Fenomena fisika mengenai elektromagnetik Oleh Dede Trie Kurnaiwan D1C040018
Ide dasar Ide dasar dari penyusunan proposal ini yaitu untuk membuat suatu alat peraga untuk bisa mengunagkap fenomena elektromagnetik yaitu gejala kemagnetan yang timbul akibat adanya medan listrik yang menngalir.Bentuk pernacangannya berupa alat peraga berbetuk Bel Listrik dan Motor listrik.
Bel listrik Sumber teg.AC Besi pemukul saklar kumparan besi
penjelasan Saat di hubungkan he sumber tegangan AC maka arus yang akan mengalir ke kumparan akan berubah – ubah.arus yang berubah – ubah ini akan menyebabkan perubahan kutub magnetic pada besi sesuai dengan Hukum oersted.perubahan kutub magnetic ini menyebabkan perubahan pada pemukul secara cepat sehingga bunyi tumbukan antara besi pemukul dan besi magnetic.
Motor listrik magnet
penjelasan Saat diberi arus DC maka akan ada arus yang mengalir secara searah dari kutyb + menuju kutub -.arus yang mengalir ke kumparan yang di pengaruhi oleh medan magnetik akan menimbulkan gaya.gaya tersebut di namkan gaya loretnz.gaya lorentz ini lah yang menyebabkan kumparan berputar secara terus menerus.
Terima kasih atas perhatiannya