FAJAR WAHYU NINGRUM, 3401404062 Pembinaan Moral Remaja dalam Keluarga di Lingkungan Lokalisasi Pekerja Seks Komersial Sunan Kuning Kalibanteng Kulon Kecamatan.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
FARRAH DIBA ISDHANA, Pemanfaatan Internet Sebagai Sumber Belajar Mahasiswa Prodi PPKn FIS UNNES.
Advertisements

YUNIATI, Pembinaan Petugas Pungut Pajak Hotel dan Restoran Guna Meningkatkan Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Batang.
ZULIATI, BENTUK EKSPRESI MUSIKAL GURU DAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN DI TAMAN KANAK-KANAK PERTIWI 01 PATI.
INDRIANI KURNIA PUTRI, POLA PENGASUHAN ANAK PADA KELUARGA NELAYAN PANDHIGA (Studi Kasus tentang Peran Orangtua dalam mengasuh Anak di Desa Bajomulyo.
SHINTA ROMAULINA, Eksistensi Adat Budaya Batak Dalihan Na Tolu Pada Masyarakat Batak ( Studi Kasus Masyarakat Batak Perantauan di Kabupaten.
YUNITA DWI ARYANI, Pelaksanaan Tugas Kepolisian dalam Penanganan Unjuk Rasa di Wilayah Hukum Polres Kudus.
ROFIN MAWAN PURBA, Perlindungan Motif Hiou Batak Simalungun (Suatu Kajian terhadap Kerajinan Hiou di Kabupaten Simalungun)
EKA DIYAH APRIYANI, Pembangunan Gedung Kantor Bupati Pekalongan Dan Perubahan Sosial Pada Masyarakat Desa Nyamok Kecamatan Kajen Kabupaten Pekalongan.
SULASIH, HUBUNGAN ANTARA KONDISI SOSIAL EKONOMI DENGAN MOTIVASI ORANG TUA MEMASUKKAN ANAK KE KELOMPOK BERMAIN DI DESA JOGOLOYO KECAMATAN WANOSALAM.
INDAH SETIYORINI, Peran Keluarga Dalam Pendidikan Anak (Studi Kasus Pada Keluarga Miskin di Desa Kangkung Kecamatan Mranggen Kabupaten Demak)
INDRA HAPSORO SETYAWAN, Penggunaan Media VCD dalam Pembelajaran Mata Diklat Kewirausahaan untuk Pengembangan Menyangkut Minat Berwirausaha Siswa.
SITI NINIK SHOFIYANI, Pola Pendidikan Moral di Kalangan Siswa Kelas VI Sekolah Dasar Negeri 1 Kedungrejo Kecamatan Purwodadi Grobogan.
SITI ROKHANA, Analisis Tokoh Utama dengan Teori Psikoanalisa Sigmund Freud pada Cerpen HANA Karya Akutagawa Ryunosuke.
EKO RISMAWAN, Faktor Penyebab Pelanggaran Lalu Lintas Oleh Pengendara Sepeda Motor di Kota Semarang.
YUDHA AGUS PRATAMA, Upaya Kepolisian dalam Penanggulangan Peredaran Gelap dan Penyalahgunaan Psikotropika di Kabupaten Brebes.
APRILIANDINI RAHMAWATI, Proses Produksi Acara Musik Keroncong di TV Borobudur Semarang.
ATIH WIJAYANTI, Pembentukan Kedisiplinan Anak dalam Keluarga Polisi di Asrama Polsek Nalumsari Kabupaten Jepara.
SITI AISAH, Peran Guru dan Orangtua dalam Menanamkan Budi Pekerti pada Anak Usia Dini.
MAD MUSHOFA, PERBEDAAN HASIL LATIHAN MENENDANG BOLA MENGGUNAKAN KURA KURA KAKI BAGIAN DALAM DAN KURA - KURA KAKI BAGIAN LUAR TERHADAP KETEPATAN.
APRIYANTI, Pendidikan Karakter Anak pada Keluarga TKW di Desa Rungkang Kecamatan Losari Kabupaten Brebes.
KHUSNUL KHOTIMAH, PERBEDAAN HASIL PEMBUATAN CELANA PANJANG WANITA YANG MENGGUNAKAN POLA SISTEM SOEKARNO DAN SISTEM PRAKTIS DENGAN UKURAN S,M,L.
DIAH AYUNANI, Implikasi Hukum Pertanggungjawaban Publik Kepala Daerah Pasca Berlakunya Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan.
M U K S A N, Efektifitas Pengelolaan Arsip Di Kantor Kecamatan Gunungpati, Semarang.
IKA KUSUMANINGRUM, EFEKTIFITAS PEMBUATAN POLA LANGSUNG DIATAS BAHAN DAN DIATAS KERTAS PADA PEMBELAJARAN PEMBUATAN POLA CELANA PADA SISWA TATA.
ELIYA A' YUN, Pelaksanaan Pendidikan Moral pada Anak di Kalangan Wanita Pedagang Pasar Simo Kecamatan Simo Kabupaten Boyolali.
DEDDY HARTANTO SETIAWAN, PEMBELAJARAN APRESIASI SENI RUPA DI SEKOLAH DASAR NEGERI 2 MOJOREBO WIROSARI GROBOGAN.
MUHAMMAD HERU WIBAWA, WATAK DAN PERILAKU TOKOH UTAMA NOVEL SANG PEMIMPI KARYA ANDREA HIRATA.
KARTIKA CANDRA DEWI, IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN IPS TERPADU BERDASARKAN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN DI SMP NEGERI SE- KECAMATAN TAYU.
RAHDATU NOR KOMALA, Tingkat Pengetahuan Dasar Masyarakat Perumahan Pokok Pondasi di Kota Semarang Tentang Instalasi Rumah Tinggal.
CAHYOSO ILHAMI, TINJAUAN HUKUM TERHADAP DIKABULKANNYA PERMOHONAN PENINJAUAN KEMBALI DALAM KASUS SENGKETA TANAH SETELAH PELAKSANAAN PUTUSAN.
SILVIA DESY LESTARI, MINAT ANAK TERHADAP PROSES BELAJAR MENGAJAR BIDANG STUDI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DAN HUBUNGANNYA DENGAN PRESTASI BELAJAR.
GATOT IRIYANTO, PERSEPSI GURU NON PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN TERHADAP KINERJA GURU PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN.
KHUSNIATI KHOTIMAH, IDENTIFIKASI KESULITAN DAN PEMECAHAN MATA DIKLAT PENERAPAN KONSEP DASAR LISTRIK DAN ELEKTRONIKA (PKDLE)PADA SISWA SMK NEGERI.
JOKO SANTOSO, PENGARUH LATIHAN MENENDANG MENGGUNAKAN KURA-KURA KAKI DALAM DAN KURA-KURA KAKI PENUH TERHADAP KETEPATAN PASSING LAMBUNG PADA PEMAIN.
AVITA ISTARIHANA, KESIAPAN KONSELOR UNTUK MELAKSANAKAN LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING SESUAI KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) DI.
HANA SAPUTRI, Ekploitasi Anak Jalanan Sebagai Pengamen di Kawasan Simpang Lima Kota Semarang.
RADITYA HAPSARI, FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI PENCAPAIAN KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL (KKM) HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN SOSIOLOGI.
DEDY BAGOS ARDIYANTO, SURVEI MOTIVASI SISWA MENGIKUTI KEGIATAN EKSTRAKURIKULER BOLA VOLI DI SMP NEGERI DAN SEDERAJAT SE- KECAMATAN KARANGAWEN.
MOH. ANANG PRASETYO, TINGKAT KEMAMPUAN FLEKSIBILITAS DAN DAYA TAHAN JATUNG BAGI PEMAIN BULUTANGKIS PUTRA PENGURUS CABANG PBSI KABUPATEN KENDAL.
DHITA YULIA NAWATI, LINGKUNGAN PENDIDIKAN DAN AKTIVITAS BELAJAR YANG MENDUKUNG PRESTASI BELAJAR SISWA (Studi di SMA Negeri 1 Bawang Banjarnegara)
BHAYU BILLIANDRI, SURVEI KENDALA-KENDALA BELAJAR RENANG GAYA BEBAS PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI NGARGOGONDO KECAMATAN BOROBUDUR KABUPATEN MAGELANG.
LAZUARDI FAJAR NURRAKHMANSYAH, UPAYA MEWUJUDKAN NILAI-NILAI KEJUJURAN SISWA MELALUI KANTIN KEJUJURAN DI SMP NEGERI 7 SEMARANG.
NAFSUL MUTMAINAH, PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) PADA MATA PELAJARAN SOSIOLOGI KELAS X SMA MUHAMMADIYAH.
ADHY DWI ROKHMAWAN, Perbedaan Hasil Belajar antara Tes Tertulis dengan Tes Lisan Pokok Bahasan Konstruksi Pondasi Dangkal pada Siswa Program.
WAHYU KARTIKA EKAWATI, Kenakalan Remaja di Tinjau dari Pola Asuh Orang Tua di Desa Kecitran Kecamatan Purworejo Klampok Kabupaten Banjarnegara.
TUTIK PRIYONDARI, POLA ASUH KELUARGA ORANGTUA TUNGGAL KASUS: MASYARAKAT DI DESA MEGAWON KECAMATAN JATI KABUPATEN KUDUS.
DWI AGUNG PRASETYO, Pola Pendidikan Moral Anak di Panti Asuhan Khaira Ummah Desa Sriwulan Sayung Demak.
DWI ETY KUSMINARTI, Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Pertumbuhan Balita Usia 2-4 Tahun di Kelurahan Salaman Mloyo Kecamatan Semarang Barat.
RIZKI NUR ALFIANTI, POLA ASUH ANAK IBU BERUSIA MUDA <br /> (STUDI KASUS DI DESA SAWOJAJAR KECAMATAN WANASARI KABUPATEN BREBES)
OKTAVIANA, KORELASI KEPRIBADIAN DENGAN HASIL BELAJAR PENCAK SILAT SENI JURUS TUNGGAL PADA MAHASISWA PKLO FIK UNNES SEMESTER 2 TAHUN AKADEMIK.
SINTA DYANA SANTI, PENGARUH KONDISI SOSIAL EKONOMI ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SOSIOLOGI SISWA KELAS XII IPS SMA N 1 KARANG TENGAH KABUPATEN.
SRI WAHYUNI, Implementasi Pendidikan Budi Pekerti yang diintegrasikan ke dalam Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan pada Siswa Kelas VIII.
SUTARTI, TINGKAT KESEGARAN JASMANI SISWA KELAS IV, V PUTRA SD NEGERI 03 DAN 04 CIBELOK KECAMATAN TAMAN KABUPATEN PEMALANG TAHUN PELAJARAN 2009/2010.
MALIKA HAJAR NURU SOFWAN, PERSEPSI SISWA TERHADAP MODEL PEMBELAJARAN SEJARAH MENGGUNAKAN MEDIA FILM DOKUMENTER PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI.
SITI MARHAMAH, Peran (BP4) Badan Penasihatan Pembinaan dan Pelestarian Perkawinan dalam Mencegah Terjadinya Perceraian di Kabupaten Wonosobo.
SANDRA PUSPITA, HUBUNGAN ANTARA SARANA DAN PRASARANA MENJAHIT DENGAN EFISIENSI MENJAHIT PADA MATA PELAJARAN MENJAHIT II SISWA KELAS XI SMK NEGERI.
HABIB THOYEB, KENDALA GURU DALAM MENGAJARKAN MATERI SEJARAH PERGERAKAN NASIONAL INDONESIA PADA SMP N 1 BATANG.
AINUN NAJIB, Motivasi Klub-Klub Sepak Bola Devisi 1 Pengurus cabang (pengcab) PSSI Kabupaten Batang untuk Mengikuti Kompetisi.
NUGRAH PAMBUDI, PERBEDAAN PRESTASI BELAJAR SOSIOLOGI DIKAJI DARI POLA KOMUNIKASI KELUARGA PADA SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI I BANJARNEGARA.
DIAH PUTRIANA ARIFANI, Peranan BKM dalam Menumbuhkan Kemandirian Masyarakat di Bidang Pembangunan Fisik Melalui P2KP di Desa Sriwulan Kecamatan.
OKTAVIA INDIRA HAPSARI, Perlindungan Hukum dan Pengawasan Terhadap Pekerja Perempuan yang Bekerja Malam Hari oleh Dinas Tenaga Kerja Sosial.
DHEDY PRI HARYATNO, PETANI GARAM DI DESA KUWU KECAMATAN KRADENAN KABUPATEN GROBOGAN: SUATU KAJIAN STRATEGI ADAPTASI BUDAYA.
IKA WIJAYANTI, PENGARUH MEDIA GAMBAR TERHADAP SIKAP PROSOSIAL SISWA KELAS XI SMA NEGERI 1 BAWANG KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN AJARAN 2008/2009.
RIZKI YUSNIA, Upaya Sekolah Alam dalam Mensosialisasikan Nilai Sikap dan Perilaku Cinta Lingkungan Trhadap Anak (Studi Kasus di Sekolah Dasar.
PURNO PADMONOBO, SURVAI MANAJEMEN KLUB RENANG DE ZANDER KABUPATEN PURBALINGGA PADA TAHUN 2007/2008.
RISCHA AGUSTINA, PERSEPSI GURU IPS TENTANG KONSEP DAN PENERAPAN PEMBELAJARAN IPS TERPADU PADA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA DI KECAMATAN MEJOBO KABUPATEN.
SISKA YUNI LARASATI, Peran Serta Komite Sekolah dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan di SMA Ronggolawe Kabupaten Semarang.
KRISTYANTO, Pembinaan Perilaku Narapidana di Lembaga Pemasyarakatan Klas IIA Pekalongan.
GILANG RAHMA PUTRA, Perlindungan Hukum Bagi Pekerja Malam Hari Dalam Bidang Keselamatan dan Kesehatan Kerja di PT. Waroeng Batok Industry Kabupaten.
SETYANTO ARI NUGROHO, SURVEI PERSEPSI GURU NON PENJASORKES TERHADAP KINERJA GURU PENJASORKES DI SD SE KECAMATAN SUMBER KABUPATEN REMBANG TAHUN.
Transcript presentasi:

FAJAR WAHYU NINGRUM, Pembinaan Moral Remaja dalam Keluarga di Lingkungan Lokalisasi Pekerja Seks Komersial Sunan Kuning Kalibanteng Kulon Kecamatan Semarang Barat

Identitas Mahasiswa - NAMA : FAJAR WAHYU NINGRUM - NIM : PRODI : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan - JURUSAN : Hukum dan Kewarganegaraan - FAKULTAS : Ilmu Sosial - fwn_fajar pada domain plasa.com - PEMBIMBING 1 : Drs. Suprayogi, M.Pd - PEMBIMBING 2 : Dr. Masrukhi, M.Pd - TGL UJIAN :

Judul Pembinaan Moral Remaja dalam Keluarga di Lingkungan Lokalisasi Pekerja Seks Komersial Sunan Kuning Kalibanteng Kulon Kecamatan Semarang Barat

Abstrak Latar belakang dipilihnya judul tesebut karena secara psikologis remaja merupakan masa yang unik, penuh teka-teki, dilematis, dan sangat rentan, mudah terpengaruh dengan lingkungannya. Apalagi remaja yang tinggal di lingkungan lokalisasi kemungkinannya akan berperilaku seperti yang ia lihat setiap harinya. Oleh karena itu perlu pengawasan, pengarahan, dan bimbingan dari lingkungan tedekatnya terlebih dahulu yaitu keluarga. Permasalahan yang dibahas dalam skripsi ini adalah:(1)bagaimana pembinaan moral anak dalam keluarga di lingkungan lokalisasi Sunan Kuning?(2)bagaimanakah perilaku anak sehari–hari di lingkungan lokalisasi Sunan Kuning?(3)apakah faktor penghambat yang dihadapi orang tua dalam pembinaan moral terhadap anak–anaknya di lingkungan lokalisasi Sunan Kuning?Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1)pembinaan moral remaja dalam keluarga di lingkungan lokalisasi Sunan Kuning, (2)perilaku anak dalam kehidupan sehari–hari di lingkungan lokalisasi Sunan Kuning, (3)faktor penghambat yang dilakukan orang tua/keluarga dalam melakukan pembinaan moral anak–anaknya di lingkungan lokalisasi Sunan Kuning. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan penelitian kualitatif deskriptif. Fokus penelitian ini adalah pembinaan moral remaja dalam keluarga di lingkungan lokalisasi Pekerja Seks Komersial Sunan Kuning, perilaku remaja dalam kehidupan sehari–hari di lokalisasi Sunan Kuning, pola asuh yang diterapkan dalam keluarga untuk membina anak–anaknya dan faktor penghambatnya. Sumber data utama yaitu informan, responden dan sumber tertulis. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Data yang diperoleh dan dianalisis dengan teknik deskriptif. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa pembinaan moral remaja dalam keluarga di lingkungan lokalisasi Sunan Kuning melalui empat cara yaitu penanaman etika sejak dini, keteladanan orang tua, penanaman nilai agama sejak dini, dan kejujuran dengan menggunakan model klarifikasi nilai dan analisis nilai yaitu orang tua mengarahkan remaja untuk menjadi dirinya sendiri dengan melihat apa yang baik dan apa yang buruk untuk dilakukan dan memberi kebebasan untuk memahami permasalahan-permasalahan yang berkaitan dengan moral. Perilaku remaja yang ada di lingkugan lokalisasi Sunan Kuning mayoritas mereka pernah berbicara kotor atau kurang sopan, merokok, keluar rumah tanpa ijin selama masih terdekat. Selain itu mereka juga mempunyai sifat individual dengan kata lain tidak ikut campur, cuek atau masa bodoh urusan dengan para WPS (Wanita Pekerja Seks) maupun masalah pribadi tetangganya, tetapi saling mengormati dan menghargainya cukup tinggi, rasa sosialnya juga cukup baik. Perilaku remaja yang seperti itu terbentuk melalui kebiasaan yang dilakukan remaja, pengertian dari orang tua, dan model yang dilihat setiap harinya. Faktor peghambat pembinaan moral remaja dalam keluarga di lingkungan lokalisasi Sunan Kuning karena faktor dari dalam (internal) dan faktor dari luar (eksternal). Faktor dari dalam diri sendiri (internal) seperti rasa malas untuk berubah, gengsi, individualis, dan mudah terpengaruh. Sedangkan faktor yang berasal dari luar (eksternal) seperti lingkungan lokalisasi penuh dengan perilaku menyimpang yang ditunjukkan oleh para WPS maupun pelanggannya menjadi faktor terbesar dalam menghambat pembinaan moral, selain itu media massa (seperti televisi dan internet) juga menjadi faktor penghambat orang tua dalam melakukan pembinaan moral bagi remaja. Saran yang dianjurkan adalah orang tua lebih memberikan contoh yang baik seperti tidak merokok, berbicara kotor, dan menjual minuman keras, serta tidak begitu longgar dalam mengawasi remajanya. Diharapkan dalam lokalisasi Sunan Kuning perlu memperbanyak kegiatan remaja.

Kata Kunci Pembinaan, moral remaja, lokalisasi

Referensi Arikunto, Suharsimi Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta : Rineka Cipta. Bertens, K Etika. Jakarta : Gramedia Pustaka Utama. Budiningsih, C Asri Pembelajaran Moral. Jakarta : Rineka Cipta. Coles, Robert Menumbuhkan kecerdasan moral Jakarta : Gramedia Pustaka Utama. Yatim, I Danny.1986.Kepribadian Keluarga dan Narkotika.Jakarta : Ancan Daroeso, Bambang Dasar dan Konsep Pendidikan Moral Pancasila. Semarang : Aneka Ilmu. Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta : Balai Pustaka. Farozin, Muh dan Kartika Nur Fathiyah Pemahaman Tingkah Laku. Jakarta : Rineka Cipta. Haricahyono, Cheppy Dimensi – Dimens Pendidikan Moral. Semarang : IKIP Semarang Press Pendidikan Moral Dalam Beberapa Pendekatan. Jakarta : Depdikbud. Mangunhardjana, A Pembinaan Arti dan Metodenya. Yogyakarta : Kanisius. Miles, Matthew B dan A. Michael Huberman Analisis Data Kualitatif. Terjemahan Tjetjep Rohendi Rohidi. Jakarta : UI Press. Moleong, Lexy. J Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung : Rosda Karya. Rachels, James Filsafat Moral. Yogyakarta : Kanisius. Rukardi Sunan Kuning Tak Berkait dengan Lokalisasi. 2.htm-6k. ( 12 Mrt ). Salam, Burhanuddin Etika Individual Pola Dasar Filsafat Moral. Jakarta : Rineka Cipta. Sochib, Muh Pola Asuh Anak Dalam Membantu Anak Mengembangkan Disiplin Diri. Jakarta : Rineka Cipta. Soekanto, Soerjono Sosiologi Suatu Pengantar. Jakarta : Grafindo Persada. Soeparwoto, dkk Psikologi Perkembangan. Semarang : UNNES Press. Walgito Psikologi Sosial Suatu Pengantar. Yogyakarta : Andi Offset. Yasyin, Sulchan Kamus Lengkap Bahasa Indonesia. Surabaya : Amanah. Zurayq, Ma’ruf Mushthafa Sukses Mendidik Anak. Jakarta : Serambi Ilmu Semesta.

Terima Kasih