Use Case (Part 1) Pertemuan 5 Rekayasa Perangkat Lunak Ahmad farisi, s. kom
Masih ingat dengan 3 macam UML ??? USE CASE Merupakan pemodelan untuk tingkah laku (behavior) sistem yang akan dibuat. Masih ingat dengan 3 macam UML ??? Structure Behavior Interaction
USE CASE Pemodelan tingkah laku diterapkan dengan membentuk diagram. Secara umum, use case digunakan untuk mengetahui fungsi apa saja yang ada di dalam sebuah sistem dan siapa saja yang berhak menggunakan fungsi-fungsi itu.
SKENARIO Use case akan dideskripsikan dalam urutan langkah-langkah yang menerangkan antara pengguna dan sistem dalam SKENARIO.
KOMPONEN USE CASE Actor Use Case System / sub system (optional)
AKTOR adalah orang, proses, atau sistem lain yang berinteraksi dengan sistem yang akan dibuat di luar sistem yang akan dibuat itu sendiri. Jadi, walaupun simbol dari aktor adalah gambar orang, tapi aktor bisa jadi bukan orang.
AKTOR Aktor berinteraksi dengan use case, tetapi tidak memiliki kontrol atas use case
ANDA BINGUNG???
NOTASI USE CASE Asosiasi Actor <<include>> <<extend>> Dependensi Dependensi
STEP BY STEP Mendefinisikan aktor Daftarkan aktivitas (proses) yang dilakukan oleh actor Contoh Kasus : PEMINJAMAN BUKU PERPUSTAKAAN
AKTOR Petugas Perpustakaan Pengunjung Perpustakaan
USE CASE Login Mengelola Data Pustaka Mengelola Data Anggota Mengelola Data Peminjaman Mencari Pustaka
Pengunjung Perpustakaan USE CASE Mencari Pustaka Login <<include>> Mengelola Data Pustaka Petugas Perpustakaan <<include>> Mengelola Data Anggota <<include>> Mengelola Data Peminjaman Pengunjung Perpustakaan
PENERAPAN USE CASE Ayo kita coba terapkan ke dalam studi kasus masing-masing