Manfaat Penerapan Green ICT Bagi Lingkungan Belrin Chrissandi 1501196216 Gunarto 1501210082 Pendi 1501210164 Suhendri 1501208834 Winly 1501193492
Latar Belakang
Apa itu Green ICT ?
Gambar 2.1: Taksonomi Green ICT Sumber: Visser (2011,p9)
Menurut Stollenmayer Manfaat Green ICT pengurangan konsumsi energi pengurangan penggunaan bahan baku pengurangan pengguna air pengurangan jumlah sampah dan meningkatkan jumlah daur ulang pengurangan polusi
Menurut Hanle Manfaat Green ICT Gambar 2.2: Manfaat Green ICT Sumber: Hanle (2009)
Menurut Hanle Manfaat Green ICT Manfaat green ICT bagi lingkungan mengurangi emisi karbondioksida mengurangi komsumsi sumber daya penaati peraturan (di masa depan) Manfaat green ICT bagi perusahaan hemat beban listrik mengurangi beban operasi data center membutuhkan lebih sedikit hardware
Green Computer’s Entire Life Cycle Gambar 2.3: Green Computer’s Entire Life Cycle
The Three Rs of Green IT Reuse Refurbish Recycle
Reuse masyarakat diharuskan menggunakan komputer yang lebih tua jika memenuhi persyaratan. menggunakan hardware untuk jangka waktu lama.
Refurbish memperbarui dan meng-upgrade komputer lama serta server.
Recycle Mendepositokan sampah dengan recycle elektronik atau kolektor limbah elektronik (e-waste). Hardware TI mengandung bahan beracun seperti timbal (lead), chromium, cadmium dan mercury.
Solusi Green Computing 1 Efisiensi Energi. 2 Mengurangi Limbah Elektronik. 3 Virtualisasi. 4 Mempekerjakan Thin Clients. 5 Telecommuting. 6 Remote Administration. 7 Generasi Green Power.
Contoh penerapan Green ICT - Cloud Computing - Ujian Menggunakan Computer Based Test - Paperless (E-book, E-billing)
Certified Green Products Energy Star menghargai penerapan efisiensi energi dengan memberikan sertifikat pada monitor, perangkat pengontrol iklim, dan teknologi lainnya. Secara umum Energy Star telah membentuk standar sendiri akan perangkat-perangkat elektronik yang ramah lingkungan.
Manfaat Penerapan Green ICT Bagi Lingkungan Kesimpulan dan Saran
Daftar Pustaka Hanle, H. (2009). Green ICT: The Greening of Business. Fasanenweg: T-Systems. Murugesan, Sam & Gangadharan, G.H. (2012). Harnessing Green IT Principles And Practices. Chichester: A John Wiley & Sons Ltd. Stollenmayer, P. (2011). How The Earth can Benefit from Green ICT. Green ICT, 2, 8. Visser, J. (2011). Green Software – A Framework: Optimisation of IT Energy- Efficiency at the Application Level. Amsterdam: Software Improvement Group