TRIGGER.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Antonius Wahyu Sudrajat, S. Kom., M.T.I. Trigger.
Advertisements

SQL – DML.
Yuswanto Modifikasi Data.
Error Handling (Exception) & INDEX
Database Create-Retrieve-Update-Delete (CRUD)
DDL & Aturan Referential
PL/SQL - LANJUTAN PERULANGAN KONDISI.
T R I G G E R.
SQL: Queries II, Constraints & Triggers (Chap. 5 – Ramakrishnan)
DML Lanjutan Pertemuan Minggu Ke-10.
SISTEM BASISDATA Lasmedi Afuan, ST.,M.Cs. SQL (S RUCTURE Q UERY L ANGUAGE ) Query/SQL : Bahasa standar yang digunakan untuk mengakses basisdata. Standar.
PHP - MySQL.
Triggers & Stored Procedure The main reference of this presentation is from book: Peter Rob, Carlos Coronel, “Database systems: Design, Implementation.
CHANGE DATA CAPTURE.
Trigger.
Praktek Pemograman Client-Server
STORED PROCEDURE Achmad Yasid, SKom.
Dikompilasi Oleh : Ary Bima Kurniawan ST., MT.
Procedure Siti Mukaromah, S.Kom.
Administrasi Basis Data
TRIGGER Siti Mukaromah, S.Kom.
TRIGGER.
CURSORS Nama kelompok 10 Rizka Annisa
Triggers & Stored Procedure The main reference of this presentation is from book: Peter Rob, Carlos Coronel, “Database systems: Design, Implementation.
Tabled Value Parameter. Tabled Value Parameter merupakan tipe data yang dibuat oleh user Tabled Value Parameter digunakan untuk mengirimkan multiple rows.
Data Types Data Definition Language Referential Constraint SQL Query
Dikompilasi Oleh : Ary Bima Kurniawan ST., MT.
Dikompilasi Oleh : Ary Bima Kurniawan ST., MT.
FUNGSI & TRIGGER ACHMAD YASID.
TRIGGER.
Dikompilasi Oleh : Ary Bima Kurniawan ST., MT.
SQL Pertemuan
Cursor MI2163 Dasar Pemrograman Basis Data. Introduction Cursor merupakan suatu variabel yang digunakan untuk menampung hasil query yang terdiri atas.
SQL Basis Data.
Integritas Basis Data D. Sinaga, M.Kom.
TRIGGER LANJUT.
TRIGGER (Statement & Row Trigger)
TRIGGER SYAIFUL HUDA, S.Kom.
FUNGSI-FUNGSI AKSES MySql
STORED PROCEDURE & TRIGGER
Integritas basis data.
View dan Trigger Materi 5
Data Manipulation Languange (DML) Perintah INSERT dan DELETE
Sistem Basis Data ABU SALAM, M.KOM.
DATA MANIPULATION LANGUAGE (DML)
Praktikum Berkas dan Basis Data
TRIGGER.
SQL OVERVIEW.
Transaksi Lanjutan SBD.
Created By Amir Ali,S.Kom.,M.Kom
Procedure Siti Mukaromah, S.Kom.
OLEH : Slamet Sn Wibowo Wicaksono
Dikompilasi Oleh : Ary Bima Kurniawan ST., MT.
BAB ENHANCED DATA MODELS FOR ADVANCED APPLICATIONS
Dikompilasi Oleh : Ary Bima Kurniawan ST., MT.
PROCEDURE, FUCTION, ARRAY
FUNCTION Kelompok 2 : Dewi sandra ( ) Krisna indriarti ( ) Setiyono lukito ( ) Guruh tri L ( )
Trigger Ilman Kadori,M.Kom.
FUNCTION Muzamil Indra ( ) Oky Putranto ( )
ORACLE Trigger Hasan Dwi Cahyono.
CURSOR.
Trigger.
Oleh : FIRMAN JAYA, S.Pt, M.Kom
Integritas Basis Data Triggers, Store Procedure
FUNGSI & TRIGGER.
Integritas basis data.
Membuat Query ACCESS Query adalah fasilitas untuk mengakses data dengan cara  yang memungkin bagi kita untuk menampilkan data-data dari database dalam.
12/6/2018 TRIGGER Pemrograman Basis Data Siti Mukaromah, S.Kom.
ORACLE PL/SQL TRIGGER Program Studi D3 Teknik Informatika -Fakultas Ilmu Terapan.
10/14/2019 TRIGGER Pemrograman Basis Data.
Transcript presentasi:

TRIGGER

TRIGGER adalah sebuah stored procedure yang dieksekusi pada saat terjadi modifikasi data pada tabel-tabel dalam database. Data pada sebuah tabel dikatakan telah dimodifikasi jika pada tabel tersebut dilakukan proses pemasukan data (insert), pengubahan data (update), atau penghapusan data (delete). Trigger diaktifasi berdasarkan event yang terjadi sehingga trigger berguna sekali dalam menjaga integritas dan konsistensi data. Contoh penggunaan trigger adalah untuk menjaga validasi data yang akan dimasukkan ke tabel.

Membuat TRIGGER Oracle telah menyediakan statement CREATE TRIGGER untuk membuat sebuah trigger yang kemudian akan dieksekusi berdasarkan event sebelum (before), atau setelah (after) memodifikasi data.

Syntax

Secara umum kemungkinan event trigger yang terdapat dalam sebuah database seperti ditunjukkan pada tabel berikut: Nama Keterangan BEFORE INSERT Diaktivasi sekali sebelum statemen INSERT BEFORE INSERT FOR EACH ROW Diaktivasi sebelum setiap baris baru dibuat AFTER INSERT Diaktivasi sekali setelah statemen INSERT AFTER INSERT FOR EACH ROW Diaktivasi setelah setiap baris baru dibuat BEFORE UPDATE Diaktivasi sekali sebelum statemen UPDATE DST..

CREATE TABEL ISI TABEL

CONTOH Membuat trigger untuk event BEFORE INSERT pada table mhs.

Trigger create or replace trigger trigger_a_i_penjualan after insert on penjualan for each row declare kode_barang penjualan.kode%type; jum penjualan.jumlah%type; begin kode_barang:=:new.kode; jum:=:new.jumlah; update stok set jumlah_stok=jumlah_stok-jum where kode=kode_barang; dbms_output.put_line('Data penjualan barang berhasil, table stok telah diupdate'); end; /