Media Transmisi By Kustanto.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
DASAR SISTEM TELEKOMUNIKASI VI
Advertisements

Dosen: Nahot Frastian, S.Kom, M.Kom
Dasar-dasar Komunikasi Data
Prepared by : Mursid Saleh, SE, S.Kom
Sinyal Analog dan Sinyal Digital
Model Sistem Komunikasi
PHYSICAL LAYER.
Jaringan komputer Lasmedi Afuan, ST.,M.Cs.
MEDIA TRANSMISI Pertemuan IV.
MEDIA TRANSMISI KABEL Pertemuan IV.
MEDIA TRANSMISI KABEL Eko Riyanto.
KOMUNIKASI DATA KULIAH V MEDIUM TRANSMISI_1. Fungsinya yaitu untuk membawa aliran bit data dari satu komputer ke komputer yang lain. Media transmisi dapat.
Pertemuan ke-3 Perkuliahan Komunikasi Data
PENDAHULUAN Perangkat lunak (software), misalnya sistem operasi yang mendukung jaringan atau berbagai aplikasi jaringan. Perangkat keras (peripheral),
Media Jaringan informasi
PERTEMUAN – 1 Pengantar Teknologi Telekomunikasi
Budi Apriyanto, S.Kom Object-Oriented Programming Komunikasi Data Budi Apriyanto, S.Kom
Prinsip Komunikasi Data
Oleh : Muhammad Risal, S.Kom, MT.
MELWIN SYAFRIZAL DAULAY
PENDAHULUAN Media transmisi gelombang elektromagnetik = guided dan unguided Guided, dapat dipandu secara pisik, menggunakan jenis kabel Unguided, mentransmisikan.
Oleh : Niken Purwaningsih NIM
Jaringan Komputer.
Telekomunikasi Rahmat D.R. Dako, ST., M.Eng.
KOMUNIKASI DATA.
Guided and Un-guided Media Transmission
Media Transmisi Data Prio Handoko, S.Kom..
Dosen Pengampu: Resi Utami Putri, S.Kom., M.Cs.
Physical Layer.
Universitas Indraprasta
Jaringan Lokal dan Broadband
L/O/G/O Jaringan Komputer Media Transmisi danarpamungkas.wordpress.com Danar Putra Pamungkas, S.Kom
MEDIUM FISIK JARINGAN.
Bab #2 – Dasar Transmisi Sinyal
PENGKABELAN Fungsi kabel adalah sebagai media transmisi data dalam jaringan JENIS KABEL Kabel Coaxial Kabel Twist Kabel Fiber Optic.
infrastruktur jaringan
William Stallings Data and Computer Communications 7th Edition
Jaringan VSat Pertemuan X.
Pertemuan 5 Media transmisi
MEDIA TRANSMISI.
KOMUNIKASI DATA S. Indriani L, M.T Model Sistem Komunikasi.
JARINGAN KOMPUTER Universitas Panca Budi Medan DENNY CHARTER, ST
BAB II PERANGKAT KERAS KOMUNIKASI DATA
Pertemuan IV Media Transmisi.
PERTEMUAN KE - 9 JARINGAN MULTIMEDIA.
Dasar-dasar Telekomunikasi
Media Implemetasi Jaringan
7. MEDIA TRANSMISI.
TRANSMISI DATA Keberhasilan Transmisi Data tergantung pada : 1. Kualitas signal yang ditransmisikan 2. Karakteristik media transmisi   Jenis-jenis media.
TRANSMISI DATA Media transmisi dengan kabel
DASAR-DASAR PENGGUNAAN INTERNET
William Stallings Data and Computer Communications 7th Edition
Media Transmisi Kabel Nirkabel/ tanpa kabel/ Radiasi Terpilin Koaksial
Media Jaringan Komputer
Layanan Komunikasi Data
MEDIA TRANSMISI & NETWORK DEVICE
Media Transmisi Terdapat dua kategori dasar media transmisi :
Saluran Komunikasi S. Indriani L..
MEDIA TRANSMISI.
Media Transmisi Gustisatya Perdana
UNBAJA (UNIVERSITAS BANTEN JAYA)
MODEL SISTEM KOMUNIKASI
Bab 4. Media Transmisi Bab 4. Media Transmisi.
MEDIA TRANSMISI (MEDIA FISIK – MEDIA NON FISIK)
OLEH : RIZA ALFITA, S.T., M.T. UNIVERSITAS TRUNOJOYO MADURA
Kelompok 4 Diaz Alfi Gusti Kurniawan
Bab #2 – Dasar Transmisi Sinyal
MEDIA TRANSMISI KABEL Pertemuan IV.
Oleh : Rahmat Robi Waliyansyah, M.Kom.
MEDIA TRANSMISI DATA. Transmisi Data :  Merupakan suatu proses pengiriman atau pemindahan informasi antar satu titik ke titik lainnya dalam suatu sistem.
Transcript presentasi:

Media Transmisi By Kustanto

Definisi Media yang menghubungkan antara pengirim dan penerima informasi (data), karena jarak yang jauh, maka data terlebih dahulu diubah menjadi kode/isyarat, dan isyarat inilah yang akan dimanipulasi dengan berbagai macam cara untuk diubah kembali menjadi data. Digunakan pada beberapa peralatan elektronika untuk menghubungkan antara pengirim dan penerima supaya dapat melakukan pertukaran data. Beberapa alat elektronika, seperti telepon, komputer, televisi, dan radio membutuhkan media transmisi untuk dapat menerima data.

Media transmisi Media transmisi guided Media transmisi unguided

Media transmisi guided Guided media menyediakan jalur transmisi sinyal yang terbatas secara fisik, meliputi twisted-pair cable, coaxial cable (kabel koaksial) dan fiber-optic cable (kabel serat optik).

Shielded Twisted-Pair (STP) Untuk STP terdapat pula pembagian jenis yakni: Category 1 : sifatnya mampu mentransmisikan data kecepatan rendah. Contoh: kabel telepon. Category 2 : sifatnya mampu mentransmisikan data lebih cepat dibanding category 1. Dapat digunakan untuk transmisi digital dengan bandwidth hingga 4 MHz. Category 3 : mampu mentransmisikan data hingga 16 MHz. Category 4 : mampu mentransmisikan data hingga 20 MHz. Category 5 : digunakan untuk transmisi data yang memerlukan bandwidth hingga 100 MHz. Unshielded Twisted-Pair (UTP) UTP juga mensuport arsitektur-arsitektur jaringan pada umumnya sehingga menjadi sangat popular: Kecepatan dan keluaran: 10 – 100 Mbps Biaya rata-rata per node: murah Media dan ukuran: kecil Panjang kabel maksimum yang diizinkan : 100m (pendek).

Coaxial Cable (Kabel Koaksial) Kelebihan: Kecepatan dan keluaran: 10 -100 Mbps Biaya rata-rata per node: murah Media dan ukuran konektor: medium Panjang kabel maksimum: 200m (disarankan 180m) untuk thin-coaxial dan 500m untuk thick-coaxial

Fiber-Optic Cable (Kabel Serat Optik) Beberapa keuntungan kabel fiber optic: Kecepatan: jaringan-jaringan fiber optic beroperasi pada kecepatan tinggi, mencapai gigabits per second; Bandwidth: fiber optic mampu membawa paket-paket dengan kapasitas besar; Distance: sinyal-sinyal dapat ditransmisikan lebih jauh tanpa memerlukan perlakuan “refresh” atau “diperkuat”; Resistance: daya tahan kuat terhadap imbas elektromagnetik yang dihasilkan perangkat-perangkat elektronik seperti radio, motor, atau bahkan kabel-kabel transmisi lain di sekelilingnya. Maintenance: kabel-kabel fiber optic memakan biaya perawatan relative murah.

Tipe-tipe kabel fiber optic: Kabel single mode merupakan sebuah serat tunggal dari fiber glass yang memiliki diameter 8.3 hingga 10 micron. (satu micron besarnya sekitar 1/250 tebal rambut manusia) Kabel multimode adalah kabel yang terdiri atas multi serat fiber glass, dengan kombinasi (range) diameter 50 hingga 100 micron. Setiap fiber dalam kabel multimode mampu membawa sinyal independen yang berbeda dari fiber-fiber lain dalam bundel kabel. Plastic Optical Fiber merupakan kabel berbasis plastic terbaru yang memiliki performa familiar dengan kabel single mode, tetapi harganya sedikit murah.

Karakteristik Media Transmisi

Perbandingan Jenis Kabel

Media Transmisi Unguided Media unguided mentransmisikan gelombang electromagnetic tanpa menggunakan konduktor fisik seperti kabel atau serat optik. Media ini memerlukan antena untuk transmisi dan penerimaan (transmiter dan receiver). Contoh sederhana adalah gelombang radio seperti microwave, wireless mobile dan lain sebagainya.

Tiga macam wilayah frekuensi, antara lain: Gelombang mikro (microwave) 2 – 40 Ghz Gelombang radio 30 Mhz – 1 Ghz Gelombang inframerah Media transmisi tidak terpandu (unguided) terbagi atas empat bagian yaitu: Gelombang Mikro Terrestrial (Atmosfir Bumi) Gelombang Mikro Satelit Radio Broadcast Infra Merah

Gelombang Mikro Terrestrial Tipe antena gelombang mikro yang paling umum adalah parabola 'dish'. Ukuran diameternya biasanya sekitar 3 m. Untuk mencapai transmisi jarak jauh, diperlukan beberapa menara relay gelombang mikro, dan penghubung gelombang mikro titik ke titik dipasang pada jarak tertentu.

Gelombang Mikro Satelit Satelit komunikasi adalah sebuah stasiun relay gelombang mikro. Dipergunakan untuk menghubungkan dua atau lebih transmitter/receiver gelombang mikro pada bumi, yang dikenal sebagai stasiun bumi atau ground station.

Ada dua konfigurasi umum untuk komunikasi satelit yang popular yaitu: Satelit digunakan untuk menyediakan jalur titik-ke titik diantara dua antena dari dua stasiun bumi Satelit menyediakan komunikasi antara satu transmitter dari stasiun bumi dan sejumlah receiver stasiun bumi.

Aplikasi-aplikasi terpenting untuk satelit lainnya diantaranya adalah: Distribusi siaran televisi Transmisi telepon jarak jauh Jaringan bisnis swasta Jangkauan transmisi optimum untuk transmisi satelit adalah berkisar pada 1 sampai 10 GHz. Dibawah 1 GHz, terdapat derau yang berpengaruh dari alam, meliputi derau dari galaksi, matahari, dan atmosfer, serta interferensi buatan manusia, dari berbagai perangkat elektronik. Diatas 10 GHz, sinyal-sinyal akan mengalami atenuansi yang parah akibat penyerapan dan pengendapan di atmosfer. Jalur Titik-ke-Titik Gelombang Mikro Satelit Very Small Aperture Terminal (VSAT)

Beberapa karakteristik komunikasi satelit dapat diuraikan sebagai berikut: Akibat jarak yang panjang terdapat penundaan penyebaran (propagation delay) kira-kira seperempat detik dari transmisi dari suatu stasiun bumi untuk di tangkap oleh stasiun bumi lain. Disamping itu muncul masalah-masalah yang berkaitan dengan control error dan flow control. Gelombang mikro merupakan sebuah fasilitas penyiaran, dan ini sudah menjadi sifatnya. Bebarapa stasiun dapat mentransmisikan ke satelit, dan transmisi dari satelit dapat diterima oleh beberapa stasiun. Jalur Broadcast Melalui Gelombang Mikro Satelit

Aplikasi nyata media transmisi wireless

Aplikasi nyata media transmisi Bluetooth

Selesai