SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS Tujuan : Mahasiswa memiliki pengetahuan tentang Konsep Dasar Sistem Informasi Gegrafis Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis REFERENSI Konsep-konsep Dasar SIG, Eddy Prahasta, Infromatika Bandung Sistem Informasi Geografis, Andi Offset, Yogyakarta Bahan-bahan di Internet Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Peta Satu set (himpunan) yang terdiri dari titik-titik, garis-garis dan area-area yang didefinisikan oleh lokasi di dalam ruang dengan referensi pada suatu sistem dan oleh atribut-atribut non spasial Contoh peta jalan peta kawasan pemukiman peta wilayah Informasi dicatat dalam bentuk: Garis Titik Area Penjelasan peta dituangkan dalam suatu legenda yang menghubungkan atribut non spasial dengan entiti spasial Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Peta Kegunaan Peta Masa Lalu - Menjelaskan tempat - Alat bantu navigasi - Strategi militer - dll Kegunaan Peta Masa Kini - Lokasi sumberdaya alam - Sebaran penduduk - Informasi potensi daerah - dll Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Peta Kelemahan Peta: Informasi bersifat statis Biaya pembuatan/ perawatan peta relatif mahal Penggunaanya terbatas Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Data dan Informasi Data dan Informasi: Digunakan secara bergantian Pengertianya saling tertukar Data Bahasa, angka-angka, simbol-simbol yang disepakati oleh umum dalam menggambarkan objek, peristiwa, aktivitas, konsep dll. Suatu kenyataan apa adanya (raw fact) Informasi Data yang ditempatkan pada konteks yang penuh arti oleh penerimanya Data yang telah diorganisasikan ke dalam bentuk yang sesuai dengan kebutuhan penerimanya Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Data dan Informasi Data Spasial - Mempresentasikan aspek-aspek keruangan suatu obyek - Disebut juga data-data posisi, koordinat, ruang - Penggunaan: perencanaan kota, arsitektur dll Data Non Spasial - Mempresentasikan aspek-aspek deskriptif suatu obyek - Disebut juga data atribut - Penggunaan: manajemen, perdagangan, perkantoran dll Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Data dan Informasi Data menjadi Informasi Pemrosesan, Pengolahan, Konversi dll Data Informasi Contoh bagaimana data diolah menjadi informasi ? angka 3, 7 bon suara peluit kereta Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Data dan Informasi Informasi Formal: Didasarkan pada asumsi-asumsi bahwa kita dapat mengidentifikasi kebutuhan-kebutuhan informasi Dapat menentukan metode-metode untuk menghasilkan informasi dari data dalam memenuhi kebutuhan Contoh: anggaran organisasi, undang-undang, surat perjanjian dll Informasi Non Formal: Mencakup pendapat-pendapat, firasat, prasangka, desas-desus, pengalaman pribadi dll Sangat tergantung dan dapat diinterprestasikan semaunya oleh penerima Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Data dan Informasi Atribut Informasi Presisi Akurat Quantitable Verifiable Accessible Informasi Tepat Waktu Jelas Dibutuhkan Non Bias Comprehensive Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Data dan Informasi Bagaimana membuat Informasi dari data? Capturing Verifying Classifying Arranging (Sorting) Sumarizing Calculating Storing Retrieving Reproducing Communcating (Disseminating) Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Sekumpulan objek berikut saling keterhubunganya (inter-relasi) dalam mencapai tujuan dan sasaran bersama A B C D E F G H I J K Contoh: Organisasi Organ Manusia Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Contoh: Organisasi sebagai suatu sistem Public Subsistem Manajamen Input Keputusan Subsistem Operasi Output Subsistem Informasi Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Pengertian: Suatu sistem (manusia-alat/mesin) yang terpadu untuk menyajikan informasi guna mendukung fungsi operasi, manajemen, dan pengambilan keputusan dalam organisasi. Tujuan: Menyediakan dan mensistematikkan informasi yang merefleksikan seluruh kejadian atau kegiatan yang diperlukan untuk mengendalikan operasi- operasi organisasi Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Sistem Informasi dirancang berdasar kebutuhan (permintaan) Perancangan maupun permintaan adalah hasil survey (study) di lingkungan suatu orgnaisasi Penilaian terhadap Sistem Informasi (baik/buruk, efektifitas) dengan membandingkan nilai-nilai rancangan kebutuhan Kriteria: Debit : jumlah data dan informasi yang mengalir per satuan waktu Response Time: waktu yang diperlukan antar even. Misal: waktu untuk proses pencarian informasi. Cost : biaya yang diperlukan untuk prodes data informasi Pemenuhan Fungsi: fungsi yang didefinisikan harus bisa berjalan sebagaimana direncanakan Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Masukan Pengolahan Basis Data Pengedalian Sumberdaya Pengolahan Data Keluaran Atribut Informasi Kebutuhan Sistem Efisiensi Biaya Pengolahan Data Faktor Organisasi Kelayakan Perancangan Permintaan Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Tanpa Dukungan Komputer Sistem Informasi sudah ada sebelum adanya komputer Tidak semua Sistem Informasi diadaptasikan dengan komputer Ciri-ciri: Data tersimpan pada media yang bisa dibaca manusia Penelusuran data dilakukan oleh manusia Kecepatan pengolahan data ditentukan oleh manusia Penggunakan sarana telekomunikasi sangat terbatas Terjadi delay informasi yang cukup besar Transimis data dan informasi, sebagian besar, memerlukan transportasi fisik dari media yang digunakan Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Dengan Dukungan Komputer (CBIS) Ciri-ciri: Data tersimpan pada media yang bisa dibaca mesin, padat dan penelusuranya lebih cepat Data bisa disimpan dalam satu lokasi, mempermudah pengelolaan dan pengolahanya Kecepatan pengolahan data sangat tinggi Delay informasi relatif kecil Tidak tergantung tempat (lokasi) Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Contoh CBIS (Computer-Based Information System): Sistem Informasi Manajemen (SIM) / Management Information System (MIS) Sistem Pendukung Keputusan (SK) / Decission Suport System (DSS) Sistem Informasi Geografis (SIG) / Geographic Information System (GIS) Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Sistem Informasi Manajemen (SIM) Satu set proses-proses yang terorganisir yang mampu menyediakan informasi bagi para manajer untuk mendukung operasi dan pengambilan keputusan dalam suatu organisasi Bertujuan untuk memenuhi kebutuhan informasi manajemen Fokus pada fungsi manajemen (perencanaan, pengendalian dll) Komponen SIM : Perangkat Lunak Komputer Model manajemen dan keputusan Basisdata dll Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Sistem Pendukung Keputusan (SK/ DSS) Merupakan pengembangan lebih lanjut dari SIM dengan ciri-ciri): Mendukung pengambilan keputusan ( umumnya untuk manajer tingkat atas) Gabungan model kwalitatif dan data Friendly User Interface untuk manusia dan mesin Fleksibel Karakteristik: Kapabilitas Interaktif Fleksibilitas Interaksi dengan Model Variasi Keluaran Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Gabungan tiga unsur pokok: sistem, informasi dan geografis Mengandung pengertian: Permukaan bumi Posisi suatu objek Atribut-atribut objek Data dunia nyata Data sederhana Peta : statis SIG : dinamis Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Definisi : ( belum ada kesatuan definisi ) Objek : Permukaan Bumi Data : Spasial, non spasial, koordinat Proses : masukan, pengolahan, keluaran Alat : Perangkat keras dan lunak Sub Sistem SIG : Data Input Data Output Data Manajemen Data Manipulation & Analysis Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Data Input Data Management & Manipulation Output Output Storage (database) Retrieval Proccessing Input Tabel Pengukuran Lapangan Peta Lain-lain Hasil Pencarian Peta Laporan Informasi Digital Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Komponen SIG : Perangkat Keras Perangkat Lunak SIG Data & Informasi Geografi Manajemen Software Perangkat Keras Data & Informasi geografi Manajemen, SDM Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Cara Kerja SIG : Merepresentasikan dunia nyata di atas komputer Menggunakan peta dan unsur-unsurnya Informasi deskriptif unsur-unsur peta disimpan sebagai atribut-atribut di database (tabel-tabel relasional) Unsur-unsur peta dan tabel-tabel saling berhubungan Atribut-atribut bisa diakses melalui unsur-unsur peta dan sebaliknya Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis Kemampuan SIG : Merepresentasikan dunia nyata di atas komputer Input, manipulasi/ pengolahan data (spasial & atribut) Pencarian informasi di atas peta (data spasial & atribut) Menghasilkan out put dalam bermacam-macam bentuk Sistem Informasi Geografis
Sistem Informasi Geografis SELESAI Sistem Informasi Geografis