Gen, Kromatin Dan Kromosom

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
SELAMAT DATANG DI DUNIA BIOLOGI
Advertisements

Pewarisan Sifat Kompetensi Dasar: 2.2Mendeskripsikan konsep pewarisan sifat pada makhluk hidup Indikator: Mendeskripsikan materi genetis yang.
INTI SEL: DNA dan RNA MARHENY.
GENETIKA MOLEKULER BIG201
GENETIKA (BIG100) Tempat : R122 Waktu Jam : 7 – 8
Mata Pelajaran Biologi
PRINSIP-PRINSIP HEREDITAS
MITOSIS Mitosis adalah cara efisien memindahkan kopian sejumlah besar informasi genetik dalam berbagai kromosom ke kedua sel anakan. Di bawah mikroskop.
Tujuan Instruksional Khusus :
PENENTUAN JENIS KELAMIN
Kelainan dan penyakit genetika
MITOSIS DAN MEIOSIS.
SUBSTANSI GENETIK XII IPA 5 Anggit Nuzula (04) Anisa Ayu Saputro (05)
8 STRUKTUR & FUNGSI NUKLEUS SERTA MATERI GENETIK
Oleh : TITTA NOVIANTI, S.Si., M. Biomed.
HEREDITAS, LINGKUNGAN DAN PENYAKIT
DETERMINASI SEKS dan rangkai kelamin
Bab 3 SUBSTANSI GENETIKA
Substansi Genetik Semester V
BAB III. SUBSTANSI GENETIK
KROMOSOM MANUSIA BAGIAN 1
INTI SEL dan KROMOSOM Kelompok 1
PEWARISAN SIFAT PADA MAKHLUK HIDUP
DEOKSIRIBO NUKLEIK ASID (D N A)
SUBSTANSI GENETIKA 30 Maret 2016.
SUBSTANSI GENETIKA 12 Oktober 2015.
Sel Mikrorganisme Oleh Mursalim.
G E N.
BAHAN PEMBAWA SIFAT KETURUNAN
KROMOSOM.
DASAR FISIK PEWARISAN SIFAT PEMBELAHAN SEL
Pembelahan sel dan unit dasar genetika.
STRUKTUR KROMOSOM Kromonema (jamak: kromonemata) pita bentuk spiral yang ada di dalam kromosom Kromomer penebalan-penebalan.
KROMOSOM ,GEN, DAN DNA.
STRUKTUR & FUNGSI NUKLEUS SERTA MATERI GENETIK
Struktur Sel dan Fungsinya
Materi pokok perkuliahan
M A T E R I G E N E T I K.
Menjelaskan konsep DNA, Gen dab kromosom
SUBSTANSI GENETIK DAN SINTESIS PROTEIN
STRUKTUR SEL Inti dan Organel.
Rohilatul Jannah,S.Kep.Ns
Substansi Hereditas dan Reproduksi Sel
SEL : UNIT STRUKTURAL UNIT FUNGSIONAL UNIT HEREDITER.
Agustina Setiawati, M.Sc., Apt
BIMBINGAN BELAJAR HARAPAN BANGSA
Gen, Kromatin Dan Kromosom
TEORI PERKAWINAN & GENETIKA
SITOGENETIKA.
KROMOSOM KROMOSOM Kromosom merupakan struktur padat yg tersusun dr komponen molekul berupa protein histon dan DNA (kumpulan dr kromatin) Kromosom akan.
KROMOSOM MANUSIA BAGIAN 1
created by group 1 AIDA AINUTAJRIANI ANDYA WULANSARI ANNA ASHARIANA
Di susun oleh: Siti Hotimah
MATERI GENETIK DAN PROSES PEMBELAHAN SEL
Kayan Mandana Putra (D1B ) Ismar (D1B )
Genetika dan reproduksi
Kromosom dan Gen, ADN dan ARN
Kromosom & Asam nukleat
Oleh : TITTA NOVIANTI, S.Si., M. Biomed.
KROMOSOM. Tujuan Umum: Mengetahui tentang kromosom Tujuan khusus: – Mengetahui tentang pengertian dan penyusun kromosom – Mengetahui tentang struktur.
SUBSTANSI GENETIKA.
Apakah Yang Anda Perlu Tahu
6. Ribosom Diameter nm Terdapat pada sitoplasma secara bebas atau menempel di RE Fungsi: tempat berlangsungnya sintesa protein Ribosom yang bebas.
6. Ribosom Diameter nm Terdapat pada sitoplasma secara bebas atau menempel di RE Fungsi: tempat berlangsungnya sintesa protein Ribosom yang bebas.
Genetic By : Faik Agiwahyuanto.
Oleh : TITTA NOVIANTI, S.Si., M. Biomed.
STRUKTUR SEL Inti dan Organel.
FAUZIYAH HARAHAP MATERI GENETIK DAN REGULASI EKSPRESI GEN
GENOM (KROMOSOM & ASAM NUKLEAT) Iyus Abdusyakir ( ) PROGRAM PASCASARJANA BIOLOGI FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS INDONESIA.
BIOLOGI SEL & BIOLOGI MOLEKULER DR YANTI, SST., M.Keb.
Transcript presentasi:

Gen, Kromatin Dan Kromosom ARNI AMIR

1822 – 1844 Gregor Mandel memperkenalkan teori-teorinya tentang keturunan yang dikenal sebagai Hukum Keturunan dari Mandel Genetika manusia lebih lambat majunya dibanding dengan Ilmu Genetika tumbuhan dan hewan.

