PENGANTAR TEORI EKONOMI MIKRO STIE PERBANAS SUABAYA PENGANTAR TEORI EKONOMI MIKRO PENDAHULUAN PTE MIKRO STIE PERBANAS SURABAYA
PENGANTAR TEORI EKONOMI MIKRO STIE PERBANAS SUABAYA PENGANTAR TEORI EKONOMI MIKRO entreprenurship PTE MIKRO STIE PERBANAS SURABAYA
STIE PERBANAS SUABAYA ECONOMICS IS THE STUDY OF HOW SOCIETIES USE SCARCE RESOURCES TO PRODUCE VALUABLE COMMODITIES AND DISTRIBUTE THEM AMONG DIFFERENT PEOPLE PTE - STIEP
STIE PERBANAS SUABAYA The Economic Problem Masalah ekonomi dasar adalah wants bersifat unlimited Sementara resources bersifat scarce Resource are scarce : tidak tersedia secara gratis harganya ≠ 0 PTE - STIEP
STIE PERBANAS SUABAYA Resources Inputs, atau factors of production, digunakan untuk memproduksi barang dan jasa Barang dan jasa bersifat langka, karena resources langka Empat kategori inputs Labor Capital Land Entrepreneurial Ability PTE - STIEP
Labor Secara luas mencakup – physical dan mental STIE PERBANAS SUABAYA Labor Secara luas mencakup – physical dan mental Berasal dari resources yang lebih mendasar- time Labor bersifat scarce karena “time” yang dapat dialokasikan untuk melakukan berbagai tugas adalah scarce PTE - STIEP
STIE PERBANAS SUABAYA Capital Segala sesuatu yang diciptakan manusia untuk memproduksi barang dan jasa Physical capital: pabrik, mesin, peralatan, bangunan, airports, highways Human capital: knowledge dan skill PTE - STIEP
STIE PERBANAS SUABAYA Land Land Termasuk didalamnya adalah segala sesuatu yang terdapat di atas dan didalam tanah PTE - STIEP
Entrepreneurial Ability STIE PERBANAS SUABAYA Entrepreneurial Ability Kemampuan khusus manusia Kemampuan yang dibutuhkan untuk mewujudkan produk baru atau cara-cara baru dalam memproduksi suatu barang PTE - STIEP
Balas Jasa Bagi Resources STIE PERBANAS SUABAYA Balas Jasa Bagi Resources Wages balas jasa atas penggunaan Labor Interest balas jasa atas penggunaan Capital Rent balas jasa atas penggunaan Land Profit balas jasa atas penggunaan Entrepreneur Ability PTE - STIEP
STIE PERBANAS SUABAYA Goods and Services Resources dapat dikombinasikan untuk memproduksi barang dan jasa Goods Bersifat Tangible Memerlukan resources Memuaskan kebutuhan manusia Services Bersifat Intangible PTE - STIEP
Scarce Goods and Services STIE PERBANAS SUABAYA Scarce Goods and Services Scarce Resources scarce goods and services Good or service is scarce : jika jumlah yang membutuhkan melampaui jumlah yang tersedia kita harus memilih Pilihan dalam keterbatasan berarti kita harus meninggalkan beberapa barang dan jasa PTE - STIEP
Free Goods Barang dimana harganya = 0 STIE PERBANAS SUABAYA Free Goods Barang dimana harganya = 0 Contoh : , Udara dan air sungai tampaknya merupakan barang bebas, namun udara bersih dan air sungai bersih merupakan barang langka PTE - STIEP
JENIS BARANG Capital Good Rival Good Substitution Good STIE PERBANAS SUABAYA JENIS BARANG Substitution Good Complementary Good Production Goods Consumer’s Good Join Product Durable Goods Competing Goods Capital Good Rival Good PTE - STIEP
Economic Decision Makers (Pelaku Ekonomi) STIE PERBANAS SUABAYA Economic Decision Makers (Pelaku Ekonomi) Four types of decision-makers in the economy Households (rumah tangga) Sebagai konsumen, households meminta barang dan jasa Sebagai pemilik faktor produksi mereka menawarkan labor, capital, labor, and entrepreneurial ability Firms (business), governments, and the rest of the world Meminta resources Menawarkan barang dan jasa Rest of the world foreign households, firms and governments PTE - STIEP
Circular-Flow Model STIE PERBANAS SUABAYA PTE - STIEP Interaksi ke empat pengambil keputusan tersebut dapat digambarkan dalam diagram : the circular flow model PTE - STIEP
The Circular-Flow Diagram Spending Revenue Market for Goods and Services Goods & Services sold Goods & Services bought Wages, rent, and profit Income Labor, land, and capital Inputs for production Market for Factors of Production PTE - STIEP 7
Microeconomics & Macroeconomics Microeconomics focuses on the individual parts of the economy. Bagaimana Household dan Firm mengambil keputusan dan bagaimana mereka berinteraksi di pasar Macroeconomics looks at the economy as a whole. Bagaimana pasar secara keseluruhan berinteraksi pada tingkat nasional. PTE - STIEP 13
The Diverse Fields of Economics STIE PERBANAS SUABAYA The Diverse Fields of Economics Examples of microeconomic and macroeconomic concerns Production Prices Income Employment Microeconomics Production/Output in Individual Industries and Businesses How much steel How many offices How many cars Price of Individual Goods and Services Price of medical care Price of gasoline Food prices Apartment rents Distribution of Income and Wealth Wages in the auto industry Minimum wages Executive salaries Poverty Employment by Individual Businesses & Industries Jobs in the steel industry Number of employees in a firm Macroeconomics National Production/Output Total Industrial Output Gross Domestic Product Growth of Output Aggregate Price Level Consumer prices Producer Prices Rate of Inflation National Income Total wages and salaries Total corporate profits Employment and Unemployment in the Economy Total number of jobs Unemployment rate PTE - STIEP
Positive versus Normative Analysis Positive statements adalah pernyataan yang menjelaskan dunia sebagaimana adanya (berdasarkan fakta) Disebut sebagai descriptive analysis Positives economics : Suatu pendekatan dalam ilmu ekonomi yang berupaya memahami perilaku dan kegiatan operasional suatu sistem tanpa membuat penilaian (judgement) Normative statements adalah pernyataan yang menjelaskan bagaimana dunia seharusnya Disebut sebagai prescriptive analysis Normative economics : Suatu pendekatan dalam ilmu ekonomi yang menganalisa apakah hasil perilaku ekonomi outcomes, mengevaluasi hasil tsb. Baik atau buruk serta memberikan saran bagaimana seharusnya PTE - STIEP 31
Positive or Normative Statements ? Peningkatan upah minimum regional (UMR) akan menurunkan permintaan Tenaga Kerja tidak terdidik Tingkat Pengangguran seharusnya diturunkan agar pertumbuhan ekonomi meningkat Tingkat inflasi cenderung meningkat di Indonesia Pemerintah daerah seharusnya menetapkan pajak lebih tinggi pada industri yang mengeluarkan limbah ? ? PTE - STIEP 32
PTE MIKRO STIE PERBANAS SURABAYA STIE PERBANAS SUABAYA THE END………………… Continuous effort, not strength or intelligence is the key to unlocking our potential (Liane Cardes) PTE MIKRO STIE PERBANAS SURABAYA