(2)KARAKTERISTIK IPS SD

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
Advertisements

MENYIMAK HAKIKAT MENYIMAK PROSES MENYIMAK FAKTOR PEMENGARUH
Ilmu Budaya Dasar Tim Pengajar IBD FH – UI.
DADANG SUNDAWA JL. GEGERASIH
Pembelajaran IPS Terpadu SMPLB dan SMALB
ISBD: ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR
Pendekatan dalam sastra
SEJARAH, KEBUDAYAAN, IPTEK DAN MASALAH SOSIAL
GENERALISASI KONSEP DISIPLIN ILMU SOSIAL DAN KETERHUBUNGANNYA
DEPARTEMEN PENDIDIKAN
STRATEGI BELAJAR MENGAJAR Unik Ambar Wati (Social Probem Solving)
PENGORGANISASIAN MATERI IPS
KOSEP DASAR IPS PERTEMUAN I PENGANTAR : HAKIKAT IPS Oleh
KONSEP DASAR GEOGRAFI KEBUDAYAAN (SDM) FISIS/ALAM ORGANISASI.
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
SEJARAH PERKEMBANGAN IPS
Sosiologi Antropologi Pendidikan
IPS Untuk Anak Usia Dini
F Komunikasi yang Efektif Kajian Materi Ilmu Pengetahuan Sosial SD.
SKL, KI, KD, dan Indikator Pencapaian Kompetensi
PENDEKATAN & PENGEMBANGAN MATERI IPS
Dimensi dan Struktur Pendidikan IPS Oleh: Dr
Pengantar Ilmu Sosial Budaya Dasar
PENERAPAN METODE EDUTAINMENT ALAT PERAGA UNTUK MENINGKATKAN RESPON SISWA DALAM PROSES PEMBELAJARAN EKONOMI AKUNTANSI Oleh : Muhammad Irham.
Etika Dan Regulasi Maria Christina.
PENGERTIAN KURIKULUM Kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman.
Definisi & Kedudukan Ilmu Sosial…
PERTEMUAN 4 HARLINDA SYOFYAN, S.Si., M.Pd
DISTORSI PESAN dalam KOMUNIKASI ORGANISASI Pertemuan 12
Pertemuan I Pendahuluan Poni Sukaesih Kurniati, S.IP., M.Si.
Pembelajaran ips di sd.
Pertemuan I Pendahuluan Poni Sukaesih Kurniati, S.IP., M.Si.
Ilmu Sosial Dasar.
TUJUAN PEMBELAJARAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL
Ruang Lingkup, Kedudukan, dan Hubungan IPS
Ruang Lingkup, Kedudukan, dan Hubungan IPS
Pertemuan I Pendahuluan Poni Sukaesih Kurniati, S.IP., M.Si.
IPS TERPADU LATAR BELAKANG
Pembelajaran IPS Terpadu SMP
PARADIGMA PENDIDIKAN IPS UNIVERSITAS ESA UNGGUL
PERTEMUAN 14 PANCASILA SEBAGAI PARADIGMA KEHIDUPAN BERMASYARAKAT, BERBANGSA DAN BERNEGARA.
SKL SMPLB Mengamalkan ajaran agama yang dianut sesui dengan tahap perkembangan remaja. Memahami kekurangan dan kelebihan diri sendiri. Menunjukkan sikap.
KOSEP DASAR IPS PERTEMUAN I PENGANTAR : HAKIKAT IPS Oleh
UNIVERSITAS BRAWIJAYA
PENDIDIKAN PANCASILA.
KONSEP DAN HAKIKAT PEMBELAJARAN IPS
PENGERTIAN DAN HAKIKAT IPS DALAM PROGRAM PENDIDIKAN
Pertemuan I Pendahuluan Poni Sukaesih Kurniati, S.IP., M.Si.
ISD Sebagai salah satu MKDU (MATA KULIAH DASAR UTAMA)
PENYUSUNAN PROGRAM PEMBELAJARAN IPS TERPADU
PDGK4201 Keterkaitan Pendidikan Kewarganegaraan dengan IPS dan Mata Pelajaran Lain   Pertemuan Ketiga.
PANCASILA SEBAGAI SISTEM ETIKA
DEPARTEMEN PENDIDIKAN
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
PENGORGANISASIAN MATERI IPS
PANCASILA SEBAGAI SISTEM FILSAFAT
HAKIKAT MANUSIA DAN PENGEMBANGANNYA Jaya Dwi Putra, M.Pd
KETRAMPILAN BERPIKIR TINGKAT TINGGI
Hakikat Manusia 9/16/ :07 PM.
KONSEP DASAR IPS Oleh Rino Desanto W., S.E. 9/16/2018 4:57:32 PM
ISD Sebagai Salah Satu MKDU. Pengertian ISD Ilmu Sosial Dasar : Yaitu ilmu yang mempelajari masalah-masalah sosial, khususnya masalah2 yg diwujudkan oleh.
PEMBELAJARAN PKn di SD MODUL 3
STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL) KOMPETENSI INTI (KI) KOMPETENSI DASAR (KD) PPT
SI703 Hukum dan Etika Profesi Teknologi Informasi Pertemuan #2
KONSEP DASAR IPS.
pancasila PANCASILA SEBAGAI KERANGKA BERPIKIR
MKDU ILMU SOSIAL DASAR (ISD) PEMUDA DAN SOSIALISASI.
FAKTA KONSEP DAN GENERALISASI yusrifah zul qoidah ( ) hana fitria ( ) muhammad ridwan ( )
PENDIDIKAN IPS DAN RUANG LINGKUPNYA
Dosen Pengampu : Indah Meitasari M.Si
Transcript presentasi:

(2)KARAKTERISTIK IPS SD MATERI KULIAH PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN IPS SD (1)KONSEP DASAR IPS & (2)KARAKTERISTIK IPS SD PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

LATAR BELAKANG IPS IPS Semula dikenal dengan studi sosial... Studi sosial berkaitan dengan kepentingan integrasi nasional... Oleh karena itu, lahirnya IPS dilatarbelakangi oleh adanya pemikiran untuk pemecahan berbagai permasalahan kehidupan sosial secara terintegrasi... Secara umum pembelajaran IPS ditujukan untuk membangun kesadaran akan makna kehidupan yang bertanggungjawab dalam keanekaragaman...

PENGERTIAN IPS & PEMBELAJARAN IPS IPS merupakan paduan atau fusi dari ilmu-ilmu sosial seperti ekonomi, geografi, antropologi, sejarah, dll... Pembelajaran IPS di SD pada hakekatnya dimaksudkan untuk memberikan landasan mengenai kebutuhan pembangunan yang memerlukan penyesuaian perkembangan masyarakat, ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni... Bagi calon guru SD, hakekat IPS ditujukan untuk membekali calon guru agar menguasai substansi perbedaan esensial ilmu-ilmu sosial dalam upaya membentuk peserta didik sesuai dengan tujuan pembelajaran IPS...

KETERAMPILAN DALAM IPS Berpikir kritis Menganalisa dan memecahkan masalah Menentukan dan mengumpulkan informasi Mengorganisasikan dan menilai secara logis Membaca dan mendengarkan untuk mengerti Berbicara dan menulis secara logis Menginterpretasikan peta, globe, bagan, statistik, dan grafik Menggunakan konsep waktu Ikut dalam kegiatan kelompok

TUJUAN PEMBELAJARAN IPS SD Membentuk warga negara yang berkemauan sosial dan yakin akan kehidupannya sendiri di tengah-tengah kekuatan fisik dan sosial. Mendidik masyarakat menjadi warga negara yang baik dan bertanggung jawab. Mendidik siswa untuk dilatih berpikir kritis dan demokratis. SASARAN POKOK PEMBELAJARAN IPS SD Memupuk kemauan dan tekad untuk hidup secara bertanggung jawab demi keselamatan bersama. Membangun sikap sosial yang rasional dalam kehidupan sehari-hari.

