MANAJEMEN MEMORI
Tugas utama sistem operasi adalah untuk mengatur memori yang meliputi tugas masukan (swap in) dan mengeluarkan (swap out) blok-blok data dari memori sekunder.
Secara umum memori utama harus diatur sebaik mungkin supaya: Meningkatkan utilitas CPUyang sebesar-besarnya Data dan instruksi dapat diakses dengan cepat oleh CPU memori utama memiliki kapasitas sangat terbatas sehingga pemakaiannya harus seefisien mungkin Tranfer data dari/ ke memori utama ke/dari CPU dapat efisiensi
KONSEP DASAR MANAJEMEN MEMORI Binding Dynamic loading Dynamic linking Overlays
FUNGSI MANAJEMEN MEMORI Mengelolah informasi memori yang dipakai dan tidak dipakai Mengalokasikan memori ke proses yang memerlukan Mendealokasikan memori dari proses yang telah selesai mengeLolah swapping antara memori utama dan disk
STRATEGI MANAJEMEN MEMORI dokomen hardware kinerja fragmantation relokasi swapping sharing proteksi
Ada beberapa syarat yang harus terpenuhi agar tujuan manajemen dapat tercapai Relokasi Proteksi Sharing Organisasi logika Organisasi fisik
SELESAI