UTILITAS JAVA Matakuliah: T0974 / Algoritma dan Metode Object Oriented Programming I Tahun: 2008 Versi: 1/0.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
EXCEPTION HANDLING.
Advertisements

OOP berputar pada konsep dari obyek yang merupakan elemen dasar dari program Anda. Ketika kita membandingkan dengan dunia nyata, kita dapat menemukan.
Membuat class sendiri.
Pemrograman Dasar[PTI-15001] 2012
Other OOP Basic Viska Mutiawani, M.Sc. Konsep penting Method overloading Encapsulation this keyword final static.
Workshop SCS: Java Game Programming
Flow Control & Exception Handling
OOP Java 04 Array & String.
Java array.
REKURSIF Matakuliah : T0974 / Algoritma dan Metode Object Oriented Programming I Tahun : 2008 Versi : 1/0.
MATA KULIAH : PEMROGRAMAN 3 JAVA PROGRAMMING (JSE)
MINGGU 5 Java Programming (MKB614C)
- PERTEMUAN 9 - BERBAGAI KELAS UTILITAS DI JAVA
METHOD Object Oriented Programming with JAVA 2011/2012.
PELATIHAN JAVA FUNDAMENTAL
Bekerja dengan Java class library
Structure Data - Array Pertemuan 7 Matakuliah: T0456 / Algoritma dan Metode Object Oriented Programming Tahun: 2007.
Struktur Program Java Tipe data.
1 Pertemuan 5 STREAM INPUT/OUPUT Matakuliah: T0456 ~ Algoritma dan Metode Object Oriented Programming Tahun: 2005 Versi: 5.
FUNCTIONS Pertemuan 9 Matakuliah: T0456 / Algoritma dan Metode Object Oriented Programming Tahun: 2007.
TIPE DATA DAN INPUT/OUTPUT Matakuliah: T0974 / Algoritma dan Metode Object Oriented Programming I Tahun: 2008 Versi: 1/0.
Inheritance Matakuliah : T0984 / Algoritma dan Metode Object Oriented Programming II Pertemuan : 4 Tahun : 2008 Versi : 1/0.
Class and Object Matakuliah : XXXX / Algoritma dan Metode Object Oriented Programming II Pertemuan : 2 Tahun : 2008 Versi : 1/0.
SORTING Matakuliah : T0974 / Algoritma dan Metode Object Oriented Programming I Tahun : 2008 Versi : 1/0.
OPERASI ARITMETIKA.
OPERASI JUMP DAN EXCEPTION HANDLING
PERNYATAAN PERULANGAN
File Matakuliah: XXXX / Algoritma dan Metode Object Oriented Programming II Pertemuan: 9 Tahun: 2008 Versi: 1/0.
Algoritma & Pemrograman 1
Polymorphism Matakuliah : T0984 / Algoritma dan Metode Object Oriented Programming II Pertemuan : 5 Tahun : 2008 Versi : 1/0.
Basic Class Matakuliah : T0984 / Algoritma dan Metode Object Oriented Programming II Pertemuan : 3 Tahun : 2008 Versi : 1/0.
Try, Catch, Finally Throws
METHODS Matakuliah: T0974 / Algoritma dan Metode Object Oriented Programming I Tahun: 2008 Versi: 1/0.
1 Pertemuan 18 Template Matakuliah: T0456 ~ Algoritma dan Metode Object Oriented Programming Tahun: 2005 Versi: 5.
Struktur Kendali Pengulangan Pertemuan 6 Matakuliah: T0456 / Algoritma dan Metode Object Oriented Programming Tahun: 2007.
Polymorphism Pertemuan 9 Matakuliah: M0864/Programming I Tahun: 2009.
PERNYATAAN SELEKSI Matakuliah : Algoritma dan Metode Object Oriented Programming I Tahun : 2009 Versi : 1/0.
OPERASI RELASIONAL DAN LOGIKA Matakuliah: T0974 / Algoritma dan Metode Object Oriented Programming I Tahun: 2008 Versi: 1/0.
JAVA ARRAY.
PERNYATAAN PERULANGAN
Pertemuan 2 SINTAKS BAHASA, TIPE DATA, DAN OPERATOR
METHODS Mr. Yasri Object Oriented Program.
Objek-Oriented Programming (OOP)
Java array.
DASAR DASAR JAVA Dengan Netbans PBO Java.
PERNYATAAN SELEKSI Matakuliah : T0974 / Algoritma dan Metode Object Oriented Programming I Tahun : 2008 Versi : 1/0.
Java array.
REKURSIF Learning Outcomes Pada akhir pertemuan ini, mahasiswa mampu:
Pengenalan dan Struktur Java (Deklarasi dan Inisialisasi Variabel)
Pemrograman berorientasi Objek
JAVA FUNDAMENTAL Dhea Raniasti.
Java array.
Inheritance Pertemuan 21
Pertemuan 9 Pemrograman Berbasikan Objek
Algoritma &Pemrograman 1
Pengenalan dan Struktur Java (Operator dan Input)
Pemrograman Berorientsi Objek Pertemuan 15
Lebih Jauh tentang Class, Objek dan Method
Matakuliah : M0864/Programming I
Java array.
Generic Data Type Pertemuan 25
Array / Larik.
Matakuliah : M0074/PROGRAMMING II Tahun : 2005 Versi : 1/0
Dasar-dasar Pemrograman Objek dg Java
ARRAY UNRIYO.
Mengenal Nama Hari, Bulan dan Tahun
Java array.
Mengulang Kembali Type Data Input Output Struktur Kontrol
Java array.
Pemrograman Berorientasi Objek
Transcript presentasi:

UTILITAS JAVA Matakuliah: T0974 / Algoritma dan Metode Object Oriented Programming I Tahun: 2008 Versi: 1/0

Bina Nusantara Learning Outcomes Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa akan mampu: Menggunakan pembangkit bilangan Menggunakan currency dan percent format Menggunakan penundaan eksekusi Mendapatkan informasi kalendar Mengenal dasar Object Oriented Programming

Bina Nusantara Outline Materi Pembangkit Bilangan Acak Currency Format (Locale) Percent Format (Locale) Penundaan Eksekusi Informasi Kalendar Pengenalan dasar Object Oriented Programming (OOP)

Bina Nusantara Bilangan Acak Menghasilkan bilangan acak (random) Cara: –Math.random(); Hasil  0.0 s/d 0.99… (tidak mencapai 1.0) Return value  double Perkalian untuk memperluas bilangan Penambahan untuk menggeser bilangan Type casting untuk konversi ke integer –Random class Hasil sesuai keinginan Return value sesuai keinginan Memerlukan deklarasi penciptaan object

Bina Nusantara Bilangan Acak Deklarasi import import java.util.Random; Inisialisasi Random Random r = new Random(); Penggunaan int i = r.nextInt(int n)  int >= 0 and < n. int i = r.nextInt()  int (full range). long l = r.nextLong()  long (full range). float f = r.nextFloat()  float >=0.0 dan < 1.0. double d = r.nextDouble()  double >=0.0 dan < 1.0. boolean b = r.nextBoolean()  boolean (true atau false). double d = r.nextGaussian()  double mean 0.0 dan standar deviasi 1.0.

Bina Nusantara Bilangan Acak

Bina Nusantara Currency Format Format bilangan sebagai nilai mata uang Berdasarkan tempat (locale) Deklarasi NumberFormat currencyFormat = NumberFormat.getCurrencyInstance(Locale.US); Parameter (locale) –CANADA –CHINA –FRANCE –GERMAN –ITALY –JAPAN –KOREA –TAIWAN –UK –US

Bina Nusantara Currency Format

Bina Nusantara Percent Format Format bilangan sebagai persentase Berdasarkan tempat (locale) Deklarasi NumberFormat percentFormat = NumberFormat.getPercentInstance(Locale.US); Parameter (locale) –CANADA –CHINA –FRANCE –GERMAN –ITALY –JAPAN –KOREA –TAIWAN –UK –US

Bina Nusantara Percent Format

Bina Nusantara Penundaan Eksekusi Eksekusi dapat ditunda (pausing execution) untuk waktu tertentu Berguna untuk animasi sederhana Sintaks: try { Thread.sleep(milliseconds); } catch(Exception e) { } 1 detik = 1000 milidetik

Bina Nusantara Penundaan Eksekusi Thread.sleep(…) menyebabkan exception sehingga perlu di-try-and-catch Tidak perlu import karena dari java.lang

Bina Nusantara Penundaan Eksekusi

Bina Nusantara Calendar Mendapatkan informasi penanggalan dan waktu Deklarasi import import java.util.Calendar; Penggunaan Calendar.getInstance().get(…); Parameter (tipikal) –HOUR, MINUTE, SECOND, MILLISECOND, AM_PM, HOUR_OF_DAY –DATE –DAY_OF_WEEK, DAY_OF_MONTH, DAY_OF_WEEK_IN_MONTH,, DAY_OF_YEAR –WEEK_OF_MONTH, WEEK_OF_YEAR –MONTH –YEAR

Bina Nusantara Calendar

Bina Nusantara Calendar Tanggal 1  SUNDAY 2  MONDAY 3  TUESDAY 4  WEDNESDAY 5  THURSDAY 6  FRIDAY 7  SATURDAY Bulan 0  JANUARY 1  FEBRUARY 2  MARCH 3  APRIL 4  MAY 5  JUNE 6  JULY 7  AUGUST 8  SEPTEMBER 9  OCTOBER 10  NOVEMBER 11  DECEMBER

Bina Nusantara Calendar

Bina Nusantara Did You Know? Selain class Calendar, penanggalan terdapat pada class Date dan GregorianCalendar Kompilasi class Date akan menyebabkan deprecated Perlu ditambahkan parameter –Xlint saat kompilasi untuk menampilkan rincian deprecated javac TodayDate.java –Xlint Deprecated  method/class tersebut sebaiknya tidak digunakan karena akan dihilangkan dari Java, sudah ada class pengganti

Bina Nusantara Did You Know?

Bina Nusantara getYear() dimulai dengan 0 untuk 1900 Solusi  ditambahkan 1900 Did You Know?

Bina Nusantara Advanced Learning Object Oriented Programming (OOP)  pemrograman yang menggunakan obyek Obyek  entitas dunia nyata yang dapat diidentifikasi secara berbeda Contoh obyek: –Siswa, meja, roda, tombol, pinjaman Obyek memiliki: –Identitas : nama –State/data field/properti : variabel –Behavior : methods

Bina Nusantara Advanced Learning Obyek diciptakan melalui class Class  template/blueprint yang mendefinisikan data dan method pada obyek Contoh class: class Circle { static double radius = 1.0; public static void setRadius(double newRadius) { radius = newRadius; } public static double getArea() { return radius*radius*Math.PI; } Identitas Data field Methods

Bina Nusantara Advanced Learning Penggunaan class Circle.setRadius(10); Circle.getArea();

Bina Nusantara Advanced Learning

Bina Nusantara Advanced Learning Nama class utama harus sama dengan nama file  TestCircle Class utama harus public Class selain utama tidak boleh public 1 file dapat terdiri lebih dari 1 class Konsep OOP akan dibahas lebih lanjut di Algoritma dan MOOP 2

Bina Nusantara Referensi Introduction to Java Programming. 7ed p , p1061 Java Software Solutions. 7ed p The Complete Reference. 5ed. Herbert Schildt. p Bilangan acak – Calendar – – Deprecated – – Sleep – –