DYAH SETYONINGSIH, 4401406071 ENGARUH PENERAPAN METODE PROBING PROMPTING DENGAN COMPLETE SENTENCE TERHADAP KUALITAS BELAJAR SISWA PADA MATERI SISTEM REPRODUKSI.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
ATIK WIDARTI, Efektivitas Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think-Pair-Share terhadap Hasil Belajar Pokok Bahasan Segiempat Pada.
Advertisements

HAJAR PAMUJI, PEMANFAATAN LINGKUNGAN SEBAGAI SUMBER BELAJAR GEOGRAFI DI MADRASAH ALIYAH NEGERI KABUPATEN PATI KELAS XI IPS TAHUN AJARAN 2008/2009.
NOVITA EKA PERTIWI, Hubungan Antara Aktivitas Belajar Siswa dalam Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Game Turnament (TGT) dengan Hasil.
PUJIATI, PENGARUH KONDISI SOSIAL DAN EKONOMI ORANG TUA TERHADAP MOTIVASI MELANJUTKAN PENDIDIKAN KE PERGURUAN TINGGI PADA SISWA KELAS XI SMA.
RETNO PUJI HASTUTI, KEEFEKTIFAN PENERAPAN METODE SIMULASI PADA KONSEP SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA DI KELAS VIII SEMESTER II SMPN I DUKUHTURI.
ARIF LUKMAN HAKIM, PEMBELAJARAN MELALUI E-BOOK DENGAN MENGGUNAKAN METODE COOPERATIVE LEARNING TYPE JIGSAW PADA MATA PELAJARAN PNEUMATIK SISWA.
PUSPITA WULANDARI, UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION PADA MATA PELAJARAN SEJARAH.
KHOLISOH, upaya meningkatkan hasil belajar siswa kelas vii a smpn 1 balapulang dalam pokok bahasan persamaan linear satu variabel melalui model.
YUNI UMARYATI, PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INDEX CARD MATCH (MENCARI PASANGAN) UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VIII E SMP N.
SRI MUNAWAROH, KEEFEKTIFAN PENGGUNAAN METODE PEMBELAJARAN TALKING STICK TERHADAP MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR MATERI PRINSIP DAN MOTIF EKONOMI.
AGUS SUPRIYANTO, IMPLEMENTASI PENDEKATAN KONTEKSTUAL DALAM PEMBELAJARAN PENGETAHUAN SOSIAL GEOGRAFI MATERI POKOK UNSUR SOSIAL WILAYAH INDONESIA.
AYU PUSPITASARI, AKTIVITAS BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPS PADA PENERAPAN METODE DISKUSI DI SMP NEGERI 12 SEMARANG.
RISKA ARIASTUTI, PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOLABORATIF DENGAN PENDEKATAN JOYFUL LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR KIMIA SISWA SMA.
INGGRIT PRASESTY, PENERAPAN PEMBELAJARAN BERORIENTASI LIFESKILL PADA MATERI DAUR ULANG LIMBAH TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA DI.
ELYNAWATI, Efektifitas Model Pembelajaran Tipe STAD Berbasis Quantum Teaching Berbantuan LKS pada Pemahaman Konsep dan Ketuntasan Belajar Fisika.
SARI AGUSTIAN, STUDI KOMPARASI PRESTASI BELAJAR GEOGRAFI ANTARA PESERTA DIDIK YANG DIBERI KUIS ''WALETAN'' DAN PESERTA DIDIK YANG TIDAK DIBERI.
APRIANTI BESTARI, MODUL BILINGUAL BERBASIS STRUCTURED SCIENCE EXPERIENCE INQUIRY KONSEP VERTEBRATA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DI SMA RSBI.
TITI NURJANAH, PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN COURSE REVIEW HORAY PADA MATERI SISTEM PENCERNAAN MANUSIA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA SMA ISLAM.
ISHLAKHUL HUDA, PENERAPAN PENDEKATAN JELAJAH ALAM SEKITAR (JAS) DENGAN METODE ROLE PLAYING PADA MATERI SISTEM PEREDARAN DARAH DI SMP 10 SEMARANG.
ERLIAN WIDYA NURSANTHI, MENINGKATKAN KONSEP DIRI MELALUI LAYANAN INFORMASI DENGAN MEDIA VISUAL PADA SISWA KELAS XI DI SMA NEGERI 1 BERGAS TAHUN.
ROBY CHOIRUL ANAM, PERBANDINGAN HASIL BELAJAR GEOGRAFI POKOK BAHASAN LITOSFER ANTARA PENGGUNAAN MEDIA WINDOWS MOVIE MAKER DENGAN POWER POINT.
IRMA PRIHARTANTI, PENGARUH PENDEKATAN PEMBELAJARAN TEMATIK MATERI SISTEM PERNAPASAN MANUSIA TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI DI SMP NEGERI I SULANG.
UMI NURUN NAFI`AH, PENERAPAN PENDEKATAN SOMATIS, AUDITORI, VISUAL, DAN INTELEKTUAL (SAVI) TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI MATERI PERTUMBUHAN.
EKA SUSILANINGSIH, EFEKTIVITAS PENERAPAN TEKA- TEKI SILANG PADA HASIL BELAJAR SISWA MATERI POKOK SISTEM PENCERNAAN MAKANAN DI SMP ISLAM 2 MONDOKAN.
LILIS HUSNIYATIN KHOIRIYAH, Komparasi Hasil Belajar Kimia Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif NHT dengan STAD di SMA Negeri 1 Kedungwuni.
MUQOYYANAH, Efektivitas dan Efisiensi Model Pembelajaran IPA Terpadu Tipe Integrated dalam Pembelajaran Tema Cahaya.
NOPITAHARI, PENGARUH KOMPETENSI GURU DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN PERALATAN KANTOR KELAS X JURUSAN ADMINISTRASI.
AWALIA FARAH DIBA LAILA, PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI DENGAN MENGGUNAKAN TEKNIK MENERUSKAN CERITA SISWA KELAS X SMA N 4.
ANGGRAENI SRI WILUJENG, PELAKSANAAN PEMBELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI PADA SISWA KELAS XI SMA MUHAMMADIYAH 1 PEKAJANGAN DI PEKALONGAN.
BAMBANG BUDIYANTO, KESIAPAN GURU-GURU FISIKA TERHADAP PELAKSANAAN KTSP DI SMA NEGERI SE KABUPATEN SRAGEN.
ENDANG WERDININGSIH, KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE CIRC DAN TPS PADA MATERI POKOK SEGIEMPAT KELAS VII.
FITRIA YUNI ASTUTI, KEEFEKTIFAN PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TGT (TEAMS GAMES TOURNAMENT) DAN TAI (TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION)
DONI HARTINI, PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TGT (TEAM GAME TOURNAMENT) UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SEJARAH KELAS VIII.
RANI FATMAWATI, EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) DAN METODE CERAMAH POKOK BAHASAN BADAN USAHA DAN PERUSAHAAN.
DWI WINARNI, Peningkatan Hasil Belajar IPA Melalui Pendekatan Kontekstual Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 1 Sukosono Kedung Jepara.
YULITTA RADITA KUSUMASARI, MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI METODE TUTOR SEBAYA DALAM PENGAJARAN REMEDIAL PADA SISWA KELAS VIII.
BURHANI FAJAR KURNIAWAN, IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN KOOPERATIF STAD DALAM UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATA DIKLAT PRODUKTIF AKUNTANSI KOMPETENSI.
YUNIARTI, PEMBELAJARAN SISTEM PERNAPASAN BERBASIS COOPERATIVE LEARNING DENGAN MULTIMEDIA DI SMP NEGERI 3 TEGAL.
DEWI AMELLIA, PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERBIMBING DENGAN METODE PICTORIAL RIDDLE TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP PEMANTULAN CAHAYA PADA.
EKO WAHYU BUDI YANTO, OPTIMALISASI PENGGUNAAN MEDIA PETA DALAM PROSES PEMBELAJARAN IPS DI SMP N 1 BLORA, SMP N 2 BLORA, SMP N 3 CEPU KABUPATEN.
NURUL APRILIANTI, Peningkatan Hasil Belajar IPS Siswa Melalui Model Pembelajaran Kooperatif dengan Teknik Jigsaw ( Kajian Tindakan di Kelas.
PURNAMI TRI WAHYUNI, Efektivitas Metode Student Centered Learning yang Berbasis Fun Chemistry untuk Meningkatkan Hasil Belajar Kimia Pokok Bahasan.