Landsteiner menemukan golongan darah A,B dan O. Juga diketehui beberapa penyakit seperti buta warna, Hemofilia,Talasemia dll. Ahli lain menetapkan struktur dan susunan bahan genetik yaitu adalah : - ADN ( asam deoksiribonukleat)atau DNA - ARN (Asam Ribo Nukleat) RNA Merupakan komponen penting pada gen yang mengatur sintesa protein Gen adalah asam deoksiribonukleat yang dapat membawa informasi genetik

Kromatin Kromatin adalah benang-benang halus yg terdapat inti sel yg mengandung materi genetis terdiri dari nukleoprotein. Nukleoprotein yaitu gabungan asam nukleat berupa DNA dan protein berupa histon dan non Histon. Protein histon ada 5 macam yaitu : H1, H2A, H2B, H3, dan H4. H2A,H2B, H3, dan H4. akan membentuk oktamer sedangkan H1 tunggal berada di atas oktamer tersebut

Kromosom Terdapat didalam nukleus Bentuk seperti batang bengkok Terdiri dari zat yg mudah mengikat warna Zat yg menyusunnya disebut kromatin Jumlah kromosom manusia 46

Struktur kromosom Kromonema : Pita berbentuk spiral Kromomer : Kromonema yg mempunyai penebalan – penebalan dibeberapa tempat Sentromer : didalamnya terdapat granula kecil yg dinamakan sferil Lekukan kedua : Tempat terbentuknya nukleolus Telomer : Bagian dari ujung kromosom yg menghalagi bersambungnya kromosom satu dengan yg lain Satelit

STRUKTUR KROMOSOM

Bentuk Kromosom Metasentris : apabila sentromer terletak median Submetasentrik : Sentromer terletak submedian Akrosentris : Sentromer terletak subterminal Telosentris : Sentromer terletak diujung kromosom

Tjio dan Leven (1956) membuktikan dengan menggunakan tekhnik pemeriksaan kromosom yg lebih sempurna mengatakan bahwa inti sel manusia mengandung 46 kromosom.

MORFOLOGI (BENTUK) KROMOSOM PANJANG KROMOSOM : 0,2 - 50 MIKRON DIAMETER : 0,2 – 20 MIKRON KROMOSOM MANUSIA PANJANGNYA = 6 MIKRON

Tipe Kromosom Autosom : Kromosom yg tidak berhubungan dengan penentuan jenis kelamin (44 bh atau 22 pasang) Seks kromosom : sepasang kromosom yg menentukan jenis kelamin (kromosm X dan Y)

FORMULA KROMOSOM UNTUK PEREMPUAN NORMAL = 46XX LAKI-LAKI NORMAL = 46XY

PEMBUATAN PREPARAT KROMOSOM BAHAN YANG DIGUNAKAN : DARAH SUMSUM TULANG BIOPSI KULIT CAIRAN AMNION

ADA 2 CARA CARA LANGSUNG a.MATERI SUMSUM TULANG DIMASUKKAN KE DALAM LARUTAN TC 199+KOLKISIN 3MG SEBANYAK 2 TETES b. SETELAH SATU JAM DISENTRIFUSE DENGAN KECEPATAN 800 Rpm SELAMA 15 MENIT, CAIRAN BAGIAN ATAS DIBUANG DIGANTI DENGAN LARUTAN KCL HIPOTONIS 0,075 M.

c. SENTRIFUSE LAGI KEMUDIAN SEDIMEN DIFIKSASI DENGAN LARUTAN KARNOY. d. BUAT PREPARAT TIUP WARNAI DENGAN GIEMSA 2% SELAMA 20 MENIT. e. CUCI DENGAN AIR MENGALIR, KERINGKAN, TUTUP DENGAN CANADA BALSAM.

2. CARA TIDAK LANGSUNG a. AMBIL 5 CC DARAH VENA + PHA + TC 199 + SERUM ANAK SAPI + PENSTREP. b. INKUBASI PADA INKUBATOR 37 C SELAMA 72 JAM. SATU JAM SEBELUMNYA DIBERI KHOLKHISIN. c. BUAT PREPARA TIUP, WARNAI DENGAN GIEMSA SELAMA 20 MENIT.

d. BUAT FOTO KROMOSOM INDIVIDU DIGUNTING. e. BUAT KARIOTIPE

Karyotipe adalah : pengaturan kromosom secara standar bedasarkan panjang,jumlah serta bentuk kromosom dari sel somatis

Terimakasih