Disusun oleh Suripto, S.Pd KINGDOM PROTISTA Biologi SMA Kelas X Semester Gasal Disusun oleh Suripto, S.Pd
Protista Seperti Tumbuhan Di sebut juga Algae / Ganggang Uniseluler atau multiseluler (talus) Klorofil Dinding sel Pirenoid Hidup di perairan (tawar maupun asin) Memiliki pigmen tambahan untuk membantu fotosintesis. Klorofil
Macam-Macam Pigmen Pada Algae Pigmen Fotosintetik Pigmen Non Fotosintetik Klorofil Karoten Fikobilin Fukosantin Xantofil Fikoeritrin Fikosianin
B. Reproduksi Pada Algae Aseksual Pembelahan biner pd alga uniseluler (Chlorella, Euglena) Fragmentasi pd alga multiseluler berbentuk filamen /koloni/ talus Pembentukan spora yg disebut zoospora (spora kembara), pd alga unisel atau multisel (Chlamydomonas, Ulothrix)
B. Reproduksi Pada Algae Isogami penyatuan dua gamet yang sama ukurannya. Menghasilkan zigospora Anisogami ukurannya beda, bentuknya sama Oogami ukuran beda, yang besar ovum (bersifat non motil), yang kecil sperma (bersiat motil). Menghasilkan oospora. Singami Pembuahan atau fertilisasi adalah peleburan dua gamet yang dapat berupa nukleus atau sel-sel bernukleus untuk membentuk sel tunggal (zigot) atau peleburan nukleus. Biasanya melibatkan penggabungan sitoplasma (plasmogami) dan penyatuan bahan nukleus (kariogami). Ct : Diatom
B. Reproduksi Pada Algae The life cycle is: B. Reproduksi Pada Algae √ Siklus Reproduksi Codium 1N 2N zigot Sporofit 2 sexes anisogami sporangium zoospora meiosis sporosit
C. Klasifikasi Algae 1. Phaeophyta / Alga Coklat (perang) Algae diklasifikasikan berdasarkan jenis pigmen yang dimilikinya, serta cadangan makanannya menjadi : 1. Phaeophyta / Alga Coklat (perang) Ciri Umum : Memiliki pigmen fukosantin (coklat) yang dominan. Cadangan makanan berupa karbohidrat yang disebut laminarin dan asam alginat. Memiliki talus berukuran raksasa (100 m) Sesil Menghasilkan gamet yang motil. Membentuk alat kelamin konseptakel. Konseptakel jantan membentuk anteridium yg betina oogonium
contoh-contoh alga coklat Laminaria Penghasil asam alginat (bahan pengental pd industri tekstil, makanan, plastik
contoh-contoh alga coklat Macrocystis pyrifera Asam alginat
contoh-contoh alga coklat Fucus serratus
contoh-contoh alga coklat Sargassum vulgare
Hutan Bawah Laut Dibentuk oleh Algae Coklat, misalnya Macrocystis sp. Hutan tersebut menjadi tempat mencari makan bagi banyak spesies laut, misalnya anjing laut dan ikan.
swf 2. Rhodophyta / Alga Merah (Mencakup 4000 spesies) Ciri Umum : pigmen dominan fikoeritrin. dapat berflourosensi Berbentuk seperti rumput Cadangan makanan berupa karbohidrat yang disebut fluorid. Hidup di perairan laut dalam, ada juga yg di air tawar. Tidak menghasilkan gamet yang motil. swf
Contoh-contoh alga merah Eucheuma spinosum Penghasil agar-agar di Indonesia (laut dangkal)
Contoh-contoh alga merah Gellidium coulteri penghasil agar-agar di laut agak dingin (laut dalam)
Peranan Algae Merah Nilai Komersial: Menghasilkan asam alginat yang digunakan dalam pembuatan ice cream, jelli, sirup, dan roti. Juga digunakan dalam produksi lotion, pastagigi, atau gel farmasi. Agar-Agar untuk media kultur bakteri dan kepentingan riset. Agar-Agar untuk bahan makanan.
Pigmen dominan adalah xantofil, karoten. 3. Chrysophyta / Alga Keemasan Ciri Umum : Pigmen dominan adalah xantofil, karoten. Tubuh berbentuk talus (multiseluler), walau ada yang uniseluler. Habitat di air tawar dan air laut. Berperan sebagai plankton di perairan.
4. Diatom / Bacillariophyta Ciri Umum : Memiliki pigmen yang beragam. Umumnya uniseluler, walaupun ada yang berkoloni. Sel tersusun atas 2 bagian. Bagian atas disebut epiteka dan bagian bawah disebut hipoteka. Reproduksi secara seksual ataupun aseksual. Habitat di air tawar, laut atau tempat lembab & berperan sebagai plankton
REPRODUKSI PADA DIATOM
Kelompok algae yang memiliki anggota paling banyak. 5. Chlorophyta / Algae Hijau Kelompok algae yang memiliki anggota paling banyak. Memiliki pigmen dominan klofofil a dan b. Habitat: Umumnya ditemukan pada perairan tawar, walaupun ada yang di laut. Dapat juga hidup pada batuan, tumbuhan, ataupun tanah lembab. Volvox globator