Media Komunikasi Media bentuk jamak dari medium

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
MEDIA DALAM PROMOSI KESEHATAN
Advertisements

Saluran komunikasi.
PENDAHULUAN KOMUNIKASI MASSA
Pengembangan Media Komunikasi dalam Penyuluhan Agribisnis
MEDIA PENYULUHAN PERTANIAN
Kelebihan dan kelemahan Media cetak dan Elektronik
MEDIA DALAM KOMUNIKASI
Media Komunikasi Media bentuk jamak dari medium
Karakteristik dan Peranan Komunikasi Massa
Pengertian, Unsur, Fungsi
KOMUNIKASI & PERILAKU KONSUMEN
Karakteristik Media Untuk Kegiatan IMC
Strategi Kreatif Periklanan
KOMUNIKASI PENDIDIKAN
Komponen-Komponen Komunikasi Massa
ANALISIS MEDIA PERIKLANAN
KARAKTERISTIK MEDIA (Koran, Majalah, Radio, TV, Film, Internet )
Media : saluran, sarana penghubung, alat komunikasi
KONSEP MEDIA KOMUNIKASI oleh: Rahma Nur Hasanah Kelompok 5
JENIS-JENIS MEDIA KEHUMASAN
Penggolongan Media Pengertian Media Kehumasan telah kita bahas pada kuliah yang lalu. Istilah media merupakan bentuk jamak dari kata amedium, yang memiliki.
Perencanaan Pesan Media Kehumasan
Media Kehumasan lainnya Istilah media merupakan bentuk jamak dari kata medium, yang memiliki arti alat perantara. Medium adalah alat perantara. Media artinya.
MEDIA PEMBELAJARAN.
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN
Teknologi Informasi dan Komunikasi
Sifat Media Penyiaran
KOMUNIKASI.
Select Communication Channels
PERTEMUAN II.
MEDIA DALAM PROMOSI KESEHATAN
UNSUR KOMUNIKASI Komunikator Pesan Saluran Komunikan Efek + Umpanbalik
Persiapan Menjadi Penulis
SARANA DAN MEDIA DAKWAH
MEDIA IKLAN ~ storyline
Media Komunikasi Media bentuk jamak dari medium
BAB IV. Sumber dan Saluran Komunikasi
PENGGUNAAN MEDIA PERIKLANAN
SITI SRI WULANDARI, S.Pd. M.Pd
PENGGUNAAN MEDIA PERIKLANAN
12. Promosi Prinsip-prinsip promosi Pertemuan ke 12 .
Proses Komunikasi Langkah awal saat menciptakan informasi sampai dipahami Ada 4 tahap Cutlip & Center Fact – Finding Mengumpulkan data dan.
BERBAGAI JENIS MEDIA PEMBELAJARAN
FUNGSI PUBLISITAS DAN ARUS INFORMASI
Pengantar Mata Kuliah Perencanaan Media
PERIKLANAN BANK.
Macam-macam Komunikasi
MEDIA KOMUNIKASI & PENYULUHAN
Persiapan Menjadi Penulis
Channel (Media Komunikasi).
Penggolongan Media Pengertian Media Kehumasan telah kita bahas pada kuliah yang lalu. Istilah media merupakan bentuk jamak dari kata amedium, yang memiliki.
PENGGOLONGAN KOMUNIKASI
Persiapan Menjadi Penulis
Modul 5 Disain grafis di media cetak
MEDIA PEMBELAJARAN Drs. YUSUF AFENDY, M.Pd.I.
KOMUNIKASI, INFORMASI, DAN EDUKASI KESEHATAN
Materi 1   Pengertian dan perkembangan konsep media, pembelajaran, serta teori belajar yang melandasinya.
Majalah TripNation “REKAM PERJALANAN NUSATARA”
PENGGUNAAN MEDIA PERIKLANAN
Kelompok 8 : bq. Widad nektaria firman fauzan
PENGGUNAAN MEDIA PERIKLANAN
15 Maret 2010 MANAJEMEN HUMAS III.
Berbagai Peralatan Tegnologi Informasi dan Komunikasi
Meliput Berita di Dunia Multimedia
Muhammad Noor Hidayat MIKom
Pengertian, Proses & Efek Komunikasi Massa
Hubungan Masyarakat dan Internet
Medium Jurnalistik A.Hakikat Media Massa Media massa adalah alat atau sarana yang digunakan dalam penyampaian pesan dri sumber (komunikator) kepada khalayak.
Pembagian Media ATL dan BTL by: Jizan Priauzan
Transcript presentasi:

Media Komunikasi Media bentuk jamak dari medium Medium artinya alat perantara Media artinya alat-alat perantara Media komunikasi artinya alat-alat perantara yang dipergunakan dalam penyampaian pesan dari komunikator ke komunikan. Dalam banyak literatur, media disebut juga sebagai saluran (channel).

Pengolongan Media Komunikasi Menurut jenisnya Benda Manusia Menurut jumlah komunikan yang dapat dijangkau Personal (orang terbatas dan tertentu saja) misalnya telepon dan surat. Massa, jumlah orang dicapai dalam jumlah banyak. Misalnya suratkabar, tv, radio, spanduk, poster, dan lain-lain.

Pengolongan Media Komunikasi Media Massa dibagi dua menurut jenisnya Elektronik Cetak Media Massa dibagi dua menurut keteraturan penyampaian pesannya: Teratur (priodik) Tidak teratur (non priodik)

Keunggulan & Kelemahan Media Setiap Media memiliki keunggulan dan kelemahan. Secara umum keunggulan media adalah dapat menjangkau banyak komunikan dalam waktu yang relatif singkat sehingga diperoleh efisiensi waktu dan biaya. Sedangkan kelemahan media secara umum menjadikan feedback tertunda sehingga komunikator tidak mengetahui secara langsung respon dari komunikannya

Televisi Keunggulan Kelemahan Pesan dalam bentuk audio + visual Demonstratif Audiens besar (banyak) Jangkauan luas Kelemahan Mahal Audiens tidak spesifik (semua usia dan golongan) Kurang kredibel Pesan cepat berlalu

Radio Keunggulan Kelemahan Murah Menciptakan imaginasi (Theater of mind) Cepat menyampaikan pesan Kelemahan Bersifat hiburan Media sambilan Lokal Pesan cepat berlalu Audiens spesifik (golongan muda)

Bioskop Keunggulan Kelemahan Murah Demonstratif Audiens sangat spesifik (terbatas) Kualitas pesan lebih baik Kelemahan Bersifat hiburan (kurang kredibel) Audiens kecil Pesan cepat berlalu

Internet Keunggulan Kelemahan Pesan permanen Demonstratif Audiens sangat spesifik (terbatas) Kualitas pesan lebih baik Kelemahan Kurang kredibel Audiens terdidik dan ekonomi atas

Suratkabar Keunggulan Kelemahan Pesan permanen Pesan dalam bentuk detil Kredibel (informatif) Murah Kelemahan Audiens terdidik Lambat dalam menyampaikan pesan Pesannya kurang menarik (diam)

Majalah Keunggulan Kelemahan Pesan permanen Pesan dalam bentuk detil Kredibel (informatif) Audiens spesifik Kelemahan Audiens terdidik Lambat dalam menyampaikan pesan Mahal

Brosur Keunggulan Kelemahan Pesan permanen Pesan dalam bentuk detil dan spesifik Murah (sesuai kebutuhan) Kelemahan Kurang kredibel Biasa dibuang (kurang diperhatikan) Pesannya kurang menarik (diam)

Poster & Billboard Keunggulan Kelemahan Pesan permanen Ditempatkan pada tempat strategis Pesan dapat dirancang kreatif Kelemahan Kurang kredibel Daya jangkau terbatas Pesan singkat (dibaca sambil lewat) Efektif dalam mencipta awareness

Pebandingan Kualitas Pesan Antara Media Teks Ilustrasi Warna Gerakan Suara Total Skor Televisi 0,5 1 4,0 Radio 1,0 Bioskop 5,0 Suratkabar 2,0 Majalah 3,0 Outdoor Rentang skor 0 - 1 0 artinya tidak ada dan 1 artinya sempurna

Memilih Media Ketahui jumlah audiens yang dituju Media yang sesuai dengan kemampuan audiens Bandingkan efektifitas dan efisiensi antara media Tentukan frekuensi penyampaian Produksi atau pilih media yang dimaksud