Kesehatan dan keselamatan Kerja dan Lingkungan Hidup (K3LH)

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Kesehatan dan keselamatan Kerja dan Lingkungan Hidup (K3LH)
Advertisements

Materi keselamatan dan kesehatan kerja untuk tenaga kerja asing
SISTEM MANAJEMEN K3 PENDAHULUAN DAN PENGERTIAN K.3 MATERI 1
Oleh : Wahyuni Tri Widayati, S.Pd SMK TELKOM SANDHY PUTRA PURWOKERTO
Pengawasan Kesehatan Kerja
TUGAS psikologi perusahan
Jenis resiko bahaya dari industri plastik
KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA
SAFETY ggggggggggg PROSEDUR K3.
KESELAMATAN KERJA.
Sanitasi dan Keamanan.
MENDISKRIPSI KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA ( K3 )
INSPEKSI K3.
UNDANG-UNDANG KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA
KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA
K3 (Keselamatan dan Kesehatan Kerja)
Sanitasi dan Keamanan Industri Pangan
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
KECELAKAAN KERJA.
MELAKSANAKAN KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA
Sistem Pencegahan dan Penanggulangan Kebakaran
Jenis Kabel Listrik.
PERATURAN MENTERI TENAGA KERJA, No
Belajar Profesional HERI SAPTONO, ST Disampaikan Pendidik SMK
Hilda Ashari Baso Ali Irvawansyah Amiruddin Bustamin Asriadi
Persyaratan Tehnis Sarana & Prasarana RS
Keselamatan dan kesehatan kerja
Teknologi Dan Rekayasa
Keselamatan Dan Kesehatan Kerja
UNDANG-UNDANG YANG BERKAITAN dengan UU Nomor.01 Tahun 1970
SANITASI DAN KEAMANAN.
Sistem Utilitas – Jaringan Elektrikal Pertemuan 21-22
PERTOLONGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN DI TEMPAT KERJA
UNDANG-UNDANG NOMOR 1 TAHUN 1970 TENTANG KESELAMATAN KERJA
Keselamatan Dan Kesehatan Kerja
Laboratorium (fungsi)
TEKNIK LISTRIK BAHAYA LISTRIK Definisi MUHAMAD ALI, MT Pengantar
Pengetahuan Selama Bekerja
2014 YUSRON ALMAS HUDA JARINGAN KOMPUTER DAN LAN (LOCAL AREA NETWORK)
Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3)
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
CV CARBA JARINGAN KOMPUTER DAN LAN (LOCAL AREA NETWORK)
KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3).
HUKUM PERBURUHAN (PERTEMUAN VII) KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA
PRINSIP– PRINSIP K3 10 Mei 2016.
II. DASAR-DASAR K3 Oleh : Ir. Soedarjanto.
STANDAR KESELAMATAN KERJA
KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA (K3)
UPAYA KESEHATAN KERJA.
KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
Keselamatan Kerja Putri Rochimatun H W.
III. FAKTOR LINGKUNGAN KERJA
KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA. KASUS - KASUS K3 Kecelakaan lalu lintas.
HALIMA TUSSAKDIYAH, S. Pd KESELAMATAN dan KESEHATAN KERJA (K3)
K3 DAN HUKUM TENAGA KERJA KELOMPOK 1 (SATU) ROBIATUL IRUDAH FIZA LESTARI RIZQI NABILAH HASNA.
KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA RUMAH SAKIT
PENERAPAN K3 DI LABORATORIUM By: Komarul Fausiyah.
Kecelakaan kerja.
Ruang Lingkup dan Simbol K3 (Keselamatan & Kesehatan Kerja
KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA “ALAT PELINDUNG DIRI DAN PERLENGKAPAN KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA”
Kesehatan dan keselamatan Kerja dan Lingkungan Hidup (K3LH)
Oleh : Siti Lailatul M KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3)
LOGO “ Add your company slogan ” PEKERJAAN DASAR ELEKTROMEKANIK PPG 3T UNIMED Berdoa dan Berusaha adalah Kunci Keberhasilan FIRASHAHDATY, S.Pd.
Apriyanto. 1. Bahaya listrik 2. Bahaya listrik bagi manusia 3. Bahaya kebakaran dan peledakan.
K3 KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA Disusun oleh: Marta Shaiful Islam UNIVERSITAS NEGERI MALANG.
Kualitas dari keadaan yang aman
3.2 Menerapkan Kesehatan Kerja TEKNIK AUDIO VIDEO SMK NEGERI 1 WAY TENONG.
Transcript presentasi:

Kesehatan dan keselamatan Kerja dan Lingkungan Hidup (K3LH)

Silabus Standar Kompetensi: Menerapkan Keselamatan Kerja dan Lingkungan Hidup (K3LH) Kompetensi Dasar: Silabus, SK, KD, Materi Belajar

Kesehatan dan Keselamatn Kerja Pengertian K3: Keselamatan yang berkaitan dengan mesin, pesawat alat kerja, bahan dan proses pengolahannya, tempat kerja dan lingkungannya serta cara-cara melakukan pekerjaan. Sarana utama untuk pencegahan kecelakaan, cacat, dan kematian sebagai akibat dari kecelakaan kerja

Tujuan K3 Melindungi tenaga kerja atas hak keselamatannya dalam melakukan pekerjaan untuk kesejahteraan hidup dan meningkatkan produksi dan produktivitas nasional Menjamin keselamatan setiap orang lain yang berada di tempat kerja tersebut Memeliharan sumber produksi agar dapat digunakan secara aman dan efisien

Pengertian Kecelakaan Kejadian yang tidak terduga (tidak ada unsur kesengajaan) dan tidak diharapkan karena mengakibatkan kerugian, baik material maupun penderitaan bagi yang mengalaminya. Sabotase atau kriminal merupakan tindakan di luar lingkup kecelakaan yang sebenarnya

Kerugian akibat kecelakaan Kerja Kerusakan Kekacauan Organisasi Keluhan dan Kesedihan Kelaianan dan Cacat Kematian

Klasifikasi Kecelakaan 1. Menurut jenis kecelakaan - Terjatuh - Tertimpa benda jatuh - Tertumbuk atau terkena benda - Terjepit oleh benda - Gerakan yang melebihi kemampuan - Pengaruh suhu tinggi - Terkena sengatan arus listrik - Tersambar petir - Kontak dengan bahan-bahan berbahaya - Lain-lain 

Klasifikasi Kecelakaan (2) 2. Menurut sumber atau Penyebab Kecelakaan a. Dari mesin b. Alat angkut dan alat angkat c. Bahan/zat erbahaya dan radiasi d. Lingkungan kerja

Klasifikasi Kecelakaan (3) 3. Menurut Sifat Luka atau Kelainan Patah tulang, memar, gegar otak, luka bakar, keracunan mendadak, akibat cuaca, dsb

Pencegahan Kecelakaan Kecelakaan dapat dihindari dengan: Menerapkan peraturan perundangan dengan penuh disiplin Menerapkan standarisasi kerja yang telah digunakan secara resmi Melakukan pengawasan dengan baik Memasang tanda-tanda peringatan Melakukan pendidikan dan penyuluhan kepada masyarakat

Penanggulangan Kecelakan Penanggulangan Kebakaran Penanggulangan Kebakaran akibat Instalasi Listrik dan Petir Penanggulangan Kecelakaan di dalam lift Penanggulangan Kecelakaan terhadap zat berbahaya

Penanggulangan Kebakaran Jangan membuang puntung rokok yang masih menyala di tempat yang mengandung bahan yang mudah terbakar Hindarkan sumber-sumber menyala di tempat terbuka Hindari awan debu yang mudah meledak

Perlengkapan Pemadam Kebakaran Alat-alat pemadam kebakaran dan penanggulangan kebakaran tersiri dari dua jenis: Terpasang tetap di tempat Dapat bergerak atau dibawa

Alat pemadam kebakaran yang terpasang tetap Pemancar air otomatis Pompa air Pipa-pipa dan slang untuk aliran air Alat pemadam kebakaran dengan bahan kering CO2 atau busa

Penanggulangan kecelakaan akibat Instalasi Listrik dan Petir Buat instalasi listrik sesuai dengan aturan yang berlaku Gunakan sekering?MCB sesuai dengan ukuran yang diperlukan Gunakan kabel yang berstandar keamanan yang baik Ganti kabel yang telah usang atau acat pada instalasi atau peralatan listrik lain Hindari percabangan sambungan antar rumah Lakukan pengukuran kontinuitas penghantar, tahanan isolasi, dan tahanan pentanahan secara berkala Gunakan instalasi penyalur petir sesuai standar

Penanggulangan Kecelakaan di dalam Lift Pasang rambu-rambu dan petunjuk yang mudah dibaca oleh pengguna jika terjadi keadaan darurat Jangan memberi muatan lift melebihi kapasitasnya Jangan membawa sumber api terbuka di dalam lift Jangan merokok dan membuang puntung rokok di dalam lift Jika terjadi pemutusan aliran listrik, maka lift akan berhenti di lantai terdekat dan pintu lift segera terbuka sesaat setelah berhenti. Segera keluar dari lift dengan hati-hati

Penanggulangan Kecelakaan thd Zat Berbahaya Pengertian bahan berbahaya: Bahan-bahan yang selama pembuatannya, pengolahannya, pengangkutannya, penyimpanannya dan penggunaannya dapat menimbulkan iritasi, kebakaran, ledakan, korosi, mati lemas, keracunan, dan bahaya-bahaya lainnya terhadap gangguan kesehatan orang yang bersangkutan dengannya atau menyebabkan kerusakan benda atau harta kekayaan.

Jenis bahan berbahaya Bahan-bahan eksplosif Bahan-bahan yang mengoksidasi Bahan-bahan yang mudah terbakar Bahan-bahan beracun Bahan korosif Bahan-bahan radioaktif

Tindakan Pencegahan Pemasangan label dan tanda peringatan Pengolahan, pengangkutan dan penyimpanan harus sesuai dengan ketentuan dan aturan yang ada Simpanlah bahan-bahan berbahaya di tempat yang memenuhi syarat keamanan bagi penyimpanan bahan tersebut

Simbol-simbol Tanda Bahaya Tugas: cari simbol-simbol bahaya untuk: Bahaya ledakan Bahaya oksidasi Bahaya kebakaran Bahaya beracun Bahaya pencemaran lingkungan Bahaya iritasi Bahaya radiasi ion Tugas dikirim via e-mail file attachment ke ulya.rosyeda@gmail.com Batas Deadline: pekan depan

Pendekatan Keselamatan Lain Perencanaan Ketatarumahtanggaan yang baik dan teratur: - menempatkan barang-barang di tempat yang semestinya - Menjaga kebersihan lingkungan dari bahan berbahaya c. Pakaian Kerja d. Peralatan Perlindungan Diri

Bentuk dan Warna untuk Simbol Keselamatan

Pakaian Kerja Hindari pakaian yang terlalu longgar, banyak tali, baju berdasi, baju sobek, kunci/gelang berantai jika bekerja pada mesin-mesin yang bergerak Hindari pakaian dari bahan seluloid jika bekerja pada bahan yang mudah meledak/terbakar Hindari membawa atau menyimpan di kantong baju barang-barang yang runcing, benda tajam, bahan mudah terbakar

Peralatan Perlindungan Diri Kacamata Sepatu Sarung Tangan Helm Pengaman Alat Pelindung telinga Alat perlindungan paru-paru Alat perlindungan lainnya

Organisasi Keselamatan Kerja Tujuan utama: mengurangi tingkat kecelakaan, sakit, cacat dan kematian akibat kerja, dengan lingkungan kerja yang sehat, bersih, aman dan nyaman Di Amerika, organisasi keselamatan kerja bagi pekerja swasta dibentuk dibawah OSHA Di Indonesia, dibentuk di bawah Direktorat Pembinaan Norma Keselamatan dan Kesehatan Kerja

Test Competency (menyusul  ) TERIMA KASIH