Uji Lebih Dari 2 Sampel Tidak Berpasangan Bag 5b (Uji Krusskal Wallis) Mugi Wahidin, SKM, M.Epid Prodi Kesehatan Masyarakat Univ Esa Unggul
Pokok Bahasan Pengertian dan Penggunaan Uji Krusskal Wallis Contoh Kasus Aplikasi SPSS
Data Tidak berpasangan 1 sampel Data berpasangan Komparasi 2 sampel Macam Stat NPar Komparasi > 2 sampel Data Tidak berpasangan Asosiasi
Data ≠ berpasangan Komparasi 2 sampel Komparasi > 2 sampel Nominal Uji X2 k sampel Uji Fisher Exact Uji Mann U Whitney Uji Run Wald Wolfowitz Uji Kruskall Wallis Uji K-S Ordinal
Pengertian dan Penggunaan Uji Krusskal Wallis Data berskala ordinal Data interval harus diubah ke dalam bentuk ordinal dengan memberi rank (peringkat) Padanannya adl uji F atau Anova dalam statistik parametrik Beri ranking pada semua data Jumlahkan nilai ranking masing-masing kelompok data lalu notasikan : r
Rumus Ket : n = banyaknya sampel r = rank (peringkat) k = banyaknya perlakuan Dengan dk (derajat kebebasan) atau df (degree of freedom) = k-1
Kesimpulan Jika h hitung > h tabel Chi Square : H0 ditolak Jika h hitung < h table Chi Square : H0 gagal ditolak Nilai p < α (0,05): H0 ditolak Nilai p > < α (0,05): H0 gagal ditolak
Contoh Soal Seorang peneliti melakukan penelitian pada 15 orang yang mengalami depresi. Penelitian dilakukan untuk mengetahui apakah ada perbedaan skor pada 3 metode penyembuhan untuk menghilangkan depresi. Berikut merupakan hasil dari penelitian tersebut Dengan = 5 %, dapatkah disimpulkan bahwa ada perbedaan skor antara pasien yang di-terapi dengan metode 1, 2 atau 3 ?
Metode 1 Metode 2 Metode 3 36 50 62 45 90 59 40 61 77 70 60
k (banyaknya perlakuan) = 3 Data dibuat ranks sbb: Perlakuan (Metode) Skor No Urut Ranking Metode 1 36 1 n1 = 4 r1 = 1+4+8+10 = 23 45 3 4 (3+4+5/3) = 4 59 8 61 10 Metode 2 50 6 6,5 (6+7/2) = 6,5 n2 = 6 r2 =6,5+6,5+2+13+ 9 +4 = 41 7 40 2 77 13 60 9 4 Metode 3 62 11 n3 = 5 r3 = 11+14,5+4+12+ 14,5 = 56 90 14 14,5 (14+15/2) = 14,5 5 70 12 15 k (banyaknya perlakuan) = 3 n=n1+n2+n3= 15
Membuat rank-2 n1 = 4 r1 = 1+4+8+10 = 23 n2 = 6
= 3,980835 Dengan = 5 % dan dk = k-1 = 3-1= 2 didapat htabel = 5,991 (lihat tabel chi-kuadrat). Karena hhitung < htabel 3,98 < 5,99, maka Ho gagal ditolak (tidak ada perbedaan antara metode 1,2 dan 3).
Aplikasi SPSS Klik Analyze – Nonparametric Test – k independent samples Masukan variabel independen “skor” ke test variabel list Klik variabel dependen “metode” masukkan dalam grouping variabel , dengan klik tombol Define Groups: min 1, maks 3 1 = metode1, 2= metode2, 3= metode3 Pada kolom test type pilihlah krusskal wallis Pada output lihat p value di baris asymp sig Lihat nilai p, jika p value < 0,05 H0 ditolak
Input data SPSS 1= metode 1 2 = metode 2 3 = metode 3
Output SPSS P value 0,134 H0 gagal ditolak Nilai Chi square 4,024 < chi square tabel 5,991 H0 gagal ditolak
Thank You
Tugas kelompok Data sbb: Seorang mahasiswa Universitas Esa Unggul ingin mengetahui apakah ada perbedaan nilai akademis mahasiswa statistik antara kelas A, B, C., dan D Diambil 23 mahasiswas sebagai sampel Tentukan H0 dan Ha dan kesimpulannya Gunakan perhitungan manual dan menggunakan SPSS