TANGGA NADA Kromatis, nada Enharmonis dan praktek pianika

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
EKSPRESI MELALUI KEGIATAN BERMUSIK
Advertisements

STANDAR KOMPETENSI STANDAR KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL LATIHAN SOAL TUGAS.
PIANIS AMATIR Created by : Dedi Nestoriko Sinaga (
TANGGANADA MINOR.
TANGGANADA diatonis dan pentatonis
MENYIKAPI PRO-KONTRA PEMBAHASAN NOTASI BALOK PADA BAHAN AJAR MUSIK UNTUK SEKOLAH RITA MILYARTINI.
Seni Budaya Musik dan Unsur-unsurnya
& JENIS ALAT MUSIK BERLATIH MEMAINKAN ALAT MUSIK MATERI JENIS ALAT
TURUNAN FUNGSI ALJABAR
Alat Musik Tradisional: Kolintang
Guru SMA Negeri 1 Takalar
Seni musik SMA Kelas XI Semester 1. Jurusan : IPA/IPS
Media Pembelajaran Tujuan Kompetensi Topik Topik Topik Topik Materi Belajar Materi Belajar Materi Belajar Materi Belajar Proses Berkarya Proses Berkarya.
APRESIASI SENI TARI Mata Pelajaran: Seni Budaya Kelas : X Semester : 2.
Alat musik tradisional sunda
Seni budaya musik dan unsur-unsurnya
PEMBUATAN APLIKASI KUNCI NADA DASAR GITAR MENGGUNAKAN J2ME
TANGGANADA MAYOR BER KRES (#)
TANGGA NADA DIATONIS & PENTATONIS
Sumber daya usaha kerajinan tekstil
PERGELARAN MUSIK Pengertian : kegiatan menampilkan hasil karya musik kepada orang lain. Fungsi pergelaran : Media aktualisasi diri dari pencipta karya.
BERKARYA DALAM MUSIK.
NIRA SUNARNI SENI BUDAYA SMKN 1 Katapang
Keunikan Lagu Nusantara
TANGGANADA MINOR.
Sumber daya usaha kerajinan limbah tekstil
PENGERTIAN SENI MUSIK DAN UNSUR-UNSURNYA
TANGGANADA MINOR.
STANDAR KOMPETENSI STANDAR KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL LATIHAN SOAL TUGAS.
KELILING DAN LUAS LINGKARAN
Mengenal produk kerajinan limbah tekstil dan desain pengemasannya
TANGGANADA MayOR.
Mendesain proses produksi kerajinan tekstil
Sikap dan Perilaku Wirausaha
TERAPI MUSIK Oleh: Harsono, S.Pd.
MENAMPILKAN KARYA SENI MUSIK
BAB IV MENAMPILKAN KARYA SENI MUSIK
Dasar Pembentukan Tangga Nada & Chord
Musik tradisi mancanegara
Proses produksi kerajinan Limbah tekstil berdasarkan standar isi dan standar kerja BY : SUTEGO.
BERMAIN DAN PERMAINAN ANAK
Disampaikan Oleh WING W PANDU
AKOR (chord) DISUSUN OLEH WING W PANDU
Angklung Adalah Warisan Dunia
MENGAPRESIASIKAN KARYA SENI MUSIK
SENI KETRAMPILAN ANAK/PAUD 4403 Tutorial ke 6
MUSIK MANCANEGARA DI ASIA
Konsep kewirausahaan BY : SUTEGO.
Contoh Seni Rupa Terapan
Asyiknya belajar fisika
Proses produksi kerajinan tekstil berdasarkan standar isi dan standar kerja BY : SUTEGO.
Mengenal produk kerajinan limbah tekstil dan desain pengemasannya
MATERI PEMBELAJARAN IPS SMK KELAS XII SEMESTER 5
Membuat Lagu Sederhana FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
10 LINGKARAN DAN ELIPS Ir. Pranto Busono M.Kom. FASILKOM
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Kelas 1. “Tunjukkan semangatmu!” Tunjukan semangatmu kepada gurumu.. Tunjukkanlah baktimu kepada negrimu.. Kami anak Indonesia pasti bisa yang terbaik.
Nama : SUPRIANSYAH NIM :
SENI MUSIK (Musik Diatonis dan Lagu Wajib/Lagu Nasional)
Materi. Terima Kasih !!!
TEORI MUSIC DAN INSTRUMEN OLEH : MUHAMMAD HADIATUR RAHMAN UKM MUSIK KM 3,5 UNIVERSITAS MADURA 2018 DIKLAT ANGGOTA BARU UKM 3,5 UNIRA.
Indikator KOmpetensi inti. Indikator KOmpetensi inti.
Menganalisis musik non tradisional berdasarkan simbol, dan nilai estetisnya.
PENGERTIAN SENI MUSIK DAN UNSUR-UNSURNYA KOMPETENSI Mahasiswa mampu menjelaskan definisi seni musik, dan menyebutkan serta menjelaskan unsur-unsur seni.
Bermain Musik Ansambel Campuran Seni Budaya Kelas VII.
PENGERTIAN SENI MUSIK DAN UNSUR-UNSURNYA KOMPETENSI Siswa mampu menjelaskan definisi seni musik, dan menyebutkan serta menjelaskan unsur-unsur seni musik.
Konsep Seni Budaya Seni Budaya Kelas X Lalu Januar Hari Saputra
Seni Musik Seni Budaya L. Januar Hari Saputra
Seni Seni Budaya Kelas X Yusriati, S.Pd
Seni Musik Nusantara Seni Budaya L. Januar Hari Saputra, S.Pd
Transcript presentasi:

TANGGA NADA Kromatis, nada Enharmonis dan praktek pianika BY IDA ROYANI,S.Pd SMA Negeri I Batam

Standar Kompetensi Mengekspresikan diri melalui karya seni musik

KOMPETENSI DASAR Mengembangkan gagasan kreatif serta mengaransir lagu dengan beragam teknik, media dan materi musik non tradisional daerah setempat ia dan materi musik nontradisional

INDIKATOR 1. Membedakan ciri tangga nada mayor dan minor 2 INDIKATOR 1. Membedakan ciri tangga nada mayor dan minor 2. Mendeskripsikan Tangga nada kromatis 3. Menentukan nada dasar pada T.N Kromatis 4. Menentukan nada enharmonis 5. Teknik Penjarian pianika

TANGGA NADA DIATONIS MAYOR Tangga Nada Diatonis Mayor adalah jarak not yang berurutan dalam satu tangga nada (interval).Interval pada tangga nada mayor berjarak: 1 – 1 – ½ - 1 – 1 – 1 – 1/2 Contoh tangga nada

TANGGA NADA DIATONIS MINOR Tangga Nada Diatonis Minor adalah jarak not yang berurutan dalam satu tangga nada (interval).Interval pada tangga nada minor berjarak:  1 – 1/2 – 1 – 1 – 1/2 – 1 – 1

CIRI – CIRI TANGGA NADA DIATONIS MAYOR BERSIFAT RIANG DAN GEMBIRA BERSEMANGAT DIAWALI DENGAN NADA D0 ATAU C MEMPUNYAI POLA INTERFAL ATAU JARAK 1 – 1 – ½ - 1 – 1 - 1 - 1/2

CIRI – CIRI TANGGA NADA DIATONIS MINOR Kurang bersemangat Bersifat Sedih Diawali dengan nada La Atau A Mempunyai pola interval atau jarak 1 – ½ - 1 – 1 – ½ - 1 - 1

Tangga nada kromatis Tangga nada kromatis Adalah tangga nada yang sudah mengalami perubahan baik dinaikkan maupun diturunkan ½ nada Tangga Nada / Nada Dasar Kres = 1 # (Kres) : G = Do 2 # (Kres) : D = Do 3 # (Kres) : A = Do 4 # (Kres) : E = Do 5 # (Kres) : B = Do 6 # (Kres) : F# = Do 7 # (Kres) : C# = Do

lanjutan Tangga Nada / Nada Dasar Mol = 1 b (Mol) : F = Do 2 b (Mol) : Bb = Do 3 b (Mol) : Eb = Do 4 b (Mol) : Ab = Do 5 b (Mol) : Db = Do 6 b (Mol) : Gb = Do 7 b (Mol) : Cb/B = Do

Sistem Penjarian dalam Pianika

Petunjuk Penjarian : ibu jari : menekan tuts C Jari Telunjuk : menekan tuts D Jari Tengah : menekan tuts E kembali ke ibu jari menekan tuts f Jari telunjuk menekan tuts g jari tengah menekan tuts a Jari Manis : menekan tuts B Jari Telunjuk : menekan tuts C’

LATIHAN PRAKTEKKANLAH TANGGA NADA DIATONIS MAYOR 1 KRESS SAMPAI 5 KRESS DENGAN PIANIKA

THE AND SEE YOU