I. Introduction
What is Digital Image Processing? Image/citra : fungsi 2 dimensi f (x,y), dimana x adalah koordinat spatial(datar), dan lebar dari f pada pasangan koordinat (x,y) disebut intensity atau gray level dari citra pada titik tersebut. Pada waktu x, y dan nilai lebar dari f seluruhnya terhinggga, kuantitas diskrit, kita menyebut citra sebagai digital image.
What is Digital Image Processing? Field dari digital image processing berhubungan dengan pemrosesan digital image dengan menggunakan komputer digital. Citra digital terbentuk dari jumlah elemen yang terbatas, tiap-tiap sari elemen tersebut memiliki tempat dan nilai tersendiri. Elemen tersebut terdiri dari picture elements, pels, dan pixels.
What is Digital Image Processing? Tidak ada persetujuan yang general di antara authors menentukan dimana image processing berhenti dan area yang berhubungan lainnya, seperti image analysis dan computer vision dimulai. Kadang-kadang pemisahan dibuat dengan mendefinisikan image processing sebagai disiplin dimana keduanya antara input dan output dari proses adalah citra.
What is Digital Image Processing? Di sisi lain, juga terdapat field seperti computer vision yang ultimate goal-nya adalah untuk menggunakan computer untuk menandingi human vision, termasuk learning dan menjadi dapat untuk membuat kesimpulan dan berlaku berdasarkan pada input visual. Wilayah dari analisa citra adalah di antara image processing dan computer vision.
The origins of Digital Image Processing 1920 : Perkenalan “Bartlane cable picture transmission system”. 3 warna 1921 : tehnik berdasarkan reproduksi fotografik terbuat dari tapes perforated. 1929 : 15 warna 1940 : komputer digital diperkenalkan John von Neumann dengan 2 konsep kunci .
The origins of Digital Image Processing 1960 : Komputer pertama yang cukup powerful untuk membawa meaningful image processing tasks. 1964 : Gambar dari bulan ditransmisikan oleh ranger 7 diproses oleh komputer untuk membetulkan berbagai macam dari distorsi citra.
The origins of Digital Image Processing Akhir 1960-an dan awal 1970-an tehnik digital image processing digunakan pada medical imaging , observasi resource pada remote Earth, dan astronomi. 1960-sekarang : Berkembang pesat.
Asal-Usul Industri koran Pengiriman gambar antara London dan New York Bartlane cable picture transmission system (1920an) Bartlane dari bbrp minggu menjadi kurang dari 3 jam
Asal-Usul Peningkatan kualitas 5 graylevel 15 graylevel (1929)
Asal-Usul Penggunaan Robotika Pengobatan Hiburan Keamanan dll
Contoh2 Penggunaan Digital Image Processing Gamma-Ray Imaging X-ray Imaging Imaging in the Ultraviolet Band Imaging in the Visible and Infrared Bands Imaging in the Microwave Band Imaging in the Radio Band Imaging Modalities Are Used
Electromagnetic Spectrum The electromagnetic spectrum arranged according to energy per photon.
Gamma-Ray Imaging Applikasi nuclear medicine to inject a patient with a radioactive isotope that emits gamma rays as it decays. Images are produced from the emissions collected by gamma ray detectors. astronomical observations
Gamma-Ray Imaging
Gamma-Ray Imaging
X-ray Imaging medical diagnostics industry Angiography examine circuit boards for flaws in manufacturing
Imaging in the Ultraviolet Band lithography, industrial inspection, microscopy, lasers, biological imaging, astronomical observations
Imaging in the Ultraviolet Band
Imaging in the Visible and Infrared Bands light microscopy, astronomy, Remote sensing, industry, law enforcement.
Imaging in the Visible and Infrared Bands
Imaging in the Visible and Infrared Bands
Imaging in the Visible and Infrared Bands The primary function of LANDSAT is to obtain and transmit images of the Earth from space, for purposes of monitoring environmental conditions on the planet.
Imaging in the Visible and Infrared Bands
Imaging in the Visible and Infrared Bands
Imaging in the Visible and Infrared Bands
Imaging in the Microwave Band Radar The unique feature of imaging radar is its ability to collect data over virtually any region at any time, regardless of weather or ambient lighting conditions.
Imaging in the Microwave Band
Imaging in the Radio Band medicine magnetic resonance imaging (MRI). astronomy
Imaging Modalities Are Used looking briefly at images that are not obtained from physical objects. Instead, they are generated by computer. Imaging using “sound” geological exploration, industry, and medicine
Imaging Modalities Are Used Electron microscopes
Fundamental steps in Digital Image Processing
Fundamental steps in Digital Image Processing Image acquisition Mendapatkan citra dalam bentuk digital Image enhancement Hanya mengambil bagian yang diinginkan Subjective method Contrast enhancement Image restoration Objective method Filling in the details, making the picture sharper
Fundamental steps in Digital Image Processing Color image processing Penting karena penggunaan cita digital dlm internet meningkat Wavelets Fondasi dari representasi citra dalam derajat resolusi yang berbeda Compression Morphological processing Extracting image components useful in the representation and description of shape
Fundamental steps in Digital Image Processing Segmentation Mempartisi citra kedalam bagian-bagian objek Representation and description Recognition Memberikan label pada objek berdasar descriptornya Knowledge base
General Purpose Image Processing System
Components of Image Processing System (1) Sensing untuk menangkap citra digital. Physical Sensing Device Alat yang dapat menangkap energi yang dipancarkan objek Digitizer alat untuk mengubah output physical sensing device menjadi bentuk digital Specialized image processing hardware terdiri dari digitizer dan rangkaian ALU untuk melakukan operasi logika pada citra. Sering disebut Front-end subsystem Computer komputer yang digunakan dalam proses citra Software berisi modul-modul dengan tugas tertentu dalam pengolahan citra
Components of Image Processing System (2) Mass Storage untuk menampung data citra Short term digunakan selama pengolahan citra. Cth: memori komputer. On-line storage untuk pengambilan data citra dengan cepat. Cth: disket. Archival storage untuk data ukuran besar dan jarang digunakan. Cth: magnetic tapes. Image Displays menampilkan citra. Cth: monitor. Hardcopy menghasilkan rekaman citra. Cth: printer, CD-ROM. Network jaringan komputer. Yang penting adalah bandwidth.