Lukita Wahyu Permadi, Ari Wibowo, Cindy Malfica

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
SISTEM PENGOPTIMALAN KERJA BOILER PLTU.
Advertisements

Pembangkit Listrik Tenaga Sampah
BOILER 2 Disusun Oleh : Puji Wulandari ( ) Putri Ayu Wulandari ( ) Faddel Pinasthika ( )
Statement 1: Tidak ada satupun alat yang dapat beroperasi sedemikian rupa sehingga satu-satunya efek (bagi sistem dan sekelilingnya) adalah mengubah semua.
OVERVIEW PMBANGKIT PLTG / PLTGU
Turbin Uap.
TEKNOLOGI PEMBANGKIT TENAGA LISTRIK
Pertemuan ke 1 PENGANTAR Managemen Energi Listrik
Kelompok Heat Exchangers
PLTG Komponen utama: Kompresor Ruang Bakar Turbin
PLTU Komponen utama: Boiler (Ketel uap), Turbin uap, Kondensor,
Tara Kalor Mekanis.
Coal Gasification Nm3/jam di Tangerang
Pendahuluan Segala sesuatu di dunia sangat bergantung kepada energi.
PUSAT LISTRIK TENAGA PANAS BUMI
Energi dan Listrik Pertanian
Renewable Energy Oleh : Heri Sutrisno
MASA DEPAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA TERBARUKAN DI INDONESIA
FISIKA TERMAL Bagian I.
KALOR DAN PERPINDAHAN KALOR
Sistem Pembangkit Tenaga Uap
POTENSI LIMBAH PRODUKSI BIO-FUEL SEBAGAI BAHAN BAKAR ALTERNATIF
Human Faktor dan Ergonomi (D0482)
A. Nama for further detail, please visit
APA ENERGI ITU ? ENERGI MERUPAKAN SALAH SATU KEBUTHAN POKOK MANUSIA
Sistem Tenaga Uap Ahmad Adib R., S.T., M.T..
RENCANA INDUSTRIALISASI REGIONAL PULAU SULAWESI
Pemanfaatan Energi Baru Terbarukan
SISTEM TENAGA LISTRIK Pertemuan 3
Winda Wulandari NPM : Komputasi Teknik dan Simulasi
Asep Andi Suryandi ( ), Eko Aptono Tri Yuwono ( )
POWER PLANT.
IX. PRODUKSI KERJA DARI PANAS
POTENSI SERAT ALAM UNTUK BAHAN PENGISI DAN ADITIF BIOPOLIMER SEBAGAI BAHAN KEMASAN RAMAH LINGKUNGAN Workshop BBKK 2016 Tim Peneliti Kemasan November.
TEKNOLOGI PENGELOLAAN
Latihan Soal.
K 02 SEJARAH DAN RUANG LINGKUP ENERGI
Energi Sumber daya energi adalah sumber daya alam yang dapat diolah oleh manusia sehinga dapat digunakan bagi pemenuhan kebutuhan energi. Sumber daya energi.
PLTPB (PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA PANAS BUMI)
Teknik Pembangkit Listrik
AIR SEPARATION UNIT (ASU) AIR SEPARATION PLANT (ASP)
Kebijakan Energi Listrik
ENERGI BIOMASSA DONNA MOH. BUDI.
APA ENERGI ITU ? ENERGI MERUPAKAN SALAH SATU KEBUTHAN POKOK MANUSIA
INDUSTRI MINYAK SAWIT.
Pembangkit Listrik “Pumped Storage”
Sampah Sebagai Energi Listrik
ENERGI BIOMASSA.
2b PENGINGAT (REMINDER) 2. KELAPA SAWIT ADALAH TANAMAN TAHUNAN
POTENSI SAMPAH SEBAGAI PEMBANGKIT LISTRIK DI KOTA SEMARANG
Problematika dan permasalahan krisis listrik Sumut dan tanggung jawab Pemerintah Medan, November 2013 Presented by: Abdullah Rasyid – Stafsus Menko Perekonomian.
Pendingin Tenaga uap Tenaga gas
PENGEMBANGAN SUMBER DAYA AIR
Optimalisasi Energi Baru Terbarukan (EBT)
PLTU PLTG PLTGU.
PEMBANGKIT TENAGA LISTRIK
PEMANFAATAN LNG UNTUK PEMBANGKIT LISTRIK KOTA SEMARANG
TABLE OF CONTENT 1 PENDAHULUAN 2 DASAR TEORI 3 METODOLOGI 4 PEMBAHASAN
Samsul Maarif OPTIMASI GASIFIKASI SEKAM PADI TIPE FIXED BED DOWNDRAFT DENGAN MEMVARIASIKAN PUTARAN BLOWER SUPAYA MENGHASILKAN KANDUNGAN TAR.
P ENYEDIAAN UAP KETEL UAP Secara umum ketel uap (boiler) diklasifikasikan ke dalam : -Boiler pipa api (Fire-tube boiler) yang mana sumber panas berada.
Presentasi Kegiatan Belajar 1 klasifikasi pembangkit tenaga listrik
PLTU (Pembangkit Listrik Tenaga Uap) Nama Kelompok : 1.) Bangkit Wirawan ) Surya Baihaqi ) Anwar Khoirul Anas ) Andika.
Teknologi Energi Angin & Air
ANDI BUDIYANTO EMILIANA FAJAR FADILLAH FANESA MUHAMMAD WAHADA RENO SUSANTO RIRI ATRIA PRATIWI
TUGAS PERANCANGAN IPAL RIVALDI SIDABUTAR / PENGOLAHAN AIR LIMBAH/LUMPUR DENGAN PROSES DIGESTASI ANAEROBIK.
SISTEM PERTANIAN TERPADU (INTEGRATED FARMING SYSTEM) PADA EKOSISTEM PERKEBUNAN AGROPASTURAL - 2 Ade Wachjar Adiwirman DEPARTEMEN AGRONOMI DAN HORTIKULTURA.
SUMBER ENERGI SUMBER ENERGI KELAS 3 SEMESTER 2 OLEH : ASNIRITA NIM : IPA.
Optimasi Energi Terbarukan (Energi Biomassa dan Energi Biogas)
ENERGI BIOMASSA Mata Kuliah Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) 2010 OLEH : Prof. Dr. Ir. Kurnia Sofyan.
Data Hasil Penggemukan Sapi PO di Kebun Dolok Ilir PTPN IV (selama 30 hari), Tahun 2005 Nomor Sapi Pertambahan Bobot Badan 1 (kg) Pertambahan Bobot Badan.
Transcript presentasi:

Lukita Wahyu Permadi, Ari Wibowo, Cindy Malfica Analisis Potensi Energi Terbarukan Biomassa Sawit Di Daerah Semuntai, Kalimantan Timur Lukita Wahyu Permadi, Ari Wibowo, Cindy Malfica SEMINAR NASIONAL KIMIA 2013 HOTEL SANTIKA YOGYAKARTA, 18 MEI 2013

Pendahuluan Pertumbuhan beban listrik di Indonesia yang terus meningkat tidak selalu diimbangi dengan kapasitas daya yang terbangkit. Hal ini menimbulkan dampak pada terjadinya krisis energi nasional. Keterbatasan energi primer yang dimiliki menyebabkan kebutuhan berbagai energi alternatif baru dan terbarukan sangat diperlukan. Analisis Potensi Energi Terbarukan Biomassa Sawit Di Daerah Semuntai, Kalimantan Timur

Kalimantan Timur Merupakan salah satu provinsi yang mengalami krisis energi. Beban puncak yang mencapai 264.38 MW tidak dapat dipenuhi oleh daya terbangkit sebesar 234.35 MW. Hal ini menyebabkan terjadinya pemadaman bergilir yang merugikan masyarakat Kalimantan Timur. Analisis Potensi Energi Terbarukan Biomassa Sawit Di Daerah Semuntai, Kalimantan Timur

