Pengantar Jaringan Komputer Oleh : 1.Ghiffari Assamar Qandi ( ) 2.Noval Ektenda F. ( ) 3.Fajar Rizqy ( ) 4.Christian Dwi Ananta ( )
Pengantar Jaringan Komputer Hardware Jaringan Komputer Manfaat Jaringan Komputer Jenis-Jenis Jaringan Komputer Definisi Jaringan Komputer
Definisi Jaringan Komputer Jaringan komputer merupakan sekelompok komputer yang saling berhubungan antara satu dan lainnya.
Local Area Network Metropolitan Area Network Jenis Jenis Jaringan Komputer Wide Area Network MAN adalah kumpulan dari sejumlah LAN yang berada dalam sebuah kota yang biasanya digunakan oleh perusahaan-perusahaan LAN adalah jaringan dari sebuah organisasi yang berada dalam satu area lokal yang sama dengan kecepatan 1 hingga 100 Mbps WAN adalah kumpulan dari sejumlah MAN dengan luas jangkauan sebuah negara bahkan satu benua.
Hardware Jaringan Komputer Modem Router Bridge Switch Hub Modulator Demodulator merupakan alat yang digunakan untuk menghubungkan komputer dengan line telepon yang berfungsi mengkonfersikan sinyal analog (telepon) menjadi sinyal digital (komputer) Sebuah alat yang mengirimkan paket data melalui sebuah jaringan atau internet menuju tujuannya Bridge adalah sebuah komponen jaringan yang digunakan untuk memperluas jaringan atau membuat sebuah segmen jaringan Sebuah alat jaringan yang melakukan penjembatan tak tampak (penghubung penyekatan (segmentation) banyak jaringan dengan pengalihan berdasarkan alamat MAC). Perangkat jaringan yang bekerja tak lebih sebagai penyambung saja, dan hanya menguatkan sinyal di kabel UTP
Manfaat Jaringan Komputer Sebagai Media Komunikasi Sebagai Akses penyebar informasi kepada setiap pengguna Hiburan Interaktif
Kesimpulan Jaringan komputer merupakan sekelompok komputer otonom yang saling berhubungan antara satu dan lainnya menggunakan protokol komunikasi melalui media komunikasi sehingga dapat saling berbagi informasi, program-program, penggunaan perangkat keras secara bersama (interkoneksi sejumlah komputer).