Pembuatan Pektin Dengan Memanfaatan Limbah Kulit Jeruk Lemon

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
KARBOHIDRAT.
Advertisements

Ekstraksi dengan Pelarut
FERMENTASI BAHAN PANGAN HEWANI
PENULIS : WAHYUDI ANGGORO HADI
PRINSIP PROSEDUR ANALISIS PROKSIMAT
Manajemen Lingkungan dan Pengolahan Limbah
KARBOHIDRAT.
Teknologi pengolahan limbah
INDUSTRI PULP DAN KERTAS
JENIS-JENIS PENANGANAN LIMBAH CAIR INDUSTRI
Air Kelapa dan Santan Kelapa
SANITASI BAHAN BAKU DAN BAHAN PEMBANTU
PRINSIP KERJA PROSEDUR ANALISIS PROKSIMAT
BAHAN PAKAN ASAL HEWAN - terkaya zat protein murni
PENGOLAHAN LIMBAH PETERNAKAN
Peralatan dan Teknik Analisis Laboratorium
Karakteristik Komponen Pangan
KEBUTUHAN NUTRISI ITIK
Presentasi Biokimia Bahan Pangan
Dipersembahkan oleh : Ruri Arista Claudia Sharita Aulia Rochmi
TUGAS PERANCANGAN PABRIK “ SIRUP JERUK DALAM BOTOL”
Diagram spider web nilai sensori produk hand & body cream
SANITASI INDUSTRI PANGAN
TRANSFER PANAS PADA PEMASAKAN (modul 4)
MUHAMMAD NURUL HUDA, Pengambilan Minyak Bunga Melati dengan Metode Enfleurasi menggunakan Lemak Sapi- Kambing-Ayam.
ZAT ADITIF intro.
Menyari senyawa dari bahan asal
BLANSING.
TEKNOLOGI UMBI-UMBIAN
PENGOLAHAN DENGAN GARAM, ASAM, GULA DAN BAHAN KIMIA
Sejarah Asam Sitrat
PENGOLAHAN RUMPUT LAUT
Komunikasi Dan Penyuluhan Pertanian Putri Lestari C
Teknologi Biogas.
Teknologi minyak atsiri dan kosmetik
Keseimbangan Asam Basa
K ARANG AKTIF.
LIGNIN DAN PEKTIN.
DASAR TEORI dan Petunjuk praktek Kuliah lapang I (2014) VCO dan Nektar buah Astuti Setyowati.
FISIOLOGI PASCA PANEN Prof. Dr. Ir. Dwiyati Pujimulyani, MP 2016.
BIOKONVERSI SAMPAH ORGANIK PRIMER MENJADI PAKAN KOMPLIT TERNAK RUMINANSIA Oleh : SRI WAHYUNI,SE.MP.
limbah udang menjadi beberapa produk
Teknologi minyak atsiri dan kosmetik
Gelatin.
SERAT KASAR – ‘crude fibre’
PEMBUATAN PRODUK PANGAN I Kuliah lapang I (2015)
Oleh Prof. Dr. Ir. Dwiyati Pujimulyani,MP
Sari Wortel Rochmayanti Dewi Aprilina
TEPUNG TELUR.
Program Kreativitas Mahasiswa
PENGOLAHAN JELLY DAN JAM (SELAI)
ENERGI BIOMASSA DONNA MOH. BUDI.
PERANAN BAKTERI ASAM LAKTAT PADA INDUSTRI PETERNAKAN OLEH : Ir
TEKNOLOGI HASIL TERNAK KULIT DAN SISA GELATIN
MANUFAKTUR OBAT HERBAL
MEKANISME KETAHANAN MIKROBA TERHADAP PROSES
ENERGI BIOMASSA.
SELFIA MOKOGINTA
FERMENTASI TAHU KELOMPOK 5 : ANDRIYANI.AR ( )
KARBOHIDRAT KARBOHIDRAT By : yessi cristyana By : yessi cristyana.
Pembuatan Biodesel Dari Biji Kapas (Gossypium herbaceum L)
Anggi Kusuma Wardani Pertanian/THP
PENGOLAHAN LEMAK KAKAO
TRANSFER PANAS PADA PEMASAKAN (modul 4)
PEMURNIAN BIOETANOL HASIL FERMENTASI LIMBAH NANAS MENGGUNAKAN PROSES DISTILASI ADSORPSI DENGAN ADSORBEN CaO MUHAMMAD SUGANDI
KARBOHIDRAT.
G E L A T I N.
4/26/2019Lemak dan Minyak, By Mursalin1 PENGARUH PENGOLAHAN TERHADAP KOMPOSISI MINYAK DAN LEMAK A. EKSTRAKSI Ekstraksi tidak berpengaruh thd komposisi.
PEMANFAATAN MINYAK KELAPA MURNI (VCO) YANG TELAH DIEKSTRAKSI SENYAWA FENOLIK SEBAGAI BAHAN BAKU SURFAKTAN DIETANOLAMIDA DAN GLISEROL PEMANFAATAN MINYAK.
Oleh Yana Suryana. Ikan nila (Oreochromis niloticus) merupakan ikan yang dapat hidup dalam kondisi linkungan yang memiliki toleransi tinggi terhadap kualitas.
Transcript presentasi:

Pembuatan Pektin Dengan Memanfaatan Limbah Kulit Jeruk Lemon Pembuatan Pektin Dengan Memanfaatan Limbah Kulit Jeruk Lemon *Prima Sukmana Resma 115100309111001

Latar Belakang Produksi jeruk di Indonesia Th 2001 mencapai 744.052 ton/tahun dan impor 73.304 ton. Di asumsikan konsumsi buah jeruk 30buah/kapita/tahun Dengan perhitungan jumlah penduduk 204,4 juta jiwa maka memerlukan 866.247 ton

Industri pengolahan buah lemon menghasilkan LIMBAH : Latar Belakang Pemanfaatan buah lemon : 1. Industri Sari buah 2. Industri flavor 3. Produksi minyak atsiri Industri pengolahan buah lemon menghasilkan LIMBAH : Kulit, air limbah, ampas, dll Kulit memiliki proporsi yang cukup banyak dan kandungannya yang berpotensi utk dimanfaatkan

Anatomi Buah Lemon Limbah

Dampak limbah Potensi Pemanfaatan Pada Proses pengolahan sari buah lemon, sekitar 70% dari berat buah akan menjadi limbah Sifat asam kulit lemon dpt menurunkan pH tanah jika dibuang sehingga menurunkan tingkat kesuburan tanah Kandungan protein dan karbohidrat menyebabkan bau busuk

Limbah kulit buah lemon dapat dimanfaatkan menjadi bahan pembentuk gel : PEKTIN Indonesia blm memiliki industri penghasil pektin Kandungan pektin dalam kulit jeruk lemon 35% Impor dari Jerman dan Denmark Harga relatif mahal (Rp 200.000/kg) Indonesia mengekspor lemon dengan total volume 74.680 Kg pada tahun 2001 PEKTIN

PEKTIN ?? Pektin merupakan campuran polisakarida dengan komponen utama polimer -D-asam galakturonat yang mengandung gugus metil ester pada konfigurasi atom C-2. Pektin digunakan untuk membentuk gel. Pektin komersial umumnya diperoleh dengan cara ekstraksi larutan asam dari bagian albedo buah jeruk dengan cara pemurnian dan isolasi. Struktur Pektin

Proses Pembuatan Pektin Air destilat 5x jumlah kulit Residu Kulit jeruk lemon Ekstraksi pada pH 1,5 suhu 80 0C Penyaringan Filtrat Pengendapan Di tambahkan etanol Pencucian Pengeringan Vakum 40 0C Pengecilan Ukuran Bubuk Pektin Analisa

Manfaat Pektin Bagi industri pangan : Sebagai bahan pembentuk gel, membentuk kolid, serta mengentalkan Bagi kesehatan : Memberikan efek hipokolesterolemik sehingga mencegah penyakit degeneratif

Kualitas pektin kulit lemon hampir sama dengan pektin komersial (impor)  potensi mengurangi impor pektin Karakteristik Pektin Komersial dari Kulit Lemon Kadar air (% bk) 7,76 11,08 Kadar abu (% bk) 1,15 1,27 Bobot equivalen 2040,82 2429,95 Kadar metoksil (%) 7,4 6,05 Kadar Anhidrogalakturonat (%) 50,71 48,61 Viskositas (cp) 5,00 25,95 Derajat putih (%) 27,50 43,00 Kekuatan gel (104 dyne/cm2) 14,35 10,65 Kekerasan gel (104 dyne/cm2) 9,56 3,16

Kesimpulan Pektin dapat dihasilkan dari kulit jeruk lemon memiliki karakteristik yang hampir sama dengan pektin komersial dan menghasilkan rendemen yang cukup tinggi dibandingkan dengan jenis buah lainnya. Perlu dilakukan suatu studi kelayakan yang lebih cermat serta desain proses dan analisis finansial dengan masukan yang lebih tepat agar pektin dapat diaplikasikan pada skala industri yang lebih besar dan dapat mengurangi impor.

TERIMA KASIH