ULIN KHERONI, PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF GROUP INVESTIGATION (GI) DALAM MENINGKATKAN KOMPETENSI MATA PELAJARAN EKONOMI PADA SISWA.
HADI SETIAWAN, EFEKTIVITAS PENGGUNAAN ANIMASI KOMPUTER PROGRAM MACROMEDIA FLASH MX SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA MATA.
WENY WIDYASTUTI, PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA (LKS) DENGAN PENDEKATAN JELAJAH ALAM SEKITAR (JAS) PADA KONSEP VERTEBRATA DI SMAN 1 GUBUG KABUPATEN.
ANDINI NURUL ARIFIANI, KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN STAD DENGAN METODE PENEMUAN TERBIMBING BERBANTUAN ALAT PERAGA DAN LKS TERHADAP HASIL BELAJAR.
WAHYU ARI KAMULYANTINA, KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) DENGAN BERBANTUAN LEMBAR KERJA SISWA (LKS)
SYAIFUDIN AJI NEGARA, MODEL PEMBELAJARAN MATA DIKLAT DASAR INSTALASI PENERANGAN LISTRIK DENGAN TRAINER INSTALASI PENERANGAN RUMAH UNTUK MENINGKATKAN.
DESI DWI PURNAMASARI, Variasi Menutup Pelajaran Bahasa Jawa Kelas XI SMA Negeri Se- Kabupaten Banjarnegara.
ULFI DWI PRASETYANI, PENINGKATAN HASIL BELAJAR DENGAN MENGGUNAKAN METODE PEMBELAJARAN SQ4R (SURVEY, QUESTION, READ, REFLECT, RECITE, REVIEW)
ESTI RAHAYU, KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING DAN MODEL PENGAJARAN LANGSUNG TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIK SISWA.
IIS SETYOWATI, Aktivitas Belajar Siswa Dalam Pembelajaran Outdoor Study pada Mata pelajaran IPS di SMP Negeri 1 Bodeh Kabupaten Pemalang.
HANIK ROSYIDAH, PENGEMBANGAN MATERI AJAR PADA POKOK BAHASAN MENGANALISIS PENGARUH BARAT DAN PERUBAHAN EKONOMI DEMOGRAFI DAN KEHIDUPAN SOSIAL.
ISMAIL, Perberdaan Hasil Belajar Kesehatan dan Keselamatan Kerja dengan Menggunakan Ceramah dan Ceramah-Modul pada Siswa Kelas X Mekanik Otomotif.
SILMI RUSYDA, PENGARUH MOTIVASI DAN AKTIVITAS SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS VII SMP NEGERI 38 SEMARANG PADA MATERI SEGIEMPAT DENGAN.
RATNA NUR IKA ZUMASTIANTI, Pelaksanaan Lesson Studi dalam rangka meningkatkan kinerja guru geografi di SMP Negeri 2 Juwana Kabupaten Pati.
INTAN NOVITA SARI, Komparasi Hasil Belajar Geografi Pokok Bahasan Hidrosfer Model Pembelajaran Ceramah Bervariasi dan Student Team Achievement.
EVI OKTAVIA KUSUMAWATI, KEEFEKTIFAN PENGGUNAAN METODE TIPE THINK PAIR SHARE DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS X PADA MATERI.
MUALAFAH, EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN PENDEKATAN KONSTRUKTIVISME BERBANTUAN MEDIA COMPACT DISC (CD) PEMBELAJARAN DAN LKPD MATERI.
DESY RIKHA SETYANTY, EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN MATEMATIKA BANGUN RUANG DENGAN STRATEGI STUDENT TEAM HEROIC LEADERSHIP DAN PEMBERIAN TUGAS TERSTRUKTUR.
QORI IDA MAULIDA, KEEFEKTIFAN PENGGUNAAN CD (COMPACT DISK) INTERAKTIF TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI KELAS XI DI SMA.
SETYANTO ARI NUGROHO, SURVEI PERSEPSI GURU NON PENJASORKES TERHADAP KINERJA GURU PENJASORKES DI SD SE KECAMATAN SUMBER KABUPATEN REMBANG TAHUN.
MUHAMMAD FATHUR ROHMAN, Efektivitas Penggunaan Media Visual Terhadap Hasil Belajar Menggambar Konstruksi Kayu Pada Siswa Kelas XI Program Teknik.
