IMAN YANG BERAKAR,BERTUMBUH DAN BERBUAH

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
‘ BERSYUKUR DALAM KEBENARAN ‘
Advertisements

KRISTUS, KEGENAPAN HUKUM TAURAT
TURUNAN/ DIFERENSIAL.
WE ARE FAMILY PDT. ALEX LETLORA GPIB JEMAAT IMMANUEL DI BEKASI.
I Am Saved Roma 3:23-24.
Berjalan Bersama Dengan Allah Jemaat adalah Pengantin Kristus
Tujuan Pelayanan Setiap peserta pelatihan ini dipersiapkan untuk mengambil bagian dalam perintisan satu jemaat setempat atau jaringan jemaat setempat yang.
KEKERASAN DALAM RUMAH TANGGA SIKAP DAN TANGGAPAN GEREJA
“Membangun Gaya Hidup Iman Anak dan Remaja yang Missioner”
MATERI BINA SUAMI-ISTRI GPIB JEMAAT IMMANUEL DI BEKASI
Seminar Hidup dalam Roh
SUAMI-ISTRI YANG BERBUDAYA
PA INTERAKTIF KOMISI DEWASA GKI CINERE
Penggunaan KS Dalam Katekese
7 Perkataan Yesus di Salib dan maknanya bagi relasi Suami - Istri
Rekoleksi Lingkungan Lukas 3 Sabtu, 7 Desember 2013 BERTUMBUH
KELUARGA MENYAMBUT YESUS DI ERA GLOBALISASI
Filologus, Olympus dan Rhodion Materi KAM GPIB JEMAAT IMMANUEL BEKASI 18 juni 2012.
Oleh Triawan Wicaksono
IKUT KRISTUS Kristus yang diikuti Gereja adalah
GEREJA.
Berjalan Bersama Dengan Allah
4 FEBRUARI 2013 GPIB JEMAAT IMMANUEL DI BEKASI Pdt. Alex Letlora.
MATERI KAM - GPIB JEMAAT IMMANUEL BEKASI 04 OKTOBER 2010
Tujuan Hidup Manusia Penyembahan 2. Untuk menjadi keluarga Allah
VERBUM DOMINI MANET IN AETERNUM
MUSIK GEREJA.
MOBILITAS PELAYANAN IBADAH SYUKUR AWAL TAHUN 2013 GPIB JEMAAT IMMANUEL DI BEKASI PF. Pdt. A. Letlora 9 Jan 2013.
The divine mandate Kebaktian Minggu, 4 Agustus 2013
Kebaktian Minggu, 6 Jan 2013 Kebun Handil, Jambi 10 wib - selesai Bacaan: Roma 1:1-16.
KESEMPURNAAN ALKITAB 2 Tim. 3:16; 2 Pet. 1:20-21
Baptisan Roh Kudus Bacaan: Kis 2:1-13.
STRESS DAN KELUARGA OLEH: Pdt. Alexius Letlora
DENGAR DIA PANGGIL NAMA SAYA Dengar Dia panggil nama saya, Dengar Dia panggil namamu, Dengar Dia panggil nama saya, Juga Dia panggil namamu, Oh giranglah.
BERPIKIR IDEALIS DAN BERTINDAK REALISTIS.
Kebaktian Minggu, 13 Januari 2013 Hotel Abadi, Ruang Mandiangin, Jambi 10:00 – selesai Bacaan: Roma 1:8-15.
Kisah Para Rasul 15:1-21 TANTANGAN DOKTRINAL.
EVODUS, ZENAS KAM GPIB Immanuel Bekasi. 16 Juli Pdt. Alex Letlora.
Closing ceremony Efesus 6:10-24 Bersama Alex Nanlohy.
MARILAH MEMENANGKAN PERTANDINGAN FILIPI 3: 12-16
GPIB Immanuel Bekasi, 22 APRIL 2013 PDT. ALEX LETLORA.
TRITUNGGAL MAHA KUDUS ALLAH BAPA ALLAH PUTERA ALLAH ROH KUDUS.
Pesan Pertobatan & Keselamatan
Barnabas, uskup di Heraclea Phygellus, uskup di Efesus.
Tuhan Yang Maha Esa dan Ketuhanan
KITAB FILIPI 28 OKTOBER 2012 GPIB IMMANUEL DI BEKASI
MATERI KELAS ALKITAB MALAM SURAT 2 PETRUS
Doa untuk KELIMPAHAN BERKAT (Efesus 1:15-23)
GPIB JEMAAT IMMANUEL BEKASI
PELAYANAN BERBASIS KELUARGA.
TERTIUS, ERASTUS MATERI KAM Tokoh dalam Perjanjian Baru.
Pdt. A. Letlora S.Th, M.Min 27 Oktober 2012.
PUASA DALAM PERSPEKTIF IMAN KRISTEN
TITUS GPIB JEMAAT IMMANUEL DI BEKASI Pdt. Alex Letlora.
BERSUKARIALAH DALAMKEMUDAANMU
GPIB JEMAAT IMMANUEL DI BEKASI
BEBAS DARI BELENGGU LEGALISME Kolose 2:16-23
BAHTERA NUH Ibrani 11:7.
KITAB 1, 2, 3 YOHANES Pdt. Alexius Letlora. MATERI KELAS ALKITAB MALAM
MATERI KAM GPIB JEMAAT IMMANUEL BEKASI 16 AGUSTUS 2010
ORDINATION Pdp. Adriano darmawan November 30, 2008.
SPIRITUALITAS ALLAH BAPA
HERMOGENES, DEMAS DAN APELLES.
DIDALAM YESUS TIDAK ADA PENGHUKUMAN
Komisi Kesejahteraan Keluarga
Pendidikan agama kristen
MEMELIHARA JEMAAT AGAR SETIA
KATEKISASI GEREJA Karena itu pergilah, jadikanlah semua bangsa murid-Ku dan baptislah mereka dalam nama Bapa dan Anak dan Roh Kudus, dan ajarlah mereka.
1. MENELUSURI HAKIKAT GEREJA a. Gereja : umat allah Dalam perjanjian baru gambaran gereja sebagai umat allah dapat ditemukan dalam 1ptr. 2:10; rm. 9:25.
Materi Purity Topik 2.
Transcript presentasi:

IMAN YANG BERAKAR,BERTUMBUH DAN BERBUAH MATERI BINA RETREAT KATEKESASI GPIB JEMAAT NAZARETH Pdt. A. Letlora S.Th, M.Min

Jay Kesler :Energizing Your Teenager’s Faith Experienced Faith Affiliated Faith Searching Faith Own Faith ( lifelong commitment )

iman : memberikan kepercayaan kepada seseorang. Pistis ( yun ) : percaya dan mempercayakan diri. Didalamnya terkandung hubungan yang hidup diantara dua pribadi. Sehingga dalam iman yang terpenting adalah segi ‘kepercayaan’ dan segi ‘ benarnya hubungan ‘

Ciri tokoh-tokoh ber-iman Abraham : * memberi jawaban kepada panggilan Allah dengan taat(kej.12 : 1 – 3 ) * memahami janji Allah secara aktual. ( Kej 15 : 1 – 6, Rom. 4 : 19 )

Nuh : 1. Bergaul dengan Allah ( Kej. 6 : 9 ). NIV : HE WALKED WITH GOD. 2. Memberi yang terbaik bagi sebagai ungkapan syukur ( Kej. 8 : 20 – 22 ).

Paulus Mengalami perubahan mendasar.(KPR 9 : 21 – 22 ) Seorang yang cerdas dan produktif (menulis surat ke beberapa jemaat) Mengemukakan gagasan teologis yang lintas wilayah dan inklusif ( KPR 16 : 10 )

IMAN BERARTI : Mengarah kepada pesan injil secara total tentang karya Allah dan hubungan-Nya dengan manusia.(1 Kor. 16:13 , Kol. 2:7 , 1 Tim.3:9, 5:8, Ibr. 4:14, Yud. 3 ) Tindakan percaya secara berkesinambungan ( continue ) kepada Allah. ( 2 Kor. 1 : 24, 1 Tes. 1 : 3 ). Aktif dan menghasilkan buah ( Rom. 8:14, 1Kor. 6 : 9 – 11 )

ORANG BERIMAN SEORANG YANG MEMBERI TANGGAPAN TERHADAP KARYA ALLAH DIDALAM YESUS KRISTUS. SEORANG YANG MENYERAHKAN DIRI SECARA UTUH KEPADA YESUS KRISTUS SEBAGAI HASIL KARYA ROH KUDUS.

TANTANGAN IMAN

TANTANGAN IMAN

ORANG BERIMAN PERLU: MEMELIHARA HUBUNGAN DENGAN YESUS KRISTUS. SENANTIASA MEMILIKI WAKTU BERDOA. BERIBADAH DALAM ARTI YANG SEBENARNYA. TIDAK MEREDUKSI MAKNA IMAN TERBATAS PADA ASPEK LITURGIS

Iman yang bersaksi Admiranda et amanda – dikagumi sekaligus dicintai. Senantiasa arif dalam membaca tanda-tanda zaman. Pdt. E. G Singgih Gereja yang kontekstual adalah gereja Yang sadar adanya masalah.

Maju terus bersama Yesus Kristus Sebab Didalam persekutuan dengan-Nya Jerih payahmu tidak sia-sia.