IMPLEMENTASI SISTEM PERTEMUAN 21.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Sistem Operasi Dosen Amrizal, S.Kom., M.S.I.
Advertisements

@ 2009 Rahmad Wijaya Analisis dan Desain Sistem Informasi Analisis dan Desain Sistem Informasi Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktik Aplikasi Bisnis.
Perancangan Sistem Informasi Pertemuan 4 Oleh : Titik Lusiani, M.Kom.
Perancangan Sistem Informasi Terstruktur (3 SKS)
Perancangan Sistem Informasi (2 SKS)
Pertemuan 9 Sistem Informasi Viska Armalina, ST., M.Eng.
Pengguna dan Pengembang Sistem
Perancangan Sistem Informasi (2 SKS)
Pengaruh Audit SI/TI & Komputer pada pengendalian internal & Auditing
BAB 2 TINJAUAN UMUM PENGEMBANGAN SISTEM
Operasi Komputer Cherrya Dhia Wenny.
BAB 6 PERANCANGAN SISTEM secara umum
BAB 9 IMPLEMENTASI SISTEM
BAGAN ALIR ( FLOWCHART )
Posisi Testing pada SDLC
HUBUNGAN KANTOR PUSAT DAN CABANG
Analis Sistem.
Bab 9 IMPLEMENTASI SISTEM oleh FEBIAN ARDI SAPUTRA & EKA IRMA SUSANTI
METODOLOGI MANAJEMEN PROYEK SISTEM INFORMASI
DATA FLOW DIAGRAM Definisi DFD (DAD)
KONSTRUKSI DAN IMPLEMENTASI SISTEM
# P ENJELASAN UMUM P ENGUJIAN PERANGKAT LUNAK Pertemuan 1.
Membangun Halaman Web Dinamis dengan PHP
Data Flow Diagram (DFD) …1
ENTERPRISE RESOURCES PLANNING (ERP)
ANALISIS BIAYA - MANFAAT
Nilai Waktu dan Uang (Time Value of Money)
TAHAP IMPLEMENTASI DAN PELAKSANAAN
Analisa Sistem Informasi
TESTING DAN IMPLEMENTASI SISTEM
Strategi, Balanced Scorecard dan Analisis Profitabilitas Strategis
KOMPONEN SISTEM INFORMASI
BAB 22 Sistem Pengendalian Manajemen, Transfer Pricing,
Alokasi Biaya Departemen Pendukung, Biaya Biasa, Dan Pendapatan
ANALISIS PROSES BISNIS 10 The first step in quality … is to know the requirements of the customer or consumer; not only external customers, but also.
Implementasi Sistem Akuntansi
IMPLEMENTASI.
Nilai Waktu dan Uang (Time Value of Money)
Nur fisabilillah, S.Kom, MMSI | UNIVERSITAS GUNADARMA
BAB II Pengembangan Sistem Akuntansi
Desain Sistem Akuntansi
METODOLOGI PENGEMBANGAN SISTEM AKUNTANSI
PEMROSESAN TRANSAKSI.
BAB 17 Process Costing.
B. Kebijakan dan Program Kerja
GAMBARAN UMUM KOMPUTER
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI
Testing dan Implementasi
BAB VII Implementasi dan Testing
STRUKTUR SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
Pengelolaan Sistem Informasi
Rekayasa Perangkat Lunak Dosen : Citra Noviyasari, S.Si, MT
Pengujian, Pengimplementasian dan Pemeliharaan
Implementasi Perubahan dg Teknologi Informasi
Implementasi Sistem (SI)
ANALISIS OBJEK DAN PENGGUNAAN MODEL
PERTEMUAN 3 DATA FLOW DIAGRAM (Sistem Berjalan).
METODOLOGI MANAJEMEN PROYEK SISTEM INFORMASI
BAGAN ALIR ( FLOWCHART )
TAHAP IMPLEMENTASI DAN PELAKSANAAN
IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI
Nilai Waktu dan Uang (Time Value of Money)
KRITERIA PEMILIHAN ALTERNATIF
Data Flow Diagram (DFD) (1)
Perbandingan biaya ekonomis
KONSTRUKSI DAN IMPLEMENTASI SISTEM
Pengguna dan Pengembang Sistem
ENTERPRISE RESOURCE PLANNING
ENTERPRISE RESOURCES PLANNING (ERP). PENGERTIAN ERP adalah sebuah sistem informasi perusahaan yg dirancang utk mengkoordinasikan semua sumber daya, informasi.
Implementasi Sistem.
Transcript presentasi:

IMPLEMENTASI SISTEM PERTEMUAN 21

IMPLEMENTASI SISTEM Tahap implementasi sistem merupakan tahap meletakkan sistem supaya siap utk dioperasikan. Tahap ini termasuk juga kegiatan menulis kode program jika tidak digunakan paket perangkat lunak aplikasi.

TAHAPAN IMPLEMENTASI SISTEM Terdapat 3 tahapan implementasi sistem yaitu: Menerapkan rencana implementasi Melakukan kegiatan implementasi Tindak lanjut implementasi

MENERAPKAN RENCANA IMPLEMENTASI Maksud dari dilakukannya rencana implementasi utk mengukur waktu dan biaya yg dibutuhkan selama tahap implementasi. Adapun tool yg sering digunakan dlm mengukur waktu dan biaya selama implementasi adalah Gantt Chart (Microsoft Project)

KEGIATAN IMPLEMENTASI Kegiatan2 yg dpt dilakukan dlm tahap implementasi adalah sbb: Pemilihan & pelatihan personil Pemilihan tempat dan instalasi s/w & h/w Pemrograman & pengetesan program Pengetesan sistem Konversi sistem

PEMILIHAN PERSONIL Personil dapat direkrut dari : Internal perusahaan External perusahaan Personil2 yg terlibat di sistem informasi dikelompokkan dlm 4 bagian tugas sbb: Tugas2 input-ouput data Tugas2 operasi Tugas2 pemrograman Tugas2 analisis sistem

PELATIHAN KARYAWAN Pendekatan yg dilakukan dlm pelatihan dan pendidikan karyawan: Ceramah / Seminar Pelatihan prosedural Pelatihan tutorial Simulasi Latihan langsung di pekerjaan

PENGETESAN PROGRAM Kesalahan yg dilakukan dlm suatu program dpt dikelompokan mengjadi 3 bentuk kesalahan: Kesalahan bahasa (language errors) Kesalahan sewaktu proses (run-time errors) Kesalahan logika (logic errors)

PENGETESAN PROGRAM Terdapat 2 tingkat pengetesan yg dilakukan: Pengetesan modul Pengetesan unit / program Setelah pengetesan unit/program dilakukan maka tahap terakhir yg hrs dilakukan adalah pengetesan sistem.

KONVERSI SISTEM Proses konversi sistem adalah proses utk meletakkan sistem baru supaya siap dipakai. Pendekatan utk melakukan konversi sistem yaitu: Konversi langsung Konversi paralel Konversi percontohan Konversi bertahap

KONVERSI LANGSUNG Mengganti sistem yg lama langsung dgn sistem yg baru. Konversi ini biasanya dilakukan dgn memilih periode waktu bisnis tertentu (bulanan, tahunan) Cth : sistem akutansi – penutupan buku Dilakukan pada sistem yg tidak terlalu besar Biayanya murah Memiliki resiko yg tinggi karena tidak ada proses paralel (kalau sistem baru gagal maka sistem lama tidak dpt berjalan krn sudah diganti dgn yg baru)

KONVERSI PARALEL Dilakukan dengan mengoperasikan sistem baru secara bersamaan dgn sistem lama selama periode waktu tertentu. Menyediakan proteksi yg tinggi pada organisasi terhadap kegagalan sistem yg baru. Biayanya mahal (krn ada 2 sistem yg harus dipelihara  otomatis terdapat 2 alokasi biaya utk maintain sistem2 tsb).

KONVERSI PERCONTOHAN Pendekatan ini dilakukan bila beberapa sistem yg sejenis diterapkan pada beberapa area yg berbeda (beberapa departemen, cabang atau divisi) Kebaikan dr pendekatan ini: Resiko kegagalan sistem hanya terletak pada area tertentu saja Kesalahan yg baru dpt dibetulkan terlebih dahulu, sehingga kesalahan tidak terjadi pd area yg lain. Personil dpt dilatih dlm situasi yg nyata sblm diterapkan pd area situasi kerjanya

KONVERSI BERTAHAP Dilakukan dgn menerapkan masing2 modul sistem yg berbeda secara urut. Contoh: sistem informasi akuntansi yg terdiri dari beberapa modul penjualan, pembelian, penggajian, buku besar, dlll dimana tiap modul diterapkan scr bertahap.

TAHAPAN KONVERSI Konversi dokumen dasar Konversi file Konversi file dpt berbentuk: Konversi dari file komputer lama ke file komputer yg baru Konversi dari data di catatan manual ke file komputer Mengoperasikan sistem