MICROSOFT ACCES salah satu aplikasi dari Microsoft Office yang digunakan untuk pengelolaan database. Data adalah bahan mentah yang dapat diolah. Mungkin.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Pembuatan Formulir Di Microsoft Access 2007
Advertisements

PROGRAM APLIKASI BERBASIS DATA MICROSOFT ACCES
MEDIA PEMBELAJARAN KKPI
Entry Data Aplikasi dengan Keyboard
PRAKTIKUM PENGENALAN APLIKASI KOMPUTER
MICROSOFT WORD 2007 BY NUR HIDAYA BUKHARI
MEDIA PEMBELAJARAN KKPI
Aplikasi Database Microsoft Access Menggunakan MEETING 10
PERTEMUAN KE-1 MATERI : Mengidentifikasi Fungsi Menu dan Ikon pada Office Button. Mengidentifikasi Fungsi Menu dan Ikon pada Quick Access Toolbar Mengidentifikasi.
MAIL MERGE.
Membuat Data Base Kemahasiswaan
P E N D A H U L U A N Word Processing
Konsep Dasar Database Database (basis data) adalah: sistem penyimpanan beragam jenis data dalam sebuah entitas yang besar untuk diolah sedemikian rupa.
DATABASE & TABLE By : d e w i.
MENGENAL MICROSOFT WORD 2007
Microsoft Office word 2007: Pengantar Aplikasi Komputer
Pengertian Microsoft Access
Membuat Baris Menu.
Pengenalan dan membuat database
Form Dasar Tessy Badriyah.
Query Tessy Badriyah.
Report Tessy Badriyah.
MS Acces Microsoft office Acces 2007 Merupakan program aplikasi untuk merancang, membuat, dan mengelola database dengan mudah dan cepat dari microsoft.
Perancangan Pencatatan Transaksi Formulir Pertemuan 23 s.d 24 Matakuliah: F0712 / Lab Sistem Informasi Akuntansi Tahun: 2007.
Database dalam Ms.Access
DATABASE Pert. 1 Pengenalan Microsoft Access Dosen : Dewi Octaviani, S
Konsep Database dan Pengenalan Access
Menu & Ikon Perangkat lunak pembuat presentasi
Microsoft Office Access 2010
Perbedaan Ms Word 2003; 2007; 2010.
Penjelasan Umum Ms. Access
Lingkungan MS Access Pertemuan 2
1 Memasukkan dan Memodifikasi Data ke Dalam Tabel Pertemuan 05 Matakuliah: F0712 / Lab MS Access Tahun: 2007.
BAB 5 Menggunakan Perangkat Lunak Pengolah Kata
AMIK Bogor Semester Paket Program Aplikasi.
MAIL MERGE.
Membuat File Database & Tabel
Pemrograman Visual 2 Pertemuan 1 Genap 2014/2015.
MEDIA PEMBELAJARAN KKPI
Membuat Macro.
PENGANTAR KOMPUTER & TI 2A
MENGOPRASIKAN APLIKASI DATABASE ( Microsoft Access )
Microsoft Excel By : D e w i.
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI MENGENAL MICROSOFT POWERPOINT 2007
Membuat File Database & Tabel
APLIKASI DATABASE by Drs.Mangapul P.Tambunan, M.Sc.
MEMULAI, MENGENAL DAN MEMBUAT DATABASE ACCESS
MS. ACCESS 2007 Oleh : W A R I D I Disampaikan pada mata kuliah Komputer Aplikasi Hukum II Jurusan Ilmu Hukum Fakultas Hukum UNIKOM.
Konsep Database dan Pengenalan Access
Membuat File Database & Tabel
(MEMBUAT DOKUMEN DENGAN PENGOLAHAN KATA)
Pertemuan 5 & 6 Membuat Form secara otomatis Menggunakan tombol Form
Pengenalan dan membuat database
MEMBUAT TABEL DI MICROSOFT ACCESS
MS ACCESS.
PRODI MIK | FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN
Microsoft Office Access
1. Office Button 2. Quick Access Toolbar 3. Title Bar
Konsep Database dan Pengenalan Access
Komputer Aplikasi MN III Microsoft office Access 2010
Query.
Azhar Arranirie Pelatihan Jardiknas 2008
SK / KDIndikator Uji Kompetensi Referensi Materi Soal Latihan Penyusun.
Pertemuan 1 KOMPUTER APLIKASI.
PROGRAM APLIKASI BERBASIS DATA MICROSOFT ACCES
APLIKASI KOMPUTER Microsoft PowerPoint 2007 (I).
MEDIA PEMBELAJARAN KKPI
MATERI MATAKULIAH PAKET PROGRAM NIAGA (PPN) Oleh : Buyung Solihin Hasugian, S.Kom, M.Kom.
LABORATORIUM KOMPUTER Ada beberapa cara untuk menjalankan ms. Word Cara 1 : Klik tombol Start > All Program > Microsoft Office >Microsoft.
Pengenalan Microsoft Access
Transcript presentasi:

MICROSOFT ACCES salah satu aplikasi dari Microsoft Office yang digunakan untuk pengelolaan database. Data adalah bahan mentah yang dapat diolah. Mungkin dalam kehidupan sehari2 di kantor, di pusat perbelanjaan, di toko komputer atau lainnya kita selalu berhadapan dengan apa yang dikatakan data seperti struk penjualan, lap. data pegawai, struk gaji, transkrip nilai dsb.

DATABASE sekumpulan table yang saling berhubungan satu dengan yang lainnya.Tabel terdiri atas Field dan Record Field adalah Variable yang mewakili suatu kumpulan record/data dan record adalah sekumpulan data yang mengandung arti.

Memulai Microsoft Access 1. Klik star>Program>Microsoft Access 2007 2. Klik Blank Database, tentukan lokasi penyimpanan dan nama database, klik tombol Create

Maka akan tampil area kerja Ms Maka akan tampil area kerja Ms. Access 2007, seperti gambar dibawah ini:

Office Button : adalah pengganti menu file yang biasa anda temukan pada versi sebelumnya

Quick Access Toolbar  : adalah customizable yang berisi perintah-perintah penting seperti save, undo, redo dan masih banyak lagi perintah yang dapat anda tambahkan sendiri sesuai dengan keperluan.

Ribbon : merupakan pengganti Toolbar yang sering anda temukan pada versi sebelumnya.

Database Object : merupakan objek-objek yang telah diaktifkan dan digunakan dalam sebuah database. Contohnya seperti : Table, Form, Report, Macro dll.

Object Preview : Tampilan object yang anda aktifkan seperti table, form, report, dll

View Shortcut : adalah fitur dalam Access 2007 yang berguna untuk mengubah tampilan objek dengan mode tertentu sesuai dengan objek yang digunakan. Contohnya: Design View, Layout View, DataSheet View, Form View dll.