Sebelum anda melaksanakan pengembangan pembelajaran IPS di SD, ada beberapa konsep dasar yang mutlak anda pahami... Pengembangan_?? >> (Penambahan & Penyempurnaan) Pembelajaran_?? >> (UU 20 Tahun 2003 :: Pembelajaran adalah proses interaksi peserta didik dengan pendidik dan sumber belajar pada suatu lingkungan belajar) Ilmu Pengetahuan Sosial_?? >> (paduan atau fusi dari ilmu-ilmu sosial seperti ekonomi, geografi, antropologi, sejarah, dll...) Mengapa perlu dikembangkan_?? >> (Perkembangan IPTEK) Apa saja aspek yang perlu dikembangkan_?? >> (Seluruh Komponen Pembelajaran)

OPINI :: Pendapat seseorang berdasarkan sudut pandang tertentu... Penguasaan struktur ilmu yang membentuk konten IPS akan mempermudah guru dalam membelajarkan IPS kepada peserta didik di SD... Struktur IPS terdiri dari Fakta, Konsep, Opini, Generalisasi dan Teori... FAKTA :: Kondisi yang dapat menggambarkan tentang keadaan di sekitar kehidupan orang, tokoh, pencipta benda, masyarakat, dll yg benar-benar ada dan nyata... KONSEP :: Hasil tangkapan akal budi terhadap suatu obyek pikiran atau representasi umum dari suatu objek dalam masyarakat dengan menggunakan ilmu... OPINI :: Pendapat seseorang berdasarkan sudut pandang tertentu...

GENERALISASI :: Membuat suatu hal yang besar atau luas, bersifat sama atas dasar sifat dari hal-hal yang kecil dan khusus (Simpulan/Penggolongan/dll)... TEORI :: Kerangka pemikiran yang berkaitan dalam penyusunan konsep dan model yang tidak membuat generalisasi tetapi dapat digunakan untuk menjelaskan hubungan antara generalisasi... Dalam kajian IPS, teori dapat digunakan untuk menjelaskan suatu gejala dalam kehidupan di masyarakat sehingga kita dapat memahami perilaku dan posisi kita di tengah masyarakat...

KONSEP NILAI DAN SIKAP DALAM IPS Nilai :: Penghargaan (Benar/Salah & Baik/Buruk) yang diberikan oleh masyarakat kepada beberapa masalah pokok dalam kaitan dengan kehidupan sosial sehingga dijadikan pedoman dalam bertingkahlaku. Sikap :: Keseluruhan kecenderungan, perasaan, pemahaman, gagasan, dan keyakinan tentang suatu hal yang didalamnya terkandung aspek kognitif, afektif, dan kecenderungan bertindak.

NILAI DAN SIKAP YANG HARUS DIKEMBANGKAN :: Menghargai harkat individu. Persamaan hak setiap orang. Menjunjung tinggi hukum, bekerjasama demi kebahagiaan bersama dan bersikap demokratis. Kebebasan yang bertanggung jawab sebagai warga negara. Mampu mengatur dirinya sendiri. Menghargai alam dan menghormati Tuhan. Sikap tenggang rasa, jujur, berlaku adil, suka mengabdi, ramah, setia, sopan, dan tepat janji, dll.

CABANG IPS >> SEJARAH KONSEP SEJARAH :: Ilmu tentang peristiwa masalalu yang berupa rekaman kejadian dari aspek sosial, budaya, geografi, ekonomi, dan politik. SUMBANGAN TERHADAP IPS :: Pengetahuan masa lalu yang memberikan pandangan bermakna terhadap apa yang terjadi pada saat ini, dan apa yang diharapkan masa mendatang . TUJUAN PEMBELAJARAN :: Siswa dapat mempelajari kejadian masa lalu. Siswa dapat menghargai kejadian masa lalu untuk membangun kehidupan pribadi, lingkungan, bangsa pada masa mendatan. Siswa dapat bersikap kritis.

