Matahari Di Batas Cakrawala Karya Mira W
A.Tema Perjuangan dan Pengabdian seorang wanita yang menjadi istri seorang dokter yang di tempatkan di daerah terpencil Seorang ibu yang harus kehilangan anak satu-satunya
B. Alur dalam Cerita alur dalam cerita ini menggunakan alur maju mundur yaitu : Pengenalan cerita Pengungkapan peristiwa masa lalu Pengungkapan peristiwa yang sedang di alami Puncak konflik Nostalgia peristiwa dahulu penyelesaian
C. Penokohan Wita : cantik, pintar, baik Darius : tidak bertanggung jawab, selengean, arogan Dokter Darius : Baik Hati Dokter Irwan : Tampan, pintar, baik dan bertanggung jawab Dokter Wiratmo : Baik hati Dokter siregar : Baik hati dan suka menolong Orang tua Wita : Bijaksana, baik Nike : Lugu, lucu, cantik, pintar Gendis : Cantik, polos
D. Latar Rumah sakit Rumah Wita Rumah Kediaman wita dan Irwan Rumah tahanan dan narapidana
E. Sudut Pandang Menggunakan orang pertama,karena dalam novel ini penulis menggunakan nama atau kata “Aku”sebagai orang pertama
F. Gaya Bahasa Pada novel ini tidak mengnakan gaya bahasa yang terlalu mencolok karena pada novel ini tidak terdapat majas/kata-kata pribahasa.
Sinopsis…. Polio..!!! Ya…Tuhan !!! Anakku Lumpuh Hasilnya positif tak ada keraguan lagi ada bayi dan rahimku,bayi Darius,bayi tanpa ayah,anak haram!!! Lebih baik aku mati dari pada menanggung malu begini, aku belum ingin punya anak, apalagi anak haram Harus ku kemanakan mukaku ini?? Harus ku kemanakan kebanggan orang tuaku??mereka begitu mengasihiku, inilah yang ku lakukan untuk membalas kasih sayang mereka?? Saya tidak menginginkan bayi ini,tolong dokter ! Tolong saya, singkirkan anak ini ! Ini Cuma kecelakaan ! Dokter di didik untuk menyambung kehidupan manusia, bukan memusnakannya,maaf saya tidak bisa. Entah setan mana yang membisikkan nama tempat itu padaku. Tanpa di minta dua kali itu melakukan apa yang aku inginkan. Aku masih bisa merasakan cairan hangat yang membanjiri tempat duduk sebelum tiba-tiba seluruh dunia jadi gelap gulita. Mandul ya Tuhan ! Itulah hukuman yang kau jatuhkan padaku ? Irwan merawatku penuh kesabaran,seorang dokter muda yang tampsn baik hati. Irwan melamarku. Pada tuhan perkawinan kami yang kedua,mujizat itu pun terjai,aku hamil.
Aku di tempatkan di sumatra, di sebuah tempat terpencil yang tidak terdapat dalam peta Ku letakakan bibirku di telinganya, kemudian dengan lembut ku bisikan kata-kata yang telah lama kami rindukan.aku hamil mas!!! Dokter siregar telah memecahkan pisau operasinya ke atas perutku,dia mengeluarkan bayiku dan mengangkat rarimku. Ku temukan gelagat mencurigakan dari suamiku saat sekembalinya aku dari jakarta. Anak pak kades itu terlihat jelas menaruh perhatian dan perasaan pada suamiku. Suamiku berselingkuh !!! Gendis hamil dan terpaksa di aborsi !!! Suamiku tertuduh sebagai dokter yang menggugurkan bayi gendis. Apakah itu bayi hasil dari hubungan suamiku dengan wanita itu ??? Mas irwan pun harus menjalani hukuman di penjara.
Ku datangi Gendis,,ternyata dia diperkosa paman kandungnya sendiri Mas irwan mengaku telah menggugurkankandungannya Gendis Dia tidak mau gendis mengalami hal yang sama dengan mudaku. Menggugurkan bayi ke dukun Mah,,,Papah mana???Naike Kangen,,,,!!!! Mah,,, Meninggal itu APA????? Berarti ntar Naike ga bisa ketemu Mamah,paah lagi yach!!!
Anakku Leukimia,,,. Naike mau apa Anakku Leukimia,,,!!!!!! Naike mau apa??? Naike mau papah beliin nake boneka besar,, Naike bangun!!! Ini papah, papah bawakan boneka besar pesanan Naike sayang… Naike pun meninggal,,,,,!!!!!! Irwan telah bebas…… Wita dan irwan kembali ke jakarta,mereka mengadopsi seorang anak dan merekapun hidup bahagia…
Kutipan yang di anggap menarik Aku bukan perawan lagi, dan tidak bisa jadi ibu anak-anaknya, lantas apa yang di harapkan dari aku??? Cintamu”bisikanya”…. Mah,,,meninggal itu apa sih??? Berarti ntar Naike gak bisa ketemu mamah,papah lagi yach,,,??? Naike kangen papah, mah??Naike mau ketemu papah mah?? Kalau Naike meninggal,Naike pasti kangen sama mamah dan papah!!!
INTAN WULANDARI LARASWATI THANK YOUU INTAN WULANDARI LARASWATI 0604859\19