ANI WIJIANTI, Perbandingan Penerapan Model Pembelajaran Kooperatife Tipe STAD Menggunakan Media Pembelajaran Kartu Soal Dengan Model Pembelajaran.
IKA PRIANTINA, EFEKTIVITAS METODE ROLE PLAYING PADA PEMBELAJARAN MATERI SISTEM REPRODUKSI MANUSIA DI SMA INSTITUT INDONESIA SEMARANG.
IIS WIDIYANTI, STUDI KOMPARATIF PENGGUNAAN METODE CERAMAH DAN METODE STRUKTURAL TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER TERHADAP HASIL BELAJAR PENDIDIKAN.
ANGGIT WIANTI, PENGARUH AKTIVITAS BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR GEOGRAFI PADA SEKOLAH MENENGAH ATAS DI KECAMATAN GOMBONG KABUPATEN KEBUMEN.
ADAM NUR SYARIF HIDAYAT, PENGARUH KETERAMPILAN KOOPERATIF TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 15 SEMARANG PADA MATERI POKOK KUBUS.
INDAH KURNIAWATI, IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN<br /> MAKE A MATCH PADA MATERI PERILAKU MENYIMPANG KELAS X-7 MAN 1 PEKALONGAN.
MUZAIRIN, EFEKTIVITAS CD INTERAKTIF SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN PADA POKOK BAHASAN MATERI GENETIKA DI SMAN 1 MIJEN DEMAK.
Transcript presentasi:

DYAH SETYONINGSIH, ENGARUH PENERAPAN METODE PROBING PROMPTING DENGAN COMPLETE SENTENCE TERHADAP KUALITAS BELAJAR SISWA PADA MATERI SISTEM REPRODUKSI DI SMAN 1 JUWANA

Identitas Mahasiswa - NAMA : DYAH SETYONINGSIH - NIM : PRODI : Pendidikan Biologi - JURUSAN : Biologi - FAKULTAS : Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam - dyahsetyoningsih_1b pada domain plasa.com - PEMBIMBING 1 : Dr. drh. R. SUSANTI, M.P - PEMBIMBING 2 : Drs. SUPRIYANTO, M.Si - TGL UJIAN :

Judul ENGARUH PENERAPAN METODE PROBING PROMPTING DENGAN COMPLETE SENTENCE TERHADAP KUALITAS BELAJAR SISWA PADA MATERI SISTEM REPRODUKSI DI SMAN 1 JUWANA

Abstrak Proses pembelajaran yang berlangsung di SMA Negeri 1 Juwana Kabupaten Pati khususnya pada pembelajaran sistem reproduksi belum berjalan secara optimal. Padahal, selama ini guru menggunakan metode yang cukup bervariasi sehingga diperlukan penerapan metode inovatif dalam pembelajaran. Metode inovatif yang diterapkan dalam penelitian adalah probing prompting dan complete sentence. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh metode probing prompting yang dipadukan dengan complete sentence terhadap kualitas belajar bila diterapkan pada materi sistem reproduksi di SMA Negeri 1 Juwana. Penelitian ini merupakan penelitian pre-eksperimental menggunakan rancangan penelitian one shot case study yang dilaksanakan di SMAN 1 Juwana. Pemilihan sampel menggunakan teknik random sampling. Penelitian ini terdiri atas 3 tahap, yaitu: perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi. Penelitian dilaksanakan selama 5 kali pertemuan, guru mengajar dengan metode probing prompting yang dimantapkan kembali dengan pemberian lembar complete sentence sebagai review. Data yang diambil berupa hasil belajar siswa yaitu portofolio (tugas kelompok, LDS, dan lembar complete sentence) dan evaluasi akhir (ulangan harian); aktivitas siswa dan kinerja guru dengan lembar observasi; tanggapan siswa dan tanggapan guru dengan angket. Kemudian data dianalisis dengan metode deskriptif kuantitatif dan kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata hasil belajar siswa yaitu 74,93 dengan ketuntasan 88,89% dikelas XI IA2 dan 71,59 dengan ketuntasan 86,11% di kelas XI IA3. Siswa yang aktif dalam kegiatan belajar mengajar yaitu 91,67% di kelas dan di kelas 86,11% di kelas XI IA3. Berdasarkan penelitian di atas, disimpulkan bahwa penerapan metode probing prompting yang dipadukan dengan complete sentence dapat memberikan pengaruh yang baik terhadap kualitas belajar siswa apabila diterapkan pada materi sistem reproduksi di SMA Negeri 1 Juwana.

