CORPORATE INFORMATION SYSTEM MANAGEMENT Group 4: Astrid Gabriela Hassan – Natalia Tenas – Elvira Heidy – LB11
Proses Bisnis Kumpulan dari banyak proses, kegiatan, pekerjaan atau aktivitas yang dilakukan oleh orang-orang dalam sebuah perusahaan agar dapat menyelesaikan masalah atau menghasilkan produk/jasa untuk mencapai tujuan perusahaan. Terdiri dari proses inti dan proses pendukung. Karakteristik proses bisnis adalah: Definitif Urutan Pelanggan Nilai tambah Keterkaitan Fungsi silang
Peran serta IT dalam proses bisnis Teknologi Informasi mempercepat proses Teknologi Informasi menurunkan biaya Teknologi Informasi meningkatkan mutu proses Teknologi informasi sebagai salah satu perangkat infrastruktur yang tidak dapat dihindari keberadaannya bagi sebuah perusahaan di era global
Social Capital Modal sosial lebih menekankan pada potensi kelompok dan antar kelompok dengan ruang perhatian pada jaringan sosial, norma, nilai, dan kepercayaan antar sesama yang lahir dari anggota kelompok dan menjadi norma kelompok. Unsur-unsur modal sosial: Kepercayaan Kohesifitas Altruisme Gotong-royong Jaringan, dan kolaborasi social
Contoh: kegiatan gotong royong Tradisi gotong royong memiliki: aturan main yang disepakati bersama, prinsip timbal-balik, ]kepercayaan kekerabatan, pertetanggaan dan pertemanan sehingga semakin menguatkan jaringan antar pelaku.
Social Capital: Business Process: