DIAN TRI YUNIARTI, 5401404047 STUDI EKSPERIMEN TENTANG KUALITAS BROWNIES DENGAN BAHAN DASAR TEPUNG UBI JALAR JINGGA.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
KUKUH ARIF PRABOWO, KEMAMPUAN VO2MAKS ATLET PENCAK SILAT KETEGORI TANDING PADA KEJUARAAN PENCAK SILAT PEKAN OLAHRAGA MAHASISWA RAYON KOTA SEMARANG.
Advertisements

Slamet Raharjo, PERSEPSI GURU NON PENJASORKES TERHADAP KINERJA GURU PENJASORKES DI SMP SE KECAMATAN BANYUMANIK KOTA SEMARANG.
NILA KRISTANTINA ANGGRAINI, STUDY KELAYAKAN TENTANG PERENCANAAN USAHA PERMEN KARAMEL SUSU (HOPPIES) KOMBINASI.
HAJAR PAMUJI, PEMANFAATAN LINGKUNGAN SEBAGAI SUMBER BELAJAR GEOGRAFI DI MADRASAH ALIYAH NEGERI KABUPATEN PATI KELAS XI IPS TAHUN AJARAN 2008/2009.
SITI MAEROH, KAJIAN TENTANG KEKUATAN SERAT KORAN DAN SERAT KALENDER YANG DIGUNAKAN UNTUK LENAN RUMAH TANGGA.
FREDI NOVIANTO, ANALISIS RELIABILITAS UNTUK DATA TAHAN HIDUP SAMPEL TERSENSOR TUNGGAL TIPE I DAN TIPE II DI BAWAH MODEL DISTRIBUSI WEIBULL MELALUI.
HIKMAH PURWANTI, INOVASI PEMBUATAN KERUPUK BAWANG DENGAN SUBTITUSI TEPUNG KENTANG HITAM.
HARTANTO, TINGKAT PEMAHAMAN GURU PADA KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN DI SMA NEGERI 4 PURWOREJO KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2008/2009.
HERU PURWOWIDODO, PENGUKURAN DAN PEMETAAN BIDANG TANAH DALAM RANGKA SERTIFIKASI HAK TANAH DI KELURAHAN SEKARAN KECAMATAN GUNUNGPATI KOTA SEMARANG.
ANITA SULISTYANI, HUBUNGAN ANTARA KEPERCAYAAN DIRI DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA SEMESTER GASAL KELAS VIII F SMP NEGERI 1 SEMARANG TAHUN AJARAN.
EKA SEPTIANI SAEPUTRI, OPTIMASI SISTEM ANTRIAN PEMBAYARAN REKENING TELPON DI KOPEGTEL DIVRE IV SEMARANG.
NURUL MARTILA, PENERAPAN KEDISIPLINAN DALAM UPAYA MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK PADA KANTOR PELAYANAN PERBENDAHARAAN NEGARA SEMARANG.
MAD MUSHOFA, PERBEDAAN HASIL LATIHAN MENENDANG BOLA MENGGUNAKAN KURA KURA KAKI BAGIAN DALAM DAN KURA - KURA KAKI BAGIAN LUAR TERHADAP KETEPATAN.
RETNO DHAMAYANTI, EKSPERIMEN PEMBUATAN DENDENG GILING JAMUR KOMBUCHA DENGAN SUPLEMEN DAGING SAPI.
PRAWESTI AULIA NURANGGIYANI, EFEKTIVITAS SUBSTITUSI BUBUK BIJI KAPULAGA (AMMOMUM CARDAMOMUM WILLD) SEBAGAI PENGAWET ALAMI PADA SPONGE CAKE.
KALPIKO, Penerapan Media Peraga Sistem Pengapian Berbasis Kontak Point sebagai Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Kelistrikan Otomotif pada Mahasiswa.
KHUSNUL KHOTIMAH, PERBEDAAN HASIL PEMBUATAN CELANA PANJANG WANITA YANG MENGGUNAKAN POLA SISTEM SOEKARNO DAN SISTEM PRAKTIS DENGAN UKURAN S,M,L.
NURUL AMALIYAH, PERBEDAAN KUALITAS NUGGET KACANG MERAH DENGAN PENAMBAHAN BAHAN CAIR YANG BERBEDA UNTUK VEGETARIAN.
CHRISTIANA WISTI ANDRIANA PUTRI, PEMBUATAN KUE KERING DARI TEPUNG UBI JALAR UNGU.
