GANGGUAN BERBICARA & BAHASA
GANGGUAN BERBICARA Hambatan dlm berkomunikasi, kemajuan pendidikan, pekerjaan & pergaulan sosial Dibutuhkan pembinaan untuk mengatasi permasalahan dalam berbicara Speech Therapie
JENIS GANGGUAN BICARA &BAHASA Terlambat berbahasa & bicara Gangguan bicara & suara sengau (palato schizis, parese palatum mole) Gangguan suara : puber ponia ♂, wanita bersuara rendah, vokal nodule, parese corda vokalis Laryngectomy oesophageal speech Cerebral palsy
Gagap ( gangguan irama ) Gangguan bicara karena gangguan pendengaran Afasia : trauma kepala, tumor otak, stroke, meningitis, enchepalitis dll.
PROSES BICARA I MS S = Pusat sensorik bicara (Wernicke I = Integrasi/ Pengertian M = Pusat Motorik Bicara (Brocca) Dada sayank kiss by…! mmhaahhh
Faktor-2 ~ Perkembangan Bicara & Bahasa A.Fisiologis 1.Pendengaran, penglihatan & perabaan yg baik 2.Alat ucap yg baik (bibir, lidah, palatum) 3.Susunan Saraf Pusat Baik B.Psikologis : ada minat bicara C.Lingkungan : Ortu & lingkungan
SEBAB KELAINAN BICARA & BHS 1.Brain damaged : fungsi otak terganggu (brain dysfunction) prenatal, partus prematur, partus patologis, partus lama, post natal. 2.Mental Retardasi : a.Perkembangan intelegensi terhenti/ terhambat pd satu saat pd masa perkembangan. b.Cacad ganda : MR + tuna runggu
3.Lingkungan : Kurang motivasi Lebih memanjakan Bilingualisme 4.Faktor Emosi: Autisme Psychogen mutisme Selective mutisme
F. MENAMBAH/ MENGHAMBAT KEMAJUAN FUNGSI BICARA FUNGSI KESEHTAN INTELEGENSI KEADAAN SOSIAL EKONOMI KEADAAN BILINGUALISME
F. LINGK.SOSBUD YG BERPENGARUH PD PERKEMBANGAN BICARA 1.Anak terasing dr hub. Masyarakat/ kontak sosial kurang/ Child neglect 2.Stimulasi lingkungan kurang ortu sibuk shg komunikasi pd anak kurang 3.Anak tdk merasakan :” Speech Must Be Fun “ 4.Ortu over-protect tanpa mengajak anak bicara
5.Bilingualisme 6.Ortu memaksa anak berbicara lebih tinggi dari taraf kemampuan anak 7.Ucapan bicara anak sering dikoreksi 8.Anak yg berada dipanti asuhan/ RS pd usia 0 – 5 dlm waktu lama
BAHASA Suatu sistem simbol yg digunakan untuk memahami & mengekspresikan ide & perasaan. Atribut bahasa : Kosa kata Tata bahasa Mengingat Memilah Kemampuan abstrak
BICARA Adalah satu cara utk menyampaikan bahasa Atribut bicara : Nada / irama Kekerasan / intonasi Kualitas suara (vokal,konsonan,diftong) perpaduan dlm membentuk suku kata, kata, frase dll.
MENDEFINISIKAN GANGGUAN BICARA & BAHASA 1.Dptkah bahasa & bicara dimengerti tanpa/ hanya dg sedikit kesulitan. 2.Apakah bahasa biasanya tepat untuk kebutuhan komunikasi yg benar ? 3.Apakah cara berkomunikasi mengalihkan perhatian dari pesan yg disampaikan ?
KAPAN ANAK MULAI BICARA ? MULAI DARI JERITAN (TANGIS) PERTAMA KETIKA DI LAHIRKAN DPT MENGUCAPKAN KATA DG BAIK & LENGKAP PERKEMBANGAN BERBICARA BUKAN HANYA KEMAJUAN NAMUN JUGA PERUBAHAN YG BERTAHAP. 1 HARI 3 MINGGUTAHAP MOTORIK YG TIDAK TERATUR (REFLEKSIVE VOCALISASI) 3 – 5 BL MENGELUARKAN KATA “KKK” & “GGGG”.
6 – 9 BL MENYESUAIKAN DIRI (LALLING) “TA = TA – TA”BILA PENDENGARAN KURANG“FEED Θ ” 9 – 11 BL TAHAP MENIRU (YARGON/ECHOLALIA/LATAH). MENGUCAP (MA=MA). (DA-DA), FONEM PERTAMA YG DIUCAPKAN YAITU “I” DAN KONSONAN PERTAMA “M” PENGUCAPAN BAHASA/KATA YG BENAR …. USIA12 – 18 BULAN.