TEKNIK PENILAIAN ANDAL Eko Sugiharto P S L H U G M
Definisi ANDAL ANDAL adalah Telaahan secara cermat dan mendalam tentang dampak besar dan penting suatu rencana usaha / kegiatan RKL - RPL ANDAL
Pendekatan Penilaian ANDAL Pendekatan Peraturan : Kep.Men.L.H. No. 2 /2000 tentang Panduan Penilaian Dokumen AMDAL Kelengkapan Administrasi Isi Dokumen Pendekatan Penilaian Substansi (secara ilmiah)
Kiat Penilaian ANDAL Apa ANDAL ? Apa peranan ANDAL dalam AMDAL? Apa saja substansi ANDAL ? Apa saja substansi kunci ANDAL ? Lain-lain
Kesesuaian ANDAL dengan K.A.ANDAL Apakah telah sesuai dengan K.A. ANDAL ???
Substansi Kunci dalam ANDAL Relevansi : I – P – E Metode Prakiraan Dampak Tiap Komponen ? Pendekatan matematis ? Pendekatan Analogi ? dll
CONTOH FORM PENILAIAN ANDAL