Kata Kunci Probing Prompting, Complete Sentence, Materi Sistem Reproduksi

Referensi Anni CT, A Rifa’i, E Purwanto, & D Purnomo Psikologi Belajar. Semarang : Universitas Negeri Semarang Press. Arikunto S Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta : Rineka Cipta Arsyad A Media Pembelajaran. Jakarta: Rajawali Pers Dimyati & Mudjiono Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Depdikbud Downey M Ready, Set,Test CRCT Probe Prompts. Journal of Education. 93 (5): Hasibuan JJ & Moedjiono Proses Belajar Mengajar. Bandung: PT Remaja Rosdakarya Offset Herdian Model Pembelajaran Probing Prompting. On line at probingprompting/ [diakses tanggal 1 Februari 2010] Jacobsen DA, P Eggen, & D Khauchak Methods for Teaching. Terjemahan Achmad-Fawaid dan Khoirul-Anam, Edisi Kedelapan.Yogyakarta: Pustaka Pelajar Lie A Mempraktikkan Cooperative Learning di Ruang-Ruang Kelas. Jakarta: Grasindo Mulyasa T Kurikulum Berbasis Kompetensi: Konsep Karakteristik dan Implementasi. Bandung PT Remaja Rosda Karya Nahji F Model Pembelajaran Complete Sentence untuk Menumbuhkan Kemampuan Memahami Persamaan Matematis Kinematika Gerak Lurus Siswa Kelas XI SMA Negeri 1 Bumiayu Tahun pelajaran 2008/2009 (Skripsi). Semarang: UNNES. Park SY, YI Song & HC Rim A segment-based annotation tool for Korean treebanks with minimal human intervention. Language Resources and Evaluation (2006): 281. Pratama W Model-Model Pembelajaran. On line at: [diakses tanggal 23 Februari 2011] Putra Y Upaya peningkatan hasil belajar siswa dalam pelajaran perpajakan dengan metode kooperatif pada kelas 2 jurusan akuntansi SMK N 1 Padang Panjang. Jurnal Guru Pembelajaran di Sekolah Dasar dan Menengah. 2(3): Rahmawati FA Model Pembelajaran Probing-Prompting sebagai Upaya untuk Meningkatkan Motivasi dan Prestasi Belajar Matematika di Kelas VIII C SMP N 5 Sleman.(Skripsi). Yogyakarta: UNY Robinson KA Development of Ahighly Sensitive Search Strategy with Word Square Method. Journal of Education. 67 (3): Septianingsih I Upaya Peningkatan Partisipasi Belajar Siswa Melalui Model Pembelajaran Probing-Prompting PTK di SMPN 3 Boyolali Kelas VIII F Semester II Pada Sub Pokok Bahasan Kubus Tahun Ajaran 2008/2009. (Thesis). On line at [diakses tanggal 1 Februari 2010] Silberman M Active Learning. Terjemahan Sarjuli, Adzfar-Ammar, Sutrisno, Zainal-Arifin-Ahmad, dan Muqowim, Edisi Pertama. Yogyakarta: Pustaka Insan Madani Slameto Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta Slavin RE Cooperatif Learning Teori, Riset dan Praktik. Terjemahan Nurulita, Cetakan III. Bandung: Penerbit Nusa Media Sobry S Pendidikan Sekarang dan Masa Depan. Mataram: NTP Press Sudijono A Pengantar Evaluasi Pendidikan. Jakarta : PT Raja Grafindo Persada. Surpita Y Penerapan Pendekatan Konstruktivisme Model Kooperatif Tipe Probing Prompting dalam Pembelajaran Kimia Kelas XI MAN Kota Manna Dapat Meningkatkan Hasil Belajar, Aktivitas Siswa, dan Respon Siswa. (Skripsi). Bengkulu: Universitas Bengkulu. Suryani IE Upaya Peningkatan Hasil Belajar Siswa dengan Meningkatkan Pemahaman Guru terhadap Kesulitan Belajar Siswa. Jurnal Guru 1 (5): 1-6 Sutikno MS Belajar dan Pembelajaran. Bandung: Prospect

Terima Kasih