Suara Merdeka CYBERNEWS

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
WEBLOG. PENGERTIAN •Blog (kependekan dari Weblog) adalah jenis website (kebanyakan milik pribadi) yang sekarang sering ditemukan di Internet dengan ciri.
Advertisements

Menulis di Internet: Berbagi dengan Blog Budi Putra ( CEO Asia Blogging Network Dipresentasikan pada seminar Blog Fakultas Teknik Universitas.
TEKNIK PENULISAN UNTUK PUSTAKAWAN
INTERNET SEHAT “ MEMBUAT BLOG “
Toni Setyawan BPMP - Kemdikbud
Teknik Penulisan Berita pada Jurnalisme Online
Sosialisasi DIT SIPLK | Sragen | 27 Mai 2009 Blog & Blogging by Enda Nasution, Blogger Indonesia Sosialisasi DIT SIPLK | Sragen | 27 Mai 2009.
Berita.
Blog & Blogging. Apa itu blog? Blog About Post ?
Pswd: mercubuana.
Menulis Artikel Di Media Massa
Membongkar Jenis Teks: Blog Entry
WEBLOG SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DRS. I MADE WENA, M.Si.
Fungsi Media Massa Bagi Organisasi
ENTREU PRENEUR SHIP MELALUI MEDIA KAMPUS.
SETYANINGSIH SLAWI, 12 JULI Pendidikan Kedwibahasaa dalam Pembangunan Katakter Generasi Muda Keadaan kebahasaan di Indonesia  Bahasa daerah (746)
LAYAR MUSIK ONLINE BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN PHP
KONSEP BERITA Jenis Berita dan Penulisan Berita
Profil RRI PALANGKARAYA
Mata kuliah : O0264 / TEKNIK WAWANCARA MEDIA
JLC Ecommerce Konten I Menulis Artikel ”Review”. Review Apa? Review buku Review film Review web lain Review artikel lain Review gadget Review otomotif.
Mencari dan Menyiarkan Berita Radio
JURNALISTIK MEDIA ONLINE
Oleh: Dwiyatna Widinugraha, M.A.
PENGANTAR PENDEKATAN CONTENT ANALYSIS
BAB 3 PERANAN PERS DALAM MASYARAKAT DEMOKRASI
Jenis-Jenis Aplikasi TIK
“Pembuatan Aplikasi Website Katalog Sophie Martin Dengan Menggunakan Tirza Carol Gracia Tompodung, for further detail, please visit
Pengantar Apresiasi Seni
BIODATA Bagus Kurniawan Yogyakarta, 4 Februari 1970 Reporter : Facebook : Bagus Kurniawan Hobi : Membaca,
JURNALISTIK DAN PENYUNTINGAN
CIRI-CIRI FEATURE.
PENGANTAR PENDEKATAN CONTENT ANALYSIS
Mobile Newspaper, Semudah Langganan Koran Di era digital saat ini, media telah mentransformasi kontennya dalam format digital sesuai perangkat yang digunakan.
Karya Jurnalistik Pekerjaan Jurnalistik mencakup kegiatan: mencari, mengumpulkan, mengolah, menyunting, serta menyebarluaskan berita (news) dan pendapat.
MANFAAT BLOG UNTUK PERKEMBANGAN DESA
LATIHAN DAN TUGAS AKHIR PRA-UTS
Etika Jurnalisme Online
MEDIA DAN KETERAMPILAN TEKNIS YANG DIPERLUKAN
Aplikasi Teknologi Komunikasi Interaktif
Modul 4 Fungsi feature Fungsi feature mencakup lima hal:
MENGENAL MEDIA CETAK.
The Media Industries: Segments, Structures, and Similarities
Komunikasi Massa Global
HADIRNYA EPAPER PADA HARIAN
MODUL-7 KOMUNIKASI MASSA SEBAGAI PRANATA /LEMBAGA SOSIAL
Pembangunan Desa Berbasis Data
Pertanyaan untuk Menjadi Citizen Journalist Sukses
Komunikasi Massa Global
FUNGSI PUBLISITAS DAN ARUS INFORMASI
CITIZEN JOURNALISM Pertemuan 3.
Manajemen Pers Merintis usaha media massa Visi dan Strategi
LITERASI MEDIA DAN SADAR POLITIK
BLOG & CONTENT DEVELOPMENT (Pengembangan konten melalui Blog)
Pengantar Teknologi Informasi
BLOG ERVIE FEBRIANI.
Modul 3 Produk jurnalistik cetak
abdurrahman/Jurnalistik-1/2011
B: massol507.wordpress.com
SERI PRESENTASI JURNALISTIK OLAHRAGA 2015 Dr. Made Pramono, M.Hum.
Jurnalistik Media Cetak Jurnalistik/Komunikasi
Sekilas Sejarah Citizen Journalism
Jurnalistik Media Cetak
Teknik Penulisan Berita pada Jurnalisme Online
IPTEK dan Seni Untuk Meningkatkan Kemampuan Bela Negara
WEBSITE DESA Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Tuban.
World Wide Web atau WWW atau juga dikenal dengan WEB adalah salah satu layanan yang didapat oleh pemakai computer yang terhubung ke internet.
Medium Jurnalistik A.Hakikat Media Massa Media massa adalah alat atau sarana yang digunakan dalam penyampaian pesan dri sumber (komunikator) kepada khalayak.
Sebelum belajar saksikan video berikut ini klik 3.11 Mengidentifikasi informasi pada teks ulasan tentang kualitas karya (film, cerpen, puisi, novel,
Transcript presentasi:

Suara Merdeka CYBERNEWS Caraka Festival Creative 2011

Sekilas SM CyberNews Suara Merdeka CyberNews adalah divisi usaha dari Suara Merdeka Group yang bergerak dibidang pemberitaan online. Didirikan pada tanggal 14 September 1996 oleh H. Tommy Hetami (alm), media online ini di dunia maya (Internet) dengan alamat website www.suaramerdeka.com. Pada awalnya website Suara Merdeka CyberNews ini hanya berisikan berita edisi cetak yang diambil dari media cetak Harian Suara Merdeka. Pada 11 Pebruari 2000 barulah Suara Merdeka CyberNews menambahkan pemberitaannya dengan edisi News Aktual beserta kanal-kanal lainnya. News Aktual ini dimaksudkan agar Suara Merdeka CyberNews tidak tertinggal dalam memberitakan sesuatu (up to date).

Produk SM CyberNews Edisi Cetak Online News Aktual Kanal-Kanal Content Layouts Citizen Journalism Mobile Version Epaper Version Video Streaming

Edisi Cetak Online SM CyberNews Berita Utama Semarang & Sekitarnya Lintas Muria Lintas Pantura Lintas Solo Lintas Kedu-Banyumas Yogyakarta Internasional Ekonomi & Bisnis Wacana Olahraga Hiburan & Seni Hukum Perempuan Ragam Pendidikan Kesehatan Teknologi Kampus

News Aktual SM CyberNews Nasional Semarang Daerah News Aktual Ekonomi Internasional

Kanal-Kanal SM CyberNews Kanal Entertainmen Rubrik-rubrik: Gosip, Cerpen, Film, Panggung, Profil Artis, Resensi Buku, Suara Pandanaran Kanal Gaya Rubrik-rubrik: Blog, Elektronik, Otomotif, Ponsel, Wisata Content Layouts Kanal Kejawen Rubrik-rubrik: Pamomong, Blencong, Pringgitan Kanal Layar Rubrik-rubrik: Serambi, Tokoh, Resonansi, Fenomena, Wawancara, Sudut Semarang, Liputan Kanal Lelaki Rubrik-rubrik: Asmara, Doping, Hobi

Kanal-Kanal SM CyberNews Kanal Sehat Rubrik-rubrik: Kapsul, Herbal, Ibu dan Anak, Terapi Kanal Sport Rubrik-rubrik: Sepak Bola, Raket, Basket, Tinju, Balap, Lain-lain, Figur, Kolom Content Layouts Kanal Wanita Rubrik-rubrik: Seks, Cantik, Cinta, Karir, Tips Kanal Kuliner Rubrik-rubrik: Resto, Resep, Jajan Pasar Kanal Pendidikan Rubrik-rubrik: Formal, Non Formal, Berita Pendidikan

Citizen Journalism SM CyberNews Suara Warga (citizennews.suaramerdeka.com) Rubrik-rubrik: Budaya, Wisata, Kampus, Politik, Kuliner, Agama, Tips Suara Remaja (remaja.suaramerdeka.com) Rubrik-rubrik: Mejeng, Puisi, Artikel, Cerpen, Mode, Musik, Nongkrong, Resensi, Sekolahmu, Pojok Cerita, Surat, Lain-lain

Suara Warga SM CyberNews citizennews.suaramerdeka.com Punya gerundelan atau ketidakpuasan terhadap lingkungan sekitar Anda? Jangan disimpan, suarakan, tuliskan! Kritik, catatan perjalanan, review masakan, komentar ekonomi-sosial-politik, rilis kegiatan, insiden kecelakaan, kebakaran, bencana alam, iptek atau apapun! Kami sangat menyukai jika tulisan Anda lengkap, akurat, berimbang, dan bukan fitnah. Apalagi jika memenuhi standar penulisan jurnalistik TERTARIK? BURUAN DAFTAR?

Suara Remaja SM CyberNews remaja.suaramerdeka.com Rubrik-rubrik Suara Remaja: * artikel * beritaremaja * cerpen * diary * mejeng * mode * musik * nongkrong * pojokcerita * puisi * resensi * sekolahmu * surat TERTARIK MENULIS? BURUAN DAFTAR?

SM CyberNews Mobile m.suaramerdeka.com Melihat pesatnya industri mobile, Suara Merdeka CyberNews menyediakan konten yang dapat diakses melalui perangkat mobile yang akan memberi kemudahan pembaca untuk mendapatkan informasi Aktual Suara Merdeka CyberNews.

ePaper Suara Merdeka epaper.suaramerdeka.com Di-online-kan pada 11 Pebruari 2010 SM Epaper merupakan jawaban Suara Merdeka dalam menyikapi perkembangan teknologi informasi yang begitu pesat. Anak muda sekarang lebih banyak memperoleh informasi dari media Internet. Dengan adanya SM Epaper diharapkan para pembaca dapat mengakses berita cetak Harian Suara Merdeka secara utuh lewat media online tersebut.

Video Streaming CyberNews.TV Video Streaming CyberNews.TV dilaunching pada 11 Pebruari 2011 merupakan langkah maju dalam bidang teknologi informasi, membuat Suara Merdeka CyberNews makin atraktif dalam penyajian berita. Tak hanya berbentuk teks dan foto, tapi juga dalam bentuk gambar bergerak + suara. Hal ini menjadi bagian penting dalam menjawab kebutuhan pembaca yang makin beragam

Selesai Caraka Fest 2011