SARTONO, ANALISIS SIKAP KONSUMEN MENGENAI PARASITE STORE DI KAWASAN SIMPANG LIMA KOTA SEMARANG.
MOHAMAD ADITYA NUGRAHA, Pengaruh Insider Ownership dan Kebijakan Hutang terhadap Return Saham pada Perusahaan Publik di Indonesia.
M U K S A N, Efektifitas Pengelolaan Arsip Di Kantor Kecamatan Gunungpati, Semarang.
IKA KUSUMANINGRUM, EFEKTIFITAS PEMBUATAN POLA LANGSUNG DIATAS BAHAN DAN DIATAS KERTAS PADA PEMBELAJARAN PEMBUATAN POLA CELANA PADA SISWA TATA.
FERRIYATUL SHOIMAH, PERBANDINGAN PERHITUNGAN ANTARA PPH PASAL 21 PERATURAN DIREKTUR JENDERAL PAJAK NOMOR PER-15/PJ/2006 DENGAN PERATURAN DIREKTUR.
HENDRY FERDIANSYAH, Pengaruh Minat Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa pada Mata Diklat PTO Kompetensi Pemeliharaan/Servis Transmisi Manual.
RAKHMI 'ALIYAH, PENGARUH JENIS BAHAN PENGENTAL DALAM PEMBUATAN ES KRIM SARI WORTEL TERHADAP KADAR BETAKAROTEN DAN SIFAT INDERAWI.
DINI SYAFITRI, PENGARUH SUBSTITUSI TEPUNG AMPAS TAHU PADA KUE ULAT SUTRA TERHADAP KUALITAS INDERAWI DAN ORGANOLEPTIK SERTA KANDUNGAN GIZI.
ROBERTUS BUDI TRI NUGROHO, PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING.
GATOT IRIYANTO, PERSEPSI GURU NON PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN TERHADAP KINERJA GURU PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN.
RAZIF SHIDIQ, SURVEI PERSEPSI GURU NON PENJASORKES TERHADAP KINERJA GURU PENJASORKES DI SMP/SEDERAJAT SEKECAMATAN PARAKAN KABUPATEN TEMANGGUNG.
DANANG AGUSTIAN, PROYEK PEMBANGUNAN GEDUNG KULIAH DAN LABORATURIUM JURUSAN BAHASA DAN SASTRA INGGRIS DAN JURUSAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA.
JOKO SANTOSO, PENGARUH LATIHAN MENENDANG MENGGUNAKAN KURA-KURA KAKI DALAM DAN KURA-KURA KAKI PENUH TERHADAP KETEPATAN PASSING LAMBUNG PADA PEMAIN.
AVITA ISTARIHANA, KESIAPAN KONSELOR UNTUK MELAKSANAKAN LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING SESUAI KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) DI.
RIZQI IRFANI, Kemampuan Daya Tampung Sekolah Terhadap Kesempatan Bersekolah Masyarakat ( Studi Kasus Pada Satuan Pendidikan menengah Di Kabupaten.
ANI KHOIRUNNISA', PENGARUH LINGKUNGAN PONDOK PESANTREN DARUL FALAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN EKONOMI AKUNTANSI MELALUI CARA BELAJAR.
RETNO WIDIASTUTI, SIGNIFIKANSI HUBUNGAN TINGKAT IQ (INTELLIGENCE QUOTIENT) TERHADAP HASIL PORPROV ATLET SENAM YANG BERLATIH DI KLUB PERSANI.
ARY SUKMAWATY, PERENCANAAN USAHA ENTING- ENTING DARI BIJI KETEPENG (CASSIA ALATA, L)
LENI DIANA RAKHMASANTI, PENGARUH SUBTITUSI TEMPE TERHADAP KUALITAS ORGANOLEPTIK DAN KANDUNGAN GIZI ENTING-ENTING GEPUK KACANG.
ADHY DWI ROKHMAWAN, Perbedaan Hasil Belajar antara Tes Tertulis dengan Tes Lisan Pokok Bahasan Konstruksi Pondasi Dangkal pada Siswa Program.
LUSIANA, PENGARUH PERLAKUAN MODEL PEMBELAJARAN BINCANG INTERAKTIF EVALUASI SEBAYA (BIES) DAN MOTIVASI BERPRESTASI TERHADAP KEMAMPUAN BERBICARA.
PANJI SETIYARENI, UPAYA MENGURANGI SIFAT EGOIS SISWA MELALUI LAYANAN KONSELING KELOMPOK DI SMA NEGERI 4 SEMARANG.
ZUSNAINI KRISTIANINGSIH, PENGARUH SUBSTITUSI LABU KUNING TERHADAP KUALITAS BROWNIES KUKUS.
MASRUROH, PENGARUH SUBSTITUSI TEPUNG LABU KUNING TERHADAP KUALITAS CAKE TEPUNG SINGKONG.
ANISYA ZULFA, STUDI EKSPERIMEN PEMBUATAN SPECULAS DENGAN SUBSTITUSI TEPUNG BEKATUL SEBAGAI ALTERNATIF MAKANAN KECIL FUNGSIONAL.
SINTA DYANA SANTI, PENGARUH KONDISI SOSIAL EKONOMI ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SOSIOLOGI SISWA KELAS XII IPS SMA N 1 KARANG TENGAH KABUPATEN.
VINA YAYANG YUNITA LESTARI, FAKTOR-FAKTOR PIUTANG BERMASALAH PADA PUSAT KOPERASI PEGAWAI REPUBLIK INDONESIA (PKPRI) KABUPATEN JEPARA.
AYU PUSPITASARI, AKTIVITAS BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPS PADA PENERAPAN METODE DISKUSI DI SMP NEGERI 12 SEMARANG.
NOVIKA FELIS ARIA, FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT MEMILIH JURUSAN IPS PADA SISWA KELAS XI SMA NEGERI 1 JUWANA KABUPATEN PATI TAHUN AJARAN.
SANDRA PUSPITA, HUBUNGAN ANTARA SARANA DAN PRASARANA MENJAHIT DENGAN EFISIENSI MENJAHIT PADA MATA PELAJARAN MENJAHIT II SISWA KELAS XI SMK NEGERI.
NUR SYARIFAH, KUALITAS HASIL PEMBUATAN MOTIF ABSTRAK PADA KAIN SUTERA DENGAN MENGGUNAKAN TEKNIK PENYEMPROTAN UNTUK BLUS.
YENI CAHYANI, DAMPAK PEMAKAIAN KOSMETIK PEWARNAAN RAMBUT TERHADAP KESEHATAN RAMBUT PADA REMAJA PUTRI DI KELURAHAN PORWOSARI SEMARANG.
CITRA KARTIKA SEPTANIA, SUBTITUSI ASPARTAM DENGAN SARI BUAH KERSEN PADA PEMBUATAN EFFERVESCENT JAHE.
RIFKI SANTOSO BUDIARJO, PROSEDUR PEMBAYARAN KLAIM PADA ASURANSI UMUM PT. SARANA LINDUNG UPAYA KANTOR CABANG SEMARANG.
DESI HANDAYANI, STUDI EKSPERIMEN PEMANFAATAN TEPUNG KULIT TAUGE KACANG HIJAU SEBAGAI BAHAN CAMPURAN SERTA PENGARUHNYA TERHADAP KUALITAS COOKIES.
KUSUMA FITRIYANTI, PEMBUATAN MI BASAH DENGAN SUBTITUSI TEPUNG MOCAF (MODIVIED CASSAVA FLOUR)
Identitas Mahasiswa - NAMA : DIDIK PRAMONO - NIM : PRODI : Akuntansi - JURUSAN : Akuntansi - FAKULTAS : Ekonomi - iyai_jupe pada.
RATIH TITIK HARYATI, PENGARUH PENGATURAN PH DAN PENAMBAHAN GULA TERHADAP MUTU ORGANOLEPTIK DAN KADAR VITAMIN A MINUMAN JELLY WORTEL (DAUCUS.
IKA ASTRIYANI, PEMBUATAN BROWNIES KUKUS DARI TEPUNG JAGUNG.
YULIA KRANTIWATI, PENGARUH PENAMBAHAN FILLER ROTI TAWAR DAN FILLER TEPUNG TAPIOKA TERHADAP MUTU ORGANOLEPTIK DAN KANDUNGAN GIZI NUGGET TEMPE.
BAMBANG BUDIYANTO, KESIAPAN GURU-GURU FISIKA TERHADAP PELAKSANAAN KTSP DI SMA NEGERI SE KABUPATEN SRAGEN.
DIAN AYUNINGTYAS PURWANDARI, EFEKTIVITAS PEMANFAATAN MEDIA KARTU HURUF DALAM PENGENALAN HURUF ABJAD UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBAHASA ANAK.
ANIK TRI WANITA ENDRA KASIH, FORECASTING PENJUALAN KORAN SORE WAWASAN PT. SARANA PARIWARA SEMARANG DENGAN METODE EXPONENTIAL SMOOTHING, METODE.