Metodologi Penelitian Mulai Menentukan Subjek Menentukan Objek Pengolahan Data Analisis Biomassa Sawit Analisis Potensi Pembangkitan Biomassa Selesai Analisis Potensi Energi Terbarukan Biomassa Sawit Di Daerah Semuntai, Kalimantan Timur

Sekilas Tentang Semuntai, Kalimantan Timur Kalimantan Timur merupakan distrik PT Perkebunan Nusantara (PTPN) XIII (Persero) yang beroperasi pada sektor perkebunan kelapa sawit PTPN XIII memiliki 3 unit kebun, salah satunya di daerah Semuntai. Analisis Potensi Energi Terbarukan Biomassa Sawit Di Daerah Semuntai, Kalimantan Timur

Produksi Sawit di Semuntai Luas areal perkebunan sawit di daerah Semuntai mencapai 17.569 Ha Tahun Total TBS (Ton/Tahun) 2006 177.612 2007 161.334 2008 179.513 2009 239.483 2010 241.992 2011 231.863 2012 247.900 *2013 196.277 *2014 200.122 *2015 197.068 * proyeksi produksi TBS terolah pada tahun berikutnya Analisis Potensi Energi Terbarukan Biomassa Sawit Di Daerah Semuntai, Kalimantan Timur

Potensi Biomassa Sawit Hasil pengolahan pabrik kelapa sawit : Limbah Padat Cangkang (5%) Serat (12%) Tandan Kosong (23%) Limbah Cair Palm Oil Mill Effluent (POME) Analisis Potensi Energi Terbarukan Biomassa Sawit Di Daerah Semuntai, Kalimantan Timur

Potensi Biomassa Sawit Pada umumnya, limbah padat hasil dari pengolahan pabrik kelapa sawit dijadikan pupuk untuk tanaman. Namun limbah yang tidak diolah tersebut menghasilkan dampak buruk terhadap lingkungan, yaitu menimbulkan efek panas dan menghasilkan gas CH4 yang cukup berbahaya. Analisis Potensi Energi Terbarukan Biomassa Sawit Di Daerah Semuntai, Kalimantan Timur

Potensi Biomassa Sawit Tahun Rata Produksi TBS (Ton/hari) Rata-rata Produksi Biomassa (Ton/hari) 2006 555 222.015 2007 504 201.668 2008 561 224.391 2009 748 299.354 2010 756 302.49 2011 725 289.829 2012 775 309.875 *2013 613 245.346 *2014 625 250.153 *2015 616 246.335 * proyeksi produksi TBS terolah pada tahun berikutnya Limbah padat kelapa sawit memiliki potensi biomassa yang dapat menghasilkan energi guna mengatasi krisis energi di Kalimantan Timur. Analisis Potensi Energi Terbarukan Biomassa Sawit Di Daerah Semuntai, Kalimantan Timur

Analisis Pembangkitan Biomassa Teknologi Pembangkitan Siklus Rankine Uap Boiler dimasukkan ke dalam Turbin Kondensasi (condensing turbine) yang memiliki exhaust pressure mendekati keadaan vacuum. Selisih kalor yang masuk dan keluar semuanya akan diekstraksi menjadi tenaga untuk membangkitkan Listrik melalui Turbin Alternator. Hasil kondensat yang divacuumkan di kondenser akan di pompa kembali untuk seterusnya dimasukkan ke tangki kondensat dan disirkulasikan kembali sebagai air isian ke Boiler sehingga siklus akan berulang. Analisis Potensi Energi Terbarukan Biomassa Sawit Di Daerah Semuntai, Kalimantan Timur

2. Analisis Daya Terbangkit Biomassa Rata-rata Produksi TBS (2012) 775 ton/hari 33.991,22 kg/jam 2.039 kg/jam 4.419 kg/jam 7.648 kg/jam LHVcangkang = (19.385 – M(%).218,9) x 0,24 kkal/kg LHVserat = (18.631 – M(%).211,3) x 0,24 kkal/kg LHVtankos = (16.957– M(%).194,6) x 0.24 kkal/kg Cangkang Serat Tandan Kosong PANAS Analisis Potensi Energi Terbarukan Biomassa Sawit Di Daerah Semuntai, Kalimantan Timur

2. Analisis Daya Terbangkit Biomassa (Cont’d) PANAS Boiler Uap Turbin Tekanan : 55 bar, Temperatur uap : 4000C Efisiensi : 85% kapasitas uap : 36.257 kg/jam Enthalpy : 3.184,48 kJ/kg. Tekanan : -0,5 bar Temperatur : 480C Enthalpy : 2.645,9 kJ/kg Tenaga yang dapat dibangkitkan merupakan selisih energi kalor yang masuk dan keluar dikalikan dengan kapasitas uap. W = KU x (h1-h2) x 0.0002777 Sehingga Didapatkan Daya Terbangkit : 5.472 kW Atau 5,47 MW W : Daya terbangkit (kW) KU : Kapasitas Uap (kg/jam) h1 : Nilai enthalpy boiler (kJ/jam) h2 : Nilai enthalpy turbin kondensasi (kJ/jam) 0.0002777 : Faktor Konversi Joule ke Watt Analisis Potensi Energi Terbarukan Biomassa Sawit Di Daerah Semuntai, Kalimantan Timur

2. Analisis Daya Terbangkit Biomassa (Cont’d) Analisis Potensi Energi Terbarukan Biomassa Sawit Di Daerah Semuntai, Kalimantan Timur

Kesimpulan Daerah Semuntai memiliki potensi biomassa sawit yang cukup besar sebagai energi alternatif terbarukan dengan produksi rata-rata kelapa sawit mencapai 775 ton/hari pada tahun 2012. Pemanfaatan limbah padat kelapa sawit merupakan langkah yang tepat dalam menanggulangi krisis energi serta dampak buruk terhadap lingkungan sawit di Kalimantan Timur. Daya listrik yang dihasilkan dari pemanfaatan biomassa sawit yakni sekitar 5,47 MW atau mampu menyediakan 18.07% dari total kekurangan daya listrik di Kalimantan Timur. Pembangunan pembangkit listrik tenaga biomassa sawit (PLTBS) perlu direalisasikan sebagai salah satu solusi krisis energi di Kalimantan Timur. Analisis Potensi Energi Terbarukan Biomassa Sawit Di Daerah Semuntai, Kalimantan Timur

Daftar Pustaka Fauzi, Farit., 2009, Pemanfaatan Sel Surya sebagai Catu Daya Peralatan Penerangan. Tim PLN., 2012, Buku Statistik PLN 2012, Vol 1, Hal 1. Budiarto, dan Agung., 2009, Potensi Energi Limbah Pabrik Kelapa Sawit, Hal 24. Basiron., Sukaimi., Darus., and Yusof., 1985, Palm Oil Factory Process Handbook, Palm Oil Research Institute of Malaysia, Malaysia. Lynn, Wright., Boundy, Bob., G Badger , Philip., Periack, Bob., and Davia, Stacy., 2009, Biomass Energy Data Book : Edition 2, Oak Ridge, Tenesse, US. Vandagrif., 2001, Practical Guide To Industrial Boiler Systems, Marcell Dekker.Inc., New York, US. Mujeebu, M. Abdul., and Abdullah, MZ., 2009, Biomass Based Cogeneration and Trigeneration for Effective Heat Recovery and Waste Management, Kuwait Waste Management 2009. Analisis Potensi Energi Terbarukan Biomassa Sawit Di Daerah Semuntai, Kalimantan Timur