MINGGU KE- 9 CAKUPAN ISI (Content Summarry) JURUSAN ARSITEKTUR FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN UNIVERSITAS MERCU BUANA http://www.mercubuana.ac.id MINGGU KE- 9 CAKUPAN ISI (Content Summarry) Tema: memperkenalkan Kondisi Tapak sebagai tema dalam perancangan TUJUAN PEMBELAJARAN (Learning Outcomes) Mengetahui beberapa kondisi tapak yang perlu dipertimbangkan dalam perancangan. KRITERIA PENILAIAN (Assesment Criteria) Penerapan simulasi pada bangunan dengan memperhatikan beberapa kondisi tapak, dalam ber-kreatifitas merancang bangunan dengan elemen-elemen pembentuknya dan struktur atap yang dipilih. METODE PENILAIAN (Assesment Method) Asistensi dan Penilaian Studi Kasus: Menjelaskan terbentuknya suatu ruang menjadi suatu bangunan dengan struktur atap pada bangunan dengan memperhatikan beberapa kondisi tapak Keaktifan dalam studio PENYAMPAIAN (Delivery) Tatap muka Diskusi Tugas Individu Studio Asistensi PUSTAKA (References) Salvadori, Mario, Why Building Stand Up, Norton and Company Sutrisno, R., Bentuk Struktur Bangunan dalam Arsitektur Modern, Gramedia, Jakarta,1984.
JURUSAN ARSITEKTUR FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN UNIVERSITAS MERCU BUANA http://www.mercubuana.ac.id DIAGRAM INFORMASI penggambaran data
ZONING DAN KONSEP DISAIN JURUSAN ARSITEKTUR FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN UNIVERSITAS MERCU BUANA http://www.mercubuana.ac.id ZONING DAN KONSEP DISAIN ZONING Zoning adalah peta atau pemaparan ringkasan dari seluruh hasil proses analisis, yang memberikan masukan pada Konsep Disain. Zoning biasanya diperlihatkan dalam bentuk denah (pengeplotan), atau denah (pengeplotan dalam tapak, meskipun pada kasus tertentu (kasus tapak dengan bangunan berlantai sedang dan banyak) perlu memperlihatkan potongan(pengeplotan). Contoh Organisasi Ruang dengan bentuk pengeplotan