ANIS NURIL LAILI SULISTYOWATI, STUDI DESKRIPTIF TENTANG ADMINISTRASI PENGELOLAAN DATA DALAM PELAKSANAAN PROGRAM BIMBINGAN DAN KONSELING DI SMA.
FITRIANI DIAH UTAMI, PEMBUATAN BROWNIES KOMPOSIT TEPUNG TERIGU DAN TEPUNG PISANG KLUTUK (Musa balbisiana)
YOGI FAJAR PRIYANTO, Pandangan Siswa Tentang Ekstrakurikuler Olahraga Bola Basket Di SMA Negeri 2 Kendal Kabupaten Kendal Tahun Pelajaran 2008/2009.
MENI ANTINI, PEMANFAATAN DAUN MENGKUDU UNTUK PEWARNAAN KAIN SUTERA DENGAN MORDAN JERUK NIPIS PADA BUSANA KAMISOL.
ISMAIL, Perberdaan Hasil Belajar Kesehatan dan Keselamatan Kerja dengan Menggunakan Ceramah dan Ceramah-Modul pada Siswa Kelas X Mekanik Otomotif.
JUWITA ROHITA AGUNG, PENGARUH PENGGUNAAN NATRIUM BISULFIT TERHADAP KUALITAS TEPUNG GANYONG (CANNA EDULIS KER)
DIAN WARSITANINGRUM, Pembelajaran Menggambar di TK
NUR ABIDAH, Perbedaaan Hasil Baju Renang Muslim Dengan Menggunakan Pola Sistem Draping Dan Pola Sistem indonesia dengan Ukuran Standar Medium.
Transcript presentasi:

DIAN TRI YUNIARTI, STUDI EKSPERIMEN TENTANG KUALITAS BROWNIES DENGAN BAHAN DASAR TEPUNG UBI JALAR JINGGA

Identitas Mahasiswa - NAMA : DIAN TRI YUNIARTI - NIM : PRODI : Pendidikan Kesejahteraan Keluarga (Tata Boga) - JURUSAN : PENDIDIKAN KESEJAHTERAAN KELUARGA - FAKULTAS : Teknik - diantri pada domain yahoo.co.id - PEMBIMBING 1 : Dra. Atiek Z. M.Pd. - PEMBIMBING 2 : Dra. Rosidah, M.Si. - TGL UJIAN :

Judul STUDI EKSPERIMEN TENTANG KUALITAS BROWNIES DENGAN BAHAN DASAR TEPUNG UBI JALAR JINGGA

Abstrak Brownies adalah kue yang termasuk dalam jenis cake dimana tepung yang biasa digunakan umumnya adalah tepung terigu. Bahan dasar dalam pembuatan tepung terigu yaitu gandum yang selama ini masih mengimpor. Untuk mengurangi ketergantungan terhadap tepung terigu perlu adanya pemanfaatan produk lokal untuk dijadikan tepung. Salah satunya yaitu ubi jalar jingga. Tepung ubi jalar merupakan sumber karbohidrat yang sama dengan tepung terigu, tetapi kandungan gluten pada tepung ubi jalar lebih rendah dibandingkan tepung terigu. Didalam pembuatan Brownies tidak membutuhkan gluten yang tinggi sehingga tepung ubi jalar jingga dapat digunakan sebagai salah satu alternatif untuk menggantikan tepung terigu sebagai bahan dasar dalam pembuatan Brownies. Selain itu tepung ubi jalar jingga juga memiliki kandungan betakaroten yang cukup tinggi, sehingga dapat meningkatkan kualitas dari Brownies. Tujuan dari penelitian ini adalah : (1) Untuk mengetahui kualitas Brownies kukus dengan bahan dasar tepung ubi jalar jingga dengan prosentase tepung ubi jalar jingga 100%, 80% dan 60% ditinjau dari rasa, warna, aroma dan tekstur, (2) Untuk mangetahui tingkat kesukaan masyarakat terhadap Brownies kukus dengan bahan dasar tepung ubi jalar jingga dengan prosentase tepung ubi jalar jingga 100%, 80% dan 60% ditinjau dari aspek rasa, warna, aroma dan tekstur, (3) Untuk mengetahui kandungan betakaroten pada Brownies kukus hasil eksperimen, (4) Untuk mengetahui daya simpan Brownies kukus hasil eksperimen Populasi dalam penelitian ini adalah tepung ubi jalar jingga sebagai bahan dasar pembuatan Brownies kukus. Sampel pada penelitian ini adalah tepung ubi jalar jingga yang terbuat dari ubi jalar jingga yang diperoleh dari pasar Bandungan Semarang digunakan sebagai bahan dasar dalam pembuatan Brownies kukus. Teknik pengumpulan data menggunakan penilaian subyektif yang meliputi uji inderawi dan penilaian kesukaan serta penilaian objektif uji betakaroten. Teknik analisa data menggunakan analisis deskriptif prosentase, analisa varian klasifikasi tunggal dan uji laboratorium. Berdasarklan hasil pengujian diketahui bahwa kualitas terbaik menurut panelis agak terlatih dari Brownies kukus dengan bahan dasar tepaung ubi jalar jingga sebanyak 100%. Semakin banyak tepung ubi jalar jingga yang digunakan semakin manis rasa dari Brownies, warna dari Brownies coklat pekat, aroma Brownies khas bahan dasar yaitu tepung ubi jalar jingga sedangkan tekstur lembab dan pori agak rapat. Untuk Brownies kukus hasil eksperimen yang paling disukai oleh masyarakat yaitu sampel B (174) dengan menggunakan tepung ubi jalar jingga sebanyak 80%. Kandungan betakaroten Brownies kukus yang paling tinggi yaitu Brownies kukus sampel A (388) dengan bahan dasar tepung ubi jalar jingga 100% yaitu 0,8904 mg. Semakin banyak tepung ubi jalar jingga yang digunakan semakin tinggi kandungan betakaroten yang dihasilkan. Daya simpan Brownies kukus dengan bahan dasar tepung ubi jalar jingga yaitu ± 3 hari. Setelah labih dari 3 hari ketiga sampel Brownies kukus mulai mengeluarkan jamur. Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan: (1) Dilihat dari semua aspek kualitas Brownies kukus terbaik dari ketiga sampel tersebut yaitu sampel A (388) dengan tepung ubi jalar jingga sebanyak 100%, (2) Secara umum masyarakat menyukai ketiga sampel Brownies kukus hasil eksperimen. Tetapi sampel yang paling disukai oleh masyarakat yaitu sampel B (174) dengan bahan dasar tepung ubi jalar jingga sebanyak 80%, (3) Kandungan betakaroten Brownies kukus paling tinggi yaitu Brownies kukus sampel A (388) dengan bahan dasar tepung ubi jalar jingga 100% yaitu 0,8904 mg, (4) Daya simpan dari Brownies kukus dengan bahan dasar tepung ubi jalar jingga yaitu ± 3 hari. Setelah lebih dari 3 hari Brownies kukus mengeluarkan jamur. Saran dalam penelitian ini : (1). Disarankan penelitian lanjutan tentang kualitas Brownies kukus dengan bahan dasar tepung ubi jalar jingga dilihat dari aspek ekonomi, (2) Untuk penelitian lanjutan dapat membuat Brownies kukus dengan bahan dasar ubi jalar jingga tanpa dioleh menjadi tepung terlebih dahulu. Sehingga kandungan betakaroten dapat lebih tinggi, (3) Untuk meningkatkan daya tahan Brownies kukus dengan bahan dasar tepung ubi jalar jingga dengan cara mengurangi waktu pengukusan atau Brownies kukus disimpan dalam lemari pendingin.

Kata Kunci Brownies Kukus, Tepung Ubi Jalar Jingga

Referensi Ambarini, Brownies. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama Ambarini, Cake Coklat Populer. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama Arikunto Suharsimi, Prosedur Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta Haryoto Totok, Olahan Dari Ubi Jalar. Trubus Agrisarana Indriani Cheese dan Fruit Brownies. Jakarta : PT. Gramedia Pustaka Utama Ismayani Yeni, Tips Anti Gagal Bikin Kue. Jakarta : Kawan Pustaka Kartika Bambang, Pedoman Uji Inderawi Bahan Pangan. Yogyakarta : UGM Kusmiati, dkk Pengetahuan Bahan Makanan. Bandung : Angkasa Mahmud K Mien, dkk Daftar Komposisi Bahan Makanan. Jakarta : Persatuan Ahli Gizi Indonesia Sondakh Manaffe Masye, dkk Pengolahan Kue dan Roti. Bandung : Angkasa Suhardjito, YB Pastry Dalam Perhotelan. Yogyakarta : Andy Yogyakarta Suprapti Lies, Tepung Ubi Jalar. Yogyakarta : Kanisisus Yudowinoto Purbo Tip Anti Gagal Membuat Cake dan Roti. Jakarta : kriya pustaka http//

Terima Kasih