PROFIL KECAMATAN KARANGTENGAH KABUPATEN DEMAK

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Teori Graf.
Advertisements

Statistika Deskriptif: Distribusi Proporsi
INTERAKTIF INTERAKTIF
SUBBIDANG DATA DAN INFORMASI
START.
STAF PENGAJAR FISIKA DEPT. FISIKA, FMIPA, IPB
KARAKTERISTIK KEMISKINAN NASIONAL KEBIJAKAN NASIONAL PENANGGULANGAN KEMISKINAN KEMISKINAN JAWA BARAT DALAM KONSTALASI KEMISKINAN NASIONAl KELEMBAGAAN TKPK.
EVALUASI PELAKSANAAN SLPHT 2011 dan PELAKSANAAN SLPHT 2012
QUICK SURVEY PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TIMUR
PERENCANAAN JARINGAN IRIGASI
Bulan maret 2012, nilai pewarnaan :

LATIHAN SOAL-SOAL 1. Himpunan 2. Aritmatika Sosial 3. Persamaan GL.
UKURAN PEMUSATAN Rata-rata, Median, Modus Oleh: ENDANG LISTYANI.
JUMLAH KEJADIAN SIKLON TROPIS SEKITAR INDONESIA
1 Diagram berikut menyatakan jenis ekstrakurikuler di suatu SMK yang diikuti oleh 400 siswa. Persentase siswa yang tidak mengikuti ekstrakurikuler.
1. = 5 – 12 – 6 = – (1 - - ) X 300 = = = 130.
BADAN KOORDINASI KELUARGA BERENCANA NASIONAL DIREKTORAT PELAPORAN DAN STATISTIK DISAJIKAN PADA RADALGRAM JAKARTA, 4 AGUSTUS 2009.
PEMBEKALAN KKN undip KONDISI, POTENSI DAN PRIORITAS PROGRAM PEMBANGUNAN DI KECAMATAN PAGERUYUNG KABUPATEN KENDAL Oleh: NURSALIM, SH.
Latihan Soal Persamaan Linier Dua Variabel.
Mari Kita Lihat Video Berikut ini.
Statistika Deskriptif
Bab 6B Distribusi Probabilitas Pensampelan
CARA MUDAH MENGUBAH SATUAN UKURAN
WORKSHOP INTERNAL SIM BOK
UKURAN PENYEBARAN DATA
GAMBARAN UMUM KOTA BANJARMASIN
Tugas: Power Point Nama : cici indah sari NIM : DOSEN : suartin marzuki.
BIODATA Nama : H. SUTARTO, SE.MM. Tempat, tanggal lahir : Jepara, 3 April 1958 Pendidikan : S2 Magister Manajemen Jabatan : Camat Batealit Unit Kerja :
Rabu 23 Maret 2011Matematika Teknik 2 Pu Barisan Barisan Tak Hingga Kekonvergenan barisan tak hingga Sifat – sifat barisan Barisan Monoton.
Soal Latihan.
: : Sisa Waktu.
Nonparametrik: Data Peringkat 2
PERKEMBANGAN KELULUSAN SMP/MTS, SMA/MA DAN SMK KOTA SEMARANG DUA TAHUN TERAKHIR T.P DAN 2013.
Pengujian Hipotesis Parametrik 2
KKN UMM DI WILAYAH KEC DUKUN
SEGI EMPAT 4/8/2017.
PENGENALAN WILAYAH dan POTENSI LOKAL
ANALISIS / REVIU SEKTOR PENDIDIKAN
UKURAN PEMUSATAN DATA Sub Judul.
Workshop Rehabilitasi & Rekonstruksi Usaha Peternakan Sapi
PADA RAPAT EVALUASI PENYERAPAN ANGGARAN APBD
PROPOSAL PENGAJUAN INVESTASI BUDIDAYA LELE
KEMENTERIAN PEMBANGUNAN DAERAH TERTINGGAL
Bulan FEBRUARI 2012, nilai pewarnaan :
AREAL PARKIR PEMERINTAH KABUPATEN JEMBRANA
KINERJA SAMPAI DENGAN BULAN AGUSTUS 2013
Nonparametrik: Data Peringkat 2
PENGUJIAN HIPOTESA Probo Hardini stapro.
KABUPATEN CIAMIS Drs. H. KUSDIANA, MM Bappeda Ciamis
TOKOFEROL DAN FENOLIK TOTAL PADA 10 JENIS KACANG
PAPARAN KEPALA BAPPEDA KOTA BEKASI
SEGI EMPAT Oleh : ROHMAD F.F., S.Pd..
Graf.
KOTA SEHAT BERAWAL DARI LINGKUNGAN YANG SEHAT
USAHA DAN ENERGI ENTER Klik ENTER untuk mulai...
Statistika Deskriptif: Statistik Sampel
DISTRIBUSI FREKUENSI.
Bersyukur.
Statistika Deskriptif: Distribusi Proporsi
Universitas Udayana.
Korelasi dan Regresi Ganda
Pengantar sistem informasi Rahma dhania salamah msp.
Disampaikan dalam rangka persiapan KKN UNDIP
PETA WILAYAH KECAMATAN WONOSALAM
DATA PRIBADI Nama : SUPRIYADI, SH
KONDISI DAN POTENSI WILAYAH KEC. BANDAR
“SURVEI EKONOMI PEMBANGUNAN PERTANIAN DI DESA DONOWARIH, KECAMATAN KARANGPLOSO, KABUPATEN MALANG Kelas E.
T A H U N 2 1 KECAMATAN PRAYA KABUPATEN LOMBOK TENGAH
PROFIL KECAMATAN KARANGTENGAH KABUPATEN DEMAK
Transcript presentasi:

PROFIL KECAMATAN KARANGTENGAH KABUPATEN DEMAK LETAK GEOGRAFIS PEMERINTAHAN KEPENDUDUKAN SOSIAL DAN PEREKONOMIAN

I.LETAK GEOGRAFIS KEC. KARANGTENGAH BATAS WILAYAH - Sebelah Utara : Laut Jawa Sebelah Timur : Kec.Demak,Wonosalam,dan Bonang Sebelah Selatan : Kec.Guntur Sebelah Barat : Kec. Sayung LUAS WILAYAH : 51,54 Km2, terdiri dari : 17 Desa, meliputi : Ds. Sampang : 4,29 Km2 Ds. Klitih : 4,00 Km2 Ds. Pidodo : 3,04 Km2 Ds. Donorejo : 4,11 Km2 Ds. Grogol : 2,48 Km2 Ds. Ploso : 1,61 Km2 Ds. Pulosari : 2,00 Km2 Ds. Karangsari : 2,15 Km2 Ds. Karangtowo : 1,55 Km2 Ds. Dukun : 3,01 Km2 Ds. Kedunguter : 2,54 Km Ds. Batu : 5,66 Km2 Ds. Wonokerto : 2,79 Km2 Ds. Wonowoso : 2,78 Km2 Ds. Rejosari : 2,05 Km2 Ds. Wonoagung : 2,82 Km2 Ds. Tambakbulusan: 4,70 Km2 JARAK dari Kecamatan ke Ibukota Keb. Demak adalah : 5 Km KETINGGIAN : 0-3 meter di atas permukaan laut.

V. JENIS TANAH : Asosiasi V. JENIS TANAH : Asosiasi : Aluvial Kelabu Fisiografis : dataran Rendah. VI Banyaknya Hari Hujan dan Curag Hujan : - Periode Januari – Maret : a. Hari Hujan : 15 – 20 hari b. Curah hujan : 150 – 710 mm - Periode April – Juni a. Hari hujan : 1 – 10 hari b. Curah hujan : 9 – 350 mm - Periode Juli – September(puncak msm kering) a. Hari hujan : 0 – 6 hari b. Curah hujan : 0 – 150 mm - Periode Oktober – Desember a. Hari hujan : 5 – 15 hari b. Curah hujan : 40 – 300 mm VII. LUAS TANAH SAWAH DAN TANAH KERING : - Tanah Sawah : 3.300,33 Ha - Tanah kering : 1.853,90 Ha

II. PEMERINTAHAN SUSUNAN ORGANISASI KECAMATAN KARANGTENGAH, TERDIRI DARI : Camat; Sekcam dan 3 orang Kasi ( Pemberdayaan Masyarakat, Kesejahteraan Rakyat, Tata Pemerintahan ) Kasubbag 2 Orang (Kasubbag Perencanaan dan Keuangan, Kasubbag Umum dan Kepegawaian ) Staf 9 (sembilan ) ORANG * WILAYAH KECAMATAN KARANGTENGAH ADA 17 DESA, TIAP DESA DIPIMPIN KEPALA DESA DAN DIBANTU OLEH SEKRETARIS DESA DAN DI KEC.KARANGTENGAH ADA 11 ORANG SEKDES PNS. * 17 DESA TELAH MEMILIKI KANTOR BALAI DESA. * SUSUNAN ORGANISASI DESA TERDAPAT PERANGKAT DESA TERDIRI : SEKDES, KAMITUWO, BEKEL, JOGOBOYO / KEPETENGAN, KEBAYAN, MODIN, ULU-ULU * JUMLAH DUSUN SELURUH KECAMATAN ADA 59 DUSUN, 75 RW DAN 333 RT. * TIAP DESA MEMILIKI TANAH BENGKOK UNTUK PENGHASILAN PERANGKAT DESA YANG LUASNYA BERVARIASI. JUMLAHNYA ADA 677,23 HA. SEDANGKAN KEKAYAAN DESA BERUPA BONDO DESA YANG JUMLAHNYA ADA 120,26 HA.

NAMA KADES DAN SEKDES : 1.SAMPANG; Hadi Siswanto - Sahri 2. PLOSO; Muhajir – H. Musyafak 3. KARANGTOWO; Abu Khuer - Sunarto 4. TAMBAKBULUSAN; Soetrisno - Rohmah 5. KARANGSARI; Rochmad - Prayoga 6. PULOSARI; Taufikurrohman – Afif Anwar 7. GROGOL; Saeful Alim,SPd – H.Soeharsono 8. DONOREJO; H.Soeprato – H. Ngadenan 9. PIDODO, Sugiyono – Supiyan (Ymt) 10. KLITIH, Firdos,SE - Sutiyo 11. KEDUNGUTER, Kasmiran-Suparmo,BcHk 12. DUKUN, Suswoyo,Sh - Kardono 13. BATU, Sukir - Milkhan 14. WONOKERTO, Subari – Kasmijo (Ymt) 15. WONOWOSO, Siswoyo – Agus Santoso 16. WONOAGUNG, Mustofa – Agung .S. (Ymt) 17. REJOSARI, Kahar - Musyarofah

III. KEPENDUDUKAN JUMLAH PENDUDUK KARANGTENGAH 59.425 DENGAN RINCIAN LAKI-LAKI 29.832 DAN PEREMPUAN 29.593 JUMLAH KELUARGA ADA 15.292 KK KEPADATAN PENDUDUK 1.152,94 JIWA / KM2 PERTUMBUHAN PENDUDUK SETIAP TAHUN RATA 1,66 %

PEMBAGIAN PENDUDUK BERDASARKAN USIA 0 – 4 TH : LK : 2.849 ; PR : 2.663 JUML : 5.512 5 – 9 TH : LK : 2.845 ; PR : 2.736 JUML : 5.581 10-14 TH : LK : 2.965 ; PR : 2.807 JUML : 5.772 15-19 TH : LK : 3.087; PR : 2.928 JUML : 6.015 20-24 TH : LK : 2.782; PR : 2.681 JUML : 5.463 25- 29 TH : LK : 2.707 ; PR : 2.631 JUML : 5.338 30-34 TH : LK : 2.411; PR : 2.459 JUML : 4.870 35- 39 TH : LK : 2.250; PR : 2.068 JUML : 4.318 40 -44 TH : LK : 1.977 ; PR : 2.139 JUML : 4.116 45 – 49 TH : LK : 1.825 ; PR : 1.879 JUML : 3.704 50 – 54 TH : LK : 1.462; PR : 1.390 JUML : 2.852 55 – 59 TH : LK : 957 ; PR : 941 JUML : 1.898 60 – 64 TH : LK : 658; PR : 729 JUML : 1.387 65 KEATAS : LK : 1.057; PR : 1.542 JUML : 2.599

SOSIAL DAN PEREKONOMIAN PEMBAGIAN PENDUDUK BERDASARKAN MATA PENCAHARIAN ( USIA 10 TH KE ATAS ) PETANI : 8.517 BURUH TANI : 12.251 NELAYAN : 197 PENGUSAHA : 112 BURUH INDUSTRI : 3.986 BURUH BANGUNAN : 3.806 PEDAGANG/BAKUL : 3.269 ANGKUTAN : 797 PNS/TNI : 601 PENSIUNAN : 210 LAINNYA : 3.340

PEMBAGIAN PENDUDUK BERDASARKAN PENDIDIKAN Tidak/belum sekolah : 3.659 Belum sekolah SD : 7.089 Tidak Tamat SD : 5.440 Tamat SD/sederajat :19.865 Tamat SLTP/sederajat : 5.764 Tamat SLTA/sederajat : 3.959 Tamat akademi / PT : 538

Banyaknya Sekolah, Murid dan Guru Taman Kanak-kanak : 23 Sekolah 895 siswa, 67 guru Sekolah dasar : 36 Sekolah 6.573 siswa, 253 guru Madrasah Ibtidaiyah : - 3 sekolah 439 siswa, 25 guru SLTP : 4 Sekolah 1.800 siswa, 150 guru Madrasah Tsanawiyah : 4 sekolah 2.312 siswa, 102 guru SMA : 1.796 siswa, 124 guru Madrasah Aliyah : 1 sekolah 110 siswa, 26 guru

Banyaknya Pemeluk Agama : Islam : 60.881 Kristen/katolik : 19 Kristen/protestan : 66 Hindu/Budha : 0 Banyaknya Tempat Ibadah : Mushola : 266 Masjid : 62 Gereja katolik : 0 Gereja protestan : 1 Pura / wihara : 0

LUAS PANEN DAN PRODUKSI PERTANIAN PADI: 6.575 ha, hasil 37.031 ton JAGUNG: 1.444 ha, hasil 1.018 ton KACANG HIJAU: 1.466 ha,hsl 2.093 ton KACANG TANAH: 6 ha; hasil 8 ton KETELA POHON : 24 ha; hasil 366 ton.

POPULASI TERNAK Unggas : Ayam ras : 825 Ayam kampung :58.484 Itik : 7.347 Angsa/kalkun : 367 Itik manila : 2.627 Ternak Besar : Sapi : 44 Kerbau : 77 Kuda : 87 Kambing/ : 6.513 Domba

BANYAKNYA SARANA KOMUNIKASI Televisi : 8.644 Radio : 2.330 Telepon : 334 H T : 62 Banyaknya Sarana Transportasi: Sepeda : 7.125 Becak : 70 Dokar : 58 Gerobak : 88 Perahu : 40 Mobil Dinas : 3 Mobil pribadi : 229 Truk : 77 Bis Mini : 38 Sepeda mtr : 7.125 Perahu motor : 40

Potensi yang dapat digali dan dikembangkan : - Bidang perikanan, meskipun hanya 2 desa (Tambakbulusan dan Wonoagung) - Bidang industri rumah tangga yang meru- pakan bagian dari pengembangan usaha ekonomi mikro, kecil dan menengah - Terdapat 12 perusahaan besar yg masih dapat ditambah / dikembangkan dengan mendatangkan infestor. - Upaya peningkatan hasil pertanian dgn meningkatkan irigasi&intensifikasi pertanian.

Produk-produk unggulan : 1. Sampang. : Tempe,. Sangkar burung, Produk-produk unggulan : 1. Sampang : Tempe, Sangkar burung, kerajinan tangan 2. Pidodo : Tempe 3. Klitih : Sandal,pisang molen 4. Donorejo : Kerupuk 5. Ploso : - 6. Pulosari : Aneka Snack 7. Karangtowo : - 8. Wonokerto : - 9. Kedunguter : Telur Asin 10.Batu : Aneka Snack 11. Wonowoso : Baju kain limbah 12. Karangsari : Kerajinan Kulit 13. Rejosari : Kerajinan Bambu,Jamu coro 14. Tbk.Bulusan : ikan asin,hasil laut. 15. Wonoagung : - 16. Dukun : - 17. Grogol : -

Tantangan yang dihadapi : Rendahnya kemampuan SDM Masih banyak tergantung faktor alam, terutama usaha pertanian Kurangnya minat pemuda untuk terjun menjadi petani. Faktor alam yang sering mendatangkan bencana seperti banjir, angin ribut dan kekeringan.

Demikianlah profil Kecamatan Karangtengah, Semoga dapat menjadi bahan dan gambaran yang bermanfaat sebagai bekal menuju tempat pengabdian di lokasi KKN. Semoga sukses dan tercapai cita-cita adik-adik sekalian. Amiin