SEMINAR PERENCANAAN BISNIS Dr. Yulizar Kasih, S.E., M.Si
SILABUS MATA KULIAH Program Studi : Manajemen Mata Kuliah : Seminar Perencanaan Bisnis Kode : MJ232 Bobot : 2 (dua) SKS Semester : Genap/6 (Enam) Prasyarat : Dasar-Dasar Kewirausahaan
Deskripsi Mata Kuliah Dalam mata kuliah ini mahasiswa difasilitasi bagaimana memahami, menyusun, menganalisis, dan menilai kelayakan sebuah dokumen perencanaan bisnis (business plan).
Standar Kompetensi Mampu menganalisis, menilai kelayakan, dan menyusun/merencanakan sebuah business plan
Penilaian PENILAIAN Tugas : 20% Kuis : 10% UTS : 30% UAS : 40%
POKOK BAHASAN P1 : Pendahuluan, Ruang Lingkup Materi (Silabus), dan Penjelasan Tugas P2-3 : Konsep Business Plan P3-P7 : Menilai dan menganalisis BP P8-P9 : Riset Pasar Sebagai Pendahuluan (BP) P10-P11 : Menyusun Dokumen Business Plan P12-P14 : Presentasi Business Plan