CABANG IPS >> GEOGRAFI KONSEP :: Ilmu yang mempelajari tentang wilayah, jarak, lokasi, posisi, situasi, distribusi penduduk, perpindahan, lingkungan, dan batas-batas. SUMBANGAN TERHADAP IPS :: Hubungan antara orang-orang dengan ruang/tempat dan jarak dan bagaimana orang-orang mempengaruhi tempat tinggal dan sebalinya. TUJUAN PEMBELAJARAN :: Siswa dapat mengetahui hubungan berbagai faktor disuatu daerah baik secara fisik maupun budaya Siswa dapat memaknai lingkungan sebagai sumber kehidupan dan perkembangan budaya

CABANG IPS >> EKONOMI KONSEP :: Ilmu yang mempelajari tentang bagaimana manusia memenuhi kebutuhan secara efisien ditengah kondisi kebutuhan yang tidak terbatas dan alat pemuas yang terbatas jumlahnya. SUMBANGAN TERHADAP IPS :: Menyediakan pengetahuan tentang bagaimana manusia menggunakan, mengembangkan dan mengalokasi sumber daya untuk memenuhi kebutuhannya. TUJUAN PEMBELAJARAN :: Membangun kesadaran siswa bahwa sumber daya terbatas sementara kebutuhan tidak terbatas Membangkitkan siswa untuk memanfaatkan segala kesempatan dengan baik dan bertindak efektif efisien

CABANG IPS >> POLITIK DAN PEMERINTAHAN KONSEP :: Ilmu tentang hal ihwal kenegaraan atau politik yang terkait dengan kekuasaan, pengambilan keputusan, kebijakan, pembagian kekuasaan, demokraasi, dll SUMBANGAN TERHADAP IPS :: Menyediakan informasi dasar mengenai proses, perilaku, lembaga-lembaga politik dan hubungan antar warga negara, kebijakan umum, gagasan-gagasan tentang pemerintahan. TUJUAN PEMBELAJARAN :: Siswa dapat mempelajari kejadian-kejadian politik yang berpengaruh pada kehidupan mereka Siswa dapat berpartisipasi di dalam sistem politik di negara Indonesia

CABANG IPS >> SOSIOLOGI KONSEP :: Ilmu tentang perilaku individu dan lembaga, interaksi antar individu dan kelompok dalam masyarakat. SUMBANGAN TERHADAP IPS :: Menyediakan informasi tentang bagaimana lembaga-lembaga sosial berkembang dan orang-orang berinteraksi didalamnya TUJUAN PEMBELAJARAN :: Siswa dapat belajar bagaimana lembaga-lembaga mempengaruhi kehidupannya Siswa dapat menghargai antar hubungan individu dan lembaga dalam membangun kehidupannya

CABANG IPS >> ANTROPOLOGI KONSEP :: Ilmu tentang bagaimana manusia hidup dan berperilaku dari sudut fisik dan budaya. SUMBANGAN TERHADAP IPS :: Menyediakan pengertian tentang bagaimana kebudayaan berkembang dan mengapa kebudayaan berbeda-beda. TUJUAN PEMBELAJARAN :: Siswa dapat memahami bagaimana orang mempunyai kebudayaan yang berbeda-beda Siswa dapat memahami mengapa orang mempunyai kebudayaan yang berbeda dengan kebudayaan mereka sendiri

CABANG IPS >> PSIKOLOGI KONSEP :: Ilmu yang memusatkan perhatian terhadap proses mental (kejiwaan) dan perilaku individu. SUMBANGAN TERHADAP IPS :: Menyediakan pengertian tentang latar belakang kejiwaan hidup individu berpengaruh pada kehidupan sosial. TUJUAN PEMBELAJARAN :: Siswa dapat memahami perilaku sosial dari berbagai lata belakang kehidupan individu, keluarga, dan masyarakat.

TUGAS :: Carilah data tentang pembelajaran IPS di SD_!! Temukan masalah dalam pembelajaran IPS di SD saat ini_!! Kemukakan solusi yang dapat anda berikan yang di dukung dengan teori-teori tentang pembelajaran IPS di SD yang ada_!! Buat dalam bentuk Artikel, Utamakan originalitas, Kertas A4, Times New Roman 12, Spasi 1.5, Margin @ 2cm, Maksimal 2 lembar, Dilarang pakai cover_!!