Antropometri, Kapasitas, dan Produktifitas Kerja

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
SMK MARSUDI LUHUR 1 YOGYAKARTA
Advertisements

Dr Sudadi Hirawan MS , SpOk
PREVENTIF DAN PROMOTIF PADA OBESITAS
KELELAHAN KERJA DWI HURRIYATI, S.Psi., M.Si..
MANAJEMEN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA
PROGRAM PASCASARJANA UNESA
Syamsul Gultom SKM, M.Kes
BOROBUDUR SUNRISE.
Gangguan Muskoletal & Kinerja
HASIL PENELITIAN TERAPI NUTRISI PADA GANGGUAN PARU OBSTRUKTIF MENAHUN
OBESITAS MATERI KULIAH.
GIZI PADA KEHIDUPAN SEHARI-HARI
KEMAMPUAN FISIOLOGI DAN KAPASITAS KERJA
Human Faktor dan Ergonomi (D0482)
Pertemuan 13 Komposisi Tubuh.
Peran fisioterapi pada lansia
Peran FT dalam Tim OR.
BEKERJA CERDAS “WORKING SMART”
Pertemuan 13 Komposisi Tubuh.
Latar Belakang & Ruang Lingkup Promosi K3
Istilah kelelahan biasanya menunjukan kondisi yang berbeda-beda dari
DIABETES MELLITUS “The Best Prescription is Knowledge"
Wanda Lestari, STP, M.Gizi
MODUL 10. Analisa & Perancangan Kerja II
5 Prinsip Penanganan Obesitas
PENGUKURAN ENERGI FISIK SEBAGAI TOLOK UKUR PERBAIKAN TATA CARA KERJA
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN
Perkembangan dan Konsep Dasar Pengembangan Anak Usia Dini
Apa hubunganya percaya dengan kesehatan? By; Tabita wahyu a
STRESSOR PADA LANSIA Oleh; Syaifurrahaman Hidayat, S.Kep.,Ns.
BEBAN KERJA & PRODUKTIVITAS
PEMERIKSAAN ANTROPOMETRI
Obesitas Ganggu Kecerdasan
A. Cara menghitung kebutuhan energi dan zat gizi sehari
FISIOLOGI KERJA Modul 13.
FAAL KERJA: METABOLISME & KAPASITAS KERJA
GIZI PADA REMAJA NARWATI, Amd. Gz
PENDAHULUAN Radikal bebas adalah senyawa atau atom yang memiliki elektron tidak berpasangan pada orbital luarnya sehingga bersifat sangat reaktif terhadap.
STRESS DAN HUBUNGANNYA DENGAN KONDISI FISIK
LATIHAN MENGUKUR NILAI DISPERSI
PRINSIP LATIHAN FISIOLOGIK
Berat Badan Ideal Untuk mengetahui kondisi bobot badan kita, ada patokan yang umum dipakai yaitu indeks massa tubuh (IMT). Angka IMT ini didapat dengan.
PENGARUH LINGKUNGAN PADA FISIOLOGI KERJA
AKIL BALIGH, GIZI REMAJA DAN DEWASA
Health Psychology Sumber: King, 2008, Ch. 16.
Jogging Lebih Cepat Kikis Lemak Perut
CARA MENGHITUNG KEBUTUHAN KALORI BAGI TUBUH IDEAL DAN SEHAT
Ayu Cahyani Noviana, dr., M.KKK
Rusman Efendi PRODI GIZI STIKES HUSADA BORNEO
FAKTOR PSIKOLOGI.
SYAFRIANI PROGRAM STUDI ILMU KESEHATAN MASYARAKAT
1. Terminologi PRICE -> pertolongan pertama pada cedera olahraga akut dengan kondisi tertutup (tidak ada robekan kulit atau perdarahan), singkatan dari.
LATIHAN PEMILIHAN UJI BIVARIAT
Bagian Kesehatan Lingkungan dan Kesehatan Keselamatan Kerja
Tim PKPR (Pelayanan Kesehatan Peduli Remaja) Puskesmas Bangunsari
PROSES PENUAAN Saptawati Bardosono 9/17/2018.
PERHITUNGAN KEBUTUHAN ZAT GIZI
Excerices (Olahraga Yang Cukup)
TINJAUAN MEDIS PUASA TERHADAP BEBERAPA PENYAKIT
STRESS KERJA.
TEKANAN DARAH TINGGI OLEH : MAHASISWA PRAKTIK PROFESI NERS STIKES KUSUMA HUSADA SURAKARTA TAHUN 2016.
Psikologi Lingkungan Pendekatan Teori dan Metode Penelitian Psi. Lingkungan 2018.
STATUS NUTRISI ANTROPOMETRIK
PERHITUNGAN KEBUTUHAN ZAT GIZI
Metode Penilaian Keadaan Gizi
FAKTOR ERGONOMI & PSIKOLOGI
ANEMIA Prodi Gizi Kesehatan – FK UGM Dusun Tokerten, Desa Sumberadi, Kecamatan Mlati, Sleman GIZI REMAJA “We are what we eat” GIZI REMAJA “We are what.
Kebugaran Jasmani PJOK Kelas XII M. Tohari
WEIGHT TRAINING (Latihan Beban)
Transcript presentasi:

Antropometri, Kapasitas, dan Produktifitas Kerja Oleh Ahmad Syafiq Referensi: WHO Expert Committee. Physical status: the use and interpretation of anthropometry. Geneva: WHO; 1995. Kapasitas kerja: Determinan penting kapasitas kerja adalah: massa otot Diukur dengan menghitung:VO2max Individu tinggi dengan massa tubuh dan massa otot besar memiliki kapasitas kerja lebih baik; Lihat tabel. Studi Desai: defisit kapasitas kerja terkait dengan kekurusan dan Tinggi Badan rendah

Antropometri, Kapasitas, dan Produktifitas Kerja Individu dengan BB rendah sering gagal kerja karena: sakit dan kelelahan Latihan fisik meningkatkan kapasitas/produktifitas kerja Inaktifitas dengan cepat menurunkan kemampuan mengerjakan tugas fisik yang berat

Antropometri, Kapasitas, dan Produktifitas Kerja Hubungan antara BB rendah dengan produktifitas kerja yang buruk dirumitkan oleh adanya faktor motivasi individu dan status kesehatan. Mereka yang kurus bisa mengerjakan tugas berat tetapi dengan proporsi kapasitas oksigen maksimal yang klebih tinggi; pada level oksigen yang sama detak jantung lebih cepat dan penimbunan asam laktat lebih banyak Beban kerja yang sama menyebabkan stress yang lebih tinggi pada mereka dengan IMT rendah (<18.5)

Antropometri, Kapasitas, dan Produktifitas Kerja Studi Guatemala: kelompok dengan massa otot rendah dapat mengerjakan jumlah pekerjaan yang sama dengan kelompok yang massa tubuhnya normal tetapi : lebih banyak waktu yang diperlukan (397 menit per hari vs. 235 menit per hari) dan intensitas kerja yang lebih rendah (4.6 Kal/menit vs 5.1 Kal/menit)