Ciri Universal Sistem Medis

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Oleh: Prof.Dr.Mungin Eddy Wibowo, M.Pd Universitas Negeri Semarang
Advertisements

PERSEPSI TENTANG SEHAT-SAKIT & PERILAKU SAKIT
BUDAYA PERUSAHAAN DAN ETIKA
Sosialisasi dan Pembentukan Kepribadian
Beberapa Konsep dalam Antropologi Budaya
Aria Gusti, SKM, M.Kes KONSEP PENYEBAB DAN PROSES TIMBULNYA PENYAKIT‏ Aria Gusti, SKM, M.Kes
SOSIALISASI DAN PEMBENTUKAN KEPRIBADIAN
Sosiologi Pedesaan Pertemuan IV
Ulasan Jenis Etika Ika Rahma S.
MASYARAKAT KOTA DAN MASYARAKAT DESA
NILAI DAN NORMA SOSIAL Oleh : ABD. BASIT,S.Sos.
SR.DEVY MODIFIED BY RIRIS DIANA
Dasar – Dasar Antropologi Kesehatan (2 SKS)
Kebudayaan.
FAKTOR KEBUDAYAAN YANG MEMPENGARUHI PENGGUNAAN PELAYANAN KESEHATAN (4)
Topik 3 PANDANGAN KEFILSAFATAN
MODEL PENGUBAHAN PERILAKU
PENGERTIAN KEBUDAYAAN
Disusun oleh : Dr. Erna Karim
PERANAN ANTROPOLOGI DALAM PELAYANAN KESEHATAN
Shrimarti Rukmini Devy, dra.,MKes. Modified by Riris Diana SKM., M.Kes
Tondi Hasan, S.Sos.  Antara Kepentingan pasien sebagai perorangan dengan kepentingan pasien- pasien sebagai kelompok.
Penyakit adalah suatu keadaan tubuh karena adanya serangan kuman atau mahluk asing ke dalam tubuh.
SOSIO ANTROPOLOGI KESEHATAN
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN
SISTEM MEDIS NUNIK SURYANI
SOSIOLOGI KESEHATAN Yayah karyanah. BSc, S.Sos, MM.
SISTEM MEDIS Pengantar Kesehatan
Matakuliah : O0174/Komunikasi Antar Budaya
  DINAMIKA KELOMPOK.
KONSEP PENYAKIT RIWAYAT ALAMIAH DAN TKT PENCEGAHAN
Ruang Lingkup dan Peranan
PSIKOLOGI KLINIS Sri Hastuti Handayani.
Pengantar Antropologi Sosial Pertemuan 1
DAFTAR RIWAYAT HIDUP NAMA : YONFERIZAL MR KOTO, SKM, M.KES NP :
Oleh : Afrira Esa Putri, S.SiT
SISTEM MEDIS KISMI MUBAROKAH.
PERSEPSI & PERILAKU SAKIT
KEBUDAYAAN Antarin Prasanthi.
PARADIGMA ASUHAN KEBIDANAN
ANTROPOLOGI KESEHATAN
Konsep Sehat Sakit Oleh : Parawinda suba.
KONSEP SEHAT DAN SAKIT DALAM SOSIAL BUDAYA
ERNI TRI INDARTI S.Kep,Ners
Health Psychology Sumber: King, 2008, Ch. 16.
PERSEPSI & PERILAKU SAKIT
Assalamualaikum Wr. Wb..
PERUBAHAN SOSIAL DAN BUDAYA
Sistem medis memuat aspek pencegahan dan pengobatan
Beberapa Definisi Antropologi Medis
PSIKOLOGI KESEHATAN.
PEKERJA SOSIAL PADA UNIT PSIKIATRI (SAKIT MENTAL)
ILMU ALAMIAH, BUDAYA DAN SOSIAL DASAR
PERSEPSI DAN PERILAKU SAKIT
Sejarah Perkembangan Pemikiran Sebagai Dasar Teori Kriminologi
Kebudayaan.
PERILAKU PENCARIAN LAYANAN KESEHATAN
RAHMATIA A. ALI KELAS KEPERAWATAN C.
KONSEP PENYEBAB DAN PROSES TIMBULNYA PENYAKIT‏ Firsty Ayu Paramitha, S.ST, M.Kes.
PSIKOLOGI KESEHATAN.
ILMU KESEHATAN MASYARAKAT
PRODUKSI MEDIA AUDIO VISUAL Klasifikasi program media TV/Video terbagi menjadi 3 bagian, yaitu:TV Pembelajaran. Program ini dibuat untuk mencapai tujuan.
#Materi 1 Dosen: Lusy Pratiwi, S.Tr.Keb. Pengertian ilmu budaya dasar menurut beberapa ahli : 1. Menurut Herskovits, ilmu budaya dasar adalah sebagai.
LEMBAGA SOSIAL SOCIAL INSTITUTION
Organisasi.
Oleh: Prof.Dr.Mungin Eddy Wibowo, M.Pd Universitas Negeri Semarang
Shrimarti Rukmini Devy, dra.,MKes. Modified by Riris Diana SKM., M.Kes
DEFINISI IKM Kesehatan masyarakat adalah ilmu mengenai melindungi dan meningkatkan derajat kesehatan masyarakat melalui pendidikan, promosi pola hidup.
Ulasan Jenis Etika Ika Rahma S.
Transcript presentasi:

Ciri Universal Sistem Medis Sistem medis adalah bagian integral dari kebudayaan. Rasa sakit dijelaskan oleh kebudayaan Semua sistem medis mempunyai unsur pencegahan dan pengobatan. Sistem medis punya banyak fungsi.

Sistem medis bagian integral kebudayaan Sistem medis harus dipandang sebagai bagian dari pola-pola kebudayaan. Setiap kebudayaan mengembangkan sistem medisnya sendiri dan tingkah laku medis dari individu dan kelompok adalah bagian dari sejarah kebudayaan. Sistem medis erat kaitannya dengan sistem kepercayaan (magis-religius) sera sistem ekonomi masyarakat.

Rasa sakit dijelaskan oleh kebudayaan Penyakit yang disebabkan oleh kuman atau virus dianggap sebagai kondisi biologis dan patologis. Sakit adalah keadaan di mana seseorang tidak dapat menjalankan peranan normalnya, sehingga perlu dilakukan suatu tindakan untuk mengatasinya. Masyarakat akan menjelaskan sakit dengan anggapan yag berbeda-beda dan suatu gejala yg dianggap sakit pada suatu masyarakat mungkin tidak ditanggapi sebagai sakit oleh masyarakat lain.