METODELOGI PENELITIAN STMIK AMIKOM YUSMEDI NURFAIZAL, S.Sos, SE, MM. Nik : 20.210.044 Jabatan : Lektor E mail : faizal_amikom@yahoo.com
Bagian Awal, terdiri dari : FORMAT PENULISAN SKRIPSI Bagian Awal, terdiri dari : HALAMAN JUDUL HALAMAN PENGAJUAN HALAMAN PERSETUJUAN HALAMAN PENGESAHAN HALAMAN MOTTO HALAMAN PERSEMBAHAN KATA PENGANTAR DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN ABSTRAK
Bagian Tengah, terdiri dari : FORMAT PENULISAN SKRIPSI Bagian Tengah, terdiri dari : BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Perumusan Masalah Pembatasan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian
BAB II TINJAUAN PUSTAKA Landasan Teori Hasil Penelitian Sebelumnya BAB III METODE PENELITIAN Jenis Penelitian Lokasi dan Waktu Penelitian Metode Pengambilan Data Sumber Data Analisis Kelayakan Sistem Metode Pengembangan Sistem
Bagian Akhir, terdiri dari : BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. Gambaran Umum Lokasi Penelitian B. Pembahasan BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan B. Saran Bagian Akhir, terdiri dari : Daftar Pustaka dan Lampiran (Jika Ada)
PETUNJUK PENULISAN SKRIPSI BATAS PENULISAN DAN SPASI TUGAS AKHIR Batas Atas : 4 Batas kiri : 4 Batas bawah : 3 Batas kanan : 3
Penulisan Tugas Akhir pada umumnya menggunakan spasi 2, kecuali untuk beberapa hal antara lain : Bab dan Judul Bab Daftar Pustaka Judul Gambar dan Judul Tabel Lampiran
KETENTUAN PENULISAN JUDUL DAN TEMA SKRIPSI Ketentuan Judul Skripsi disesuaikan dengan program atau jurusan yang diambil masing-masing TEBAL TUGAS AKHIR Dalam Tugas Akhir khususnya TI paling sedikit 100 lembar (tidak termasuk bagian awal dan lampiran) JENIS KERTAS Untuk jenis kertas yang digunakan dalam pembuatan skripsi menggunakan kertas A4 ukuran Quarto berat 80 gram
PENJILIDAN JENIS DAN UKURAN HURUF Setelah mendapat pengesahan dari pembimbing maupun penguji, maka Tugas Akhir dijilid Hard Cover warna merah TI dan biru untuk SI. JENIS DAN UKURAN HURUF Huruf yang digunakan adalah jenis Times New Roman dengan ukuran 12 dot (untuk judul 14). Dicetak dan dicopy di atas kertas dengan ukuran yang sudah ditentukan dengan tinta berwarna hitam.
PENOMORAN BAB DAN BAGIANNYA Urutan penulisan nomor bab dan bagian-bagiannya diatur sebagai berikut : BAB I NAMA BAB A. Anak Bab 1. Seksi a. Pasal 1) Anak Pasal a) Ayat (1) Anak Ayat (2) Anak Ayat (a) Inti Ayat
PENULISAN JUDUL, NOMOR TABEL, JUDUL DAN NOMOR GAMBAR Penulisan judul tabel terletak di bagian tengah/isi. Penulisan dengan menggunakan huruf kapital. Urutan penulisan judul tabel adalah sebagai berikut : Nomor bab dimana tabel tersebut berada, nomor tabel, kemudian judul tabel berada di bawahnya, misalnya : Tabel 1.2 Tingkat Pencapaian Penjualan Melihat contoh diatas, berarti tabel tersebut berada di bab I dan merupakan tabel yang kedua dalam bab tersebut. Sumber tabel dapat dituliskan tepat di bawah tabel dan ditulis dengan huruf miring.
Struktur Organisasi UPT. Percetakan Purwokerto Penulisan nomor dan judul gambar terletak dibawah gambar bagian tengah dengan cara penulisan sebagai berikut : Gambar 3.1 Struktur Organisasi UPT. Percetakan Purwokerto Ketua Staf Ahli Kabag
PENULISAN DAFTAR PUSTAKA Urutan penulisan daftar pustaka adalah sebagai berikut : Nama pengarang,, judul buku, nama penerbit, kota tempat penerbitan, tahun penulisan/penerbitan, halaman yang dikutip. ditulis dan disusun berdasarkan urutan huruf dengan nama pengarangnya. Apabila satu identitas pustaka maka penulisannya antara baris pertama dan kedua berjarak satu spasi. Akan tetapi bila buku yang digunakan lebih dari satu judul, maka antara judul buku pertama dengan judul buku kedua penulisan jaraknya 2 spasi.