BILANGAN BINER ADALAH BILANGAN YANG HANYA MENGENAL DIGIT 0 DAN 1 PERANGKAT KERAS STANDAR BILANGAN YANG UMUM DIGUNAKAN 1.EBCDIC (Extended Binary Coded Decimal) 2.ASCII (American Standard Code for Information)
Byte 8 bit Kilobyte 1024 byte Meg byte 1024 Kilobyte Gigabyte 1024 Megabyte Terabyte 1024 Gigabyte DAFTAR SATUAN DALAM JUMLAH BYTE
Milidetik 1/1.000 detik Mikrodetik 1/ detik Nanodetik 1/ detik Pikodetik 1/ detik DAFTAR SATUAN DALAM SATUAN WAKTU
Komponen – komponen dalam sebuah mikrokomputer (PC) Dibagi menjadi : 1.CPU 2.Input Device 3.Output Device 4.Main Memory 5.Peranti Penyimpanan Sekunder
NamaMFLOPS Kegunaaan Utama Mikrokomputer Komputasi Perseorangan.Client pada aplikasi client/server.Pengolahan Bisnis Skala kecil Workstation Server pada Aplikasi client/server Mainkomputer Komputasi dalam suatu departement dalam perusahaan.Aplikasi CAD. Pengolahan bisnis skala menengah.server dalam aplikasi client/server Superkomputer – Perhitungan sains kompleks MFLOPS adalah satuan yang menyatakan jumlah operasi bilangan real (dalam satuan juta) persetiap detik
PERANGKAT LUNAK Program komputer -> Sekumpulan instruksi diberikan Untuk mengendalikan perangkat keras komputer Program Sistem -> Program yang digunakan untuk mengontrol sumber daya, CPU dan input/output device.Kedudukan program ini sebagai perantara antara program aplikasi dan perangkat keras
Program sistem dibagi menjadi 3 golongan : 1.Program Pengendali sistem mengendalikan hardware, software dan data pada komputer selama program dijalankan, contoh : SO (sistem operasi) 2.Program Pendukung sistem mendukung operasi dan pemakai sistem komputer dengan menyediakan bermacam- macam layanana, contoh : utilitas,kemanan 3.Program Pengembangan sistem membantu pemakai dalam membuat/mengembangkan program, contoh : kompiler dan interpreter