Linux BlankOn Utian Ayuba utian@di.blankon.in.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
WEBLOG. PENGERTIAN •Blog (kependekan dari Weblog) adalah jenis website (kebanyakan milik pribadi) yang sekarang sering ditemukan di Internet dengan ciri.
Advertisements

Company LOGO Pemanfaatan Teknologi Informasi di Perguruan Tinggi.
Pemanfaatan Internet untuk Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB)
Bab 1 Pemasaran Mengatur Hubungan Pelanggan yang Menguntungkan
Pengenalan Internet Surfing – Browsing – Searching - – Chatting – SMS – E-card – Download – Servise - Advertising Nanik Triana, M.Kom.
Sigit Ary Wijayanto
Menunjukkan berbagai peralatan TIK melalui gambar
Kontrak Perkuliahan Kuliah Bahasa Inggris dimulai pada minggu ke-1 tanggal 23 Februari 2009 Responsi Bahasa Inggris dimulai pada minggu kedua tanggal 2.
Internet dan Aplikasi Web. Internet …? Internet (Inteconnected-Network) merupakan sekumpulan jaringan komputer yang menghubungkan berbagai macam situs.
Panduan Unggah File pada Google Drive
Install android 4.2 dikomputer / laptop. Apa itu android? Android adalah sistem operasi berbasis Linux yang dirancang untuk perangkat seluler layar sentuh.
PERANGKAT LUNAK ( SOFTWARE )
KONSEP DASAR SISTEM OPERASI.
MENGENAL SISTEM OPERASI LINUX
BERJAYA DENGAN OPEN SOURCE/LINUX, MUNGKINKAH?! Ardiansyah Departemen Teknik Informatika Universitas Ahmad Dahlan Mobile:
Oleh : Danang Ariyanto Putro Nim :
1suhardjono waktu 1Keterkatian PKB dengan Karya Inovatif, Macam dan Angka Kredit Karya Inovatif (buku 4 halaman ) 3 Jp 3Menilai Karya Inovatif.
Migrasi Windows - Linux Onno W. Purbo
Assalaamu'alaikum Wr.Wb. Perkenalkan, nama saya, LINUX.
TUGAS KOMPUTER HOTMAIL Gendies Ayuditami 9.4 HotMail Windows Live Hotmail, atau yang sebelumnya dikenal dengan nama MSN Hotmail dan seringkali hanya.
Pemanfaatan Dana BOS untuk Berlangganan Internet
Introduction Internet & E-Commerce S1 Teknik Informatika
ACARA. ENTERTAINMENT Sambutan PO Sambutan Dekan Sambutan Rektor Sambutan Menkominfo Pembukaan Kolaborasi.
Why Linux is Better Open Mind Komunitas Linux tersebar di Indonesia dan di berbagai negara IGOS.
Wiratna Tritawirasta, S.Kom, MP
Sistem Oprasi Ubuntu Oleh: Masrodhi Komunitas Ubuntu Indonesia.
105/19/08 APLIKASI TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI dalam DUNIA PENDIDIKAN oleh: Agus Suroso
INSTITUT PERTANIAN BOGOR Kontrak Perkuliahan 1. Kuliah Bahasa Inggris dimulai pada minggu I tanggal 19 Februari Responsi Bahasa Inggris dimulai.
Tugas TIK membuat akun HOTMAIL
Debian Kelompok 2: Risa Nanda Yusar Welyam Maryanto
Pemrograman Aplikasi Bergerak
1 Practical Web Development Using CMS (Joomla) PPLH IPB Kamis, 22 Maret 2007 Frans Rudolf. B 1.
Sistem Operasi Oleh Wempi Naviera, SAB.
PENGANTAR.
Pendahuluan Pengenalan Pengolah Kata (Word Processor) (Pertemuan I)
ETIKA PEMASARAN DAN PRODUKSI
PENGANTAR SISTEM INFORMASI NURUL AINA MSP A.
McGraw-Hill/Irwin Copyright © 2008, The McGraw-Hill Companies, Inc. All rights reserved.McGraw-Hill/Irwin Copyright © 2008 The McGraw-Hill Companies, Inc.
Niken Indah Permatasari
WISNU HENDRO MARTONO,M.Sc
Pertemuan 8 : Pemasaran E-commerce (2)
SEJARAH LINUX Sistem operasi Unix dikembangkan dan diimplementasikan pada tahun 1960-an dan pertama kali dirilis pada Nama Linux sendiri diturunkan.
BELAJAR KOMPUTER LEWAT KOMPUTER
OPERATION SYSTEM OPEN SOURCE
KARTIKA WIDYANINGRUM XI RPL-A
Persentasi sistem oprasi
Oleh: Andy Wisnu Wardana S.Kom MCP Introduction.
Feisty Fawn Release Party Komunitas Ubuntu Indonesia Andi Darmawan
Aplikasi Pembelajaran Berbasis Open Source Software
Linux BlankOn Utian Ayuba
CV. Guyub Teknologi Nusantara
Free dan Open Source Software Oleh : Somat
Blog : Linux Into Campus Dicky Prihandoko ( KPLI – Bogor ) Blog :
Sistem Operasi Tugas utama dari sebuah sistem operasi adalah menyediakan interface (antarmuka) antara aplikasi user dan hardware (perangkat keras) komputer.
( Linux ) Oleh: Hartono.
Sistem Oprasi Ubuntu Komunitas Ubuntu Indonesia.
LINUX Berikut merupakan daftar distribusi linux yang popular
SISTEM KOMPUTER UNIVERSITAS GUNADARMA
Linux Desktop Environment
Presentasi sistem operasi
Pengenalan sistem operasi linux
Free and Open Source Software
Komunitas Ubuntu Indonesia Gutsy Release Party 3 November 2007
Bayu Pratama Nugroho, S.Kom, M.T
Produk TI untuk aplikasi perkantoran
Pengantar Aplikasi Komputer
TREND TIK.
Tujuan : Memahami apa yang dimaksud dengan sistem operasi beserta cara kerjanya. Mengenal berbagai macam jenis sistem Operasi dari luar maupun dari Dalam.
Sejarah Android Kerjasama dengan Android Inc.
perangkat lunak yang bebas dan yang berlisensii
Transcript presentasi:

Linux BlankOn Utian Ayuba utian@di.blankon.in

Apa Itu Linux BlankOn? Sistem operasi berbasis GNU/Linux untuk desktop, laptop atau notebook. Dirilis resmi oleh YPLI (Yayasan Penggerak Linux Indonesia) dan dikembangkan oleh Komunitas Pengembangan Linux BlankOn. Diturunkan dari distribusi Linux Ubuntu. BlankOn bermakna perubahan dari blank (kosong) menjadi on (menyala atau berisi). BlankOn dapat dilafalkan “bleng-on” atau “blangkon”.

Keunggulan Linux BlankOn BlankOn memiliki segala kebaikan sistem operasi GNU/Linux: Pengembangan dan kode sumber terbuka. Bebas digunakan, dipelajari, diadopsi, digandakan, disebarluaskan atau dimodifikasi. Antarmuka pengguna bersahabat. Performa sangat baik, handal, terpercaya dan aman. Bebas virus

Keunggulan Linux BlankOn Menerapkan konsep INDONESIA. Bahasa Indonesia. Tema seni dan budaya Indonesia. Aksara nusantara. Aplikasi khas Indonesia. Dirilis GRATIS. Media distribusi sudah menyediakan aplikasi umum siap pakai. Tersedia ratusan aplikasi pada repositori mandiri BlankOn.

Keunggulan Linux BlankOn Kompatibel dengan aplikasi-aplikasi Ubuntu. Dikembangkan oleh puluhan pengembang muda Indonesia dan jumlahnya terus bertambah. Ramah terhadap sebagian besar perangkat keras yang beredar di Indonesia. “Kode ajaib” untuk optimalisasi komputer lama. Dokumentasi dan dukungan dari komunitas dan mitra BlankOn tersedia lewat berbagai media. Peluang bisnis bersama kemitraan BlankOn.

Proses dan Tim Pengembangan Infrastruktur Riset & Aplikasi Rilis Kesenian Penguji Pemaket Dokumentasi Cakram Pengaya Pemasaran

Versi Rilis Linux BlankOn BlankOn 1.0 (Bianglala) – 10 Pebruari 2005 BlankOn 2.0 (Konde) – 15 November 2007 BlankOn 3.0 (Lontara) – 27 April 2008 BlankOn 4.0 (Meuligoe) – 15 November 2008 BlankOn 5.0 (Nanggar) – 16 Juni 2009 BlankOn 6.0 (Ombilin) – 5 Juli 2010

Fitur BlankOn 6.0 Ombilin Umum: Desktop GNOME 2.30.0, Fonta Junction dan Incosolata Aksesoris: Gedit 2.30.0, Idic 1.0 Grafik: GIMP 2.6.8, Inkscape 0.47, OpenOffice.org Drawing 3.2.0 Internet: Firefox 3.6.3, Pidgin 2.6.6, Evolution 2.28, Transmission 1.92, TSClient 0.150, Vinagre 2.30.0 Perkantoran: OpenOffice.org Writer, Calc, Impress 3.2.0, GNUCash 2.2.9, Planner 0.14

Fitur BlankOn 6.0 Ombilin Permainan: Tuxtype 18.0, Tuxpaint 0.9.21 Suara dan Video: Brasero 2.30.0, Totem 2.30.0, , Exaile 0.3.1.0, Gnome Sound Recorder 2.30.0 BlankOn Contextual Desktop 0.4

Edisi Lain Linux BlankOn Segera Menyusul BlankOn Sajadah BlankOn Pendidikan BlankOn Permainan BlankOn Warnet

Dukungan Komunitas Milis Pengguna BlankOn http://groups.google.com/group/BlankOn Milis Pengembang BlankOn http://groups.google.com/group/BlankOn-dev Web BlankOn http://www.blankonlinux.or.id Portal Pengembangan BlankOn http://dev.blankonlinux.or.id IRC : irc.freenode.net kanal #blankon Buku Panduan : ~/Contoh

Kemitraan BlankOn Pelatihan Sertifikasi Dukungan dan Solusi Pengembangan Sistem Operasi Pengembangan Aplikasi Perangkat Keras

Tanggal Penting 2010 10 Pebruari 2010 Ulang Tahun BlankOn ke-5, Rilis Kerjasama Kemitraan BlankOn. 5 Juli 2010 Rilis BlankOn 6.0 Ombilin. 31 Juli dan 1 Agustus 2010 Konferensi BlankOn 2010 (BlanKonf #2) di Surabaya.

BlankOn hadir bukan untuk menunjukan diri sebagai sistem operasi terbaik di dunia tapi BlankOn hadir untuk membantu masyarakat Indonesia menerapkan teknologi secara bebas dan terbuka. Terimakasih :)