PARTAI NASIONAL INDONESIA

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
MEDIA PEMBELAJARAN SEJARAH Kelas IX Semester II
Advertisements

PENGEMBANGAN PENDIDIKAN BUDAYA DAN KARAKTER BANGSA
Pendidikan Nasional Indonesia (PNI) dari Hari ke Hari Pada bulan September 1932 saya sudah pindah pondokan, menyewa di Jalan Kopo. Waktu itu Pimpinan Umum.
MATERI 8 HUKUM PERUSAHAAN
ORGANISASI PADA MASA MODERAT
MENDISKRIPSIKAN MAKNA PROKLAMASI
A. Pengertian Pergerakan Nasional
BAB 5 PERKEMBANGAN ORGANISASI PERGERAKAN DI INDONESIA
Paham – Paham dan Kesadaran Kebangsaan Indonesia.
BAB V. PANCASILA DALAM KONTEKS SEJARAH PERJUANGAN BANGSA INDONESIA
KOPERASI BERDASARKAN UU NO. 25 TAHUN 1992
Anang Zubaidy Yogyakarta, 2013
BAB 7 USAHA PERSIAPAN KEMERDEKAAN INDONESIA
Demokrasi liberal 1950 – Prestasi Politik . Kemelut politik
PEMERINTAHAN DEMOKRASI LIBERAL
HUKUM ACARA PEMBUBARAN PARTAI POLITIK
Indische Partij Danudirja Setiabudi XI IIS 2 Nabila Shafira Andi Fajar
PEMBENTUKAN UUD 1945.
KOPERASI INDONESIA.
KEBANGKITAN NASIONAL Oleh: Ulya Fuhaidah.
KEDUDUKAN PERKUMPULAN PASCA DISAHKANNYA UU ORMAS
Sekitar Berdirinya PNI
PNI(PartaiNasionalIndonesia)
MAKNA PROKLAMASI DAN KONSTITUSI PERTAMA
KOPERASI INDONESIA.
Ramadina Aprilia Andasha Habib Arsarachman Asry Muhamad Apri Setiawan
KOPERASI INDONESIA.
Kekuasaan Presiden dalam Pemerintahan (Pembentukan Kabinet)
MASA TRANSISI PRADITA RAHMA HIJRIANI S1 PENDIDIKAN SEJARAH
3. Kebijakan Pemerintah dalam bidang keagamaan
Ekonomi koperasi Tugas 1: “tentang koperasi”
KOPERASI Oleh: Rhido Jusmadi.
PENGERTIAN KOPERASI Koperasi adalah badan usaha atau organisasi ekonomi kerakyatan yang dimiliki oleh sekelompok orang yang juga merupakan anggota dari.
Perjuangan Mempersiapkan Proklamasi Kemerdekaan
Pembebasan Irian Barat
PEMBENTUKAN PEMERINTAHAN RI SETELAH PROKLAMASI.
Pancasila secara Historis
Pergerakan Nasional // XI iis-3 / SMA 71
EKONOMI KOPERASI Koperasi adalah organisasi bisnis yang mempunyai kepentingan yang sama bagi para anggotanya. Dalam melaksanakan usahanya, koperasi terletak.
MASA DEMOKRASI TERPIMPIN 5 Juli
Soal Ulangan Formatif Kesatu Mata Pelajaran PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN Kelas VI ( Enam ) Koleksi Mr. BAMBOS.
Perbedaan Perjuangan Bangsa Indonesia
BAB 4 MENUMBUHKEMBANGKAN KESADARAN NASIONAL INDONESIA
ORGANISASI PEMUDA PERGERAKAN NASIONAL
Partai Komunis Indonesia (Indische Sociaal Democratische Vereeniging)
PARTAI NASIONAL INDONESIA
Organisasi kooperatif dan non kooperatif
KELOMPOK 4 Anggi fitriyani annisa syahnun maria serevina nidia christine stelia mardiana simanjuntak XII MIPA 6.
PERKEMBANGAN PERGERAKAN NASIONAL DI INDONESIA
KOPERASI.
Partai Politik di Indonesia
Presented By: Lailatul Hikmah
BAB 8 koperasi KELAS 4.
MASA DEMOKRASI TERPIMPIN 5 Juli
KABINET NATSIR.
beserta rakyat Indonesia
KOPERASI Sejarah R Aria Wiriaatmadja & E Sieburg
Penguatan Jati Diri Bangsa
Pend PS E.
MASA AKHIR ORDE BARU.
OM SWASTYASTU KELOMPOK ips : 1 Ketua Kelompok : PUTU ARI HANDAYANI
SEJARAH PERJUANGAN BANGSA
PANCASILA DALAM PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
TUGAS PKN Anggi Lestari Mewujudkan Rasa Syukur Pada Kemerdekaan
Organisasi dan Manajemen Koperasi
UNDANG-UNDANG DASAR REPUBLIK INDONESIA 1945 Pembukaan
Pesan Bung Hatta Pada tahun 1932, atas nama Pimpinan Umum Pendidikan Nasional Indonesia, Bung Hatta mengeluarkan sebuah brosur berjudul Ke Arah Indonesia.
Proklamasi Kemerdekaan Indonesia
EKONOMI POLITIK ORDE LAMA M. Husni Mubaraq, S.Sos.I, MAP Oleh : 18 Agustus 1945 – 11 Maret 1967.
MAPABA Rayon Sunan Gunung Jati IAIN Surakarta. ORDE LAMA ORDE BARU REFORMASI MILLENIAL/ MODERN SEJARAH PRA KEMERDEKAAN.
Transcript presentasi:

PARTAI NASIONAL INDONESIA 04-04-2015 Pergerakan Nasional // SMAN 71

Pergerakan Nasional // SMAN 71 PNI Pemimpin : Soekarno Pendiri : Dr.Tjipto Mangunkusumo Mr.Sartono Mr Iskaq Tjokrohadisurya Mr Sunaryo Didirikan : 4 Juli 1927 04-04-2015 Pergerakan Nasional // SMAN 71

Pergerakan Nasional // SMAN 71 04-04-2015 Pergerakan Nasional // SMAN 71

Latar Belakang Dibentuