Cara Mendaftar dan Mengelola Web Hosting
Macam tipe Top Level Domain .com : comercial atau untuk perusahaan .net : untuk Internet Service Provider (ISP) .info : untuk Informasi .biz : untuk Bisnis .edu : digunakan untuk kepentingan website pendidikan, terbatas hanya utk pendidikan .mil : di gunakan untuk kepentingan website angkata bersenjata amerika, terbatas hanya utk Militer. .org : di gunakan untuk kepentingan organisasi. .co.id : untuk Perusahaan Regional Indonesia .net.id : untuk Internet Service Provider (ISP) Regional Indonesia .ac.id : untuk Akademik / Universitas .go.id : untuk Pemerintahan .or.id : untuk organisasi .web.id : untuk individu / personal / pribadi .sch.id : untuk Sekolah seperti SD, SMP, SMK, SMA
Tipe Layanan Web Hosting Gratis; bisa mendaftar pada perusahaan web hosting secara gratis Contoh; idhostinger.com, 5gbfree.com, 000webhost.com, dll. Berbayar; pelanggan harus membayar bulanan/tahunan untuk menggunakan layanan pada perusahaan web hosting tersebut. Besarnya biaya tergantung kapasitas hosting yang dipilih oleh pelanggan. Contoh: idhostinger.com, idwebhost.com, rumahweb.com, kotakomputer.com, dll.
Akses situs http://5gbfree.com dan klik pada tombol SIGN UP FREE
Isi formulir registrasi secara lengkap dan klik tombol CREATE YOUR ACCOUNT
Konfirmasi dan aktivasi pendaftaran akan dikirim ke alamat email
Informasi login berupa username dan password juga akan dikirimkan via email
Cek website anda dengan mengakses alamat namadomain. 5gbfree Cek website anda dengan mengakses alamat namadomain.5gbfree.com (siap digunakan!)
Login ke cpanel http://neopriyo. 5gbfree Login ke cpanel http://neopriyo.5gbfree.com:2082/ dengan mengguakan username dan password
Anda sudah siap mengelola website anda dari cpanel
Beberapa hal penting yang perlu dilakukan di cpanel: Email Accounts; Manajemen akun email File manager; upload/download file ke web hosting Subdomain; membuat sub domain pada hosting MySQL Databases; Mengelola database website Autoinstall CMS yang tersedia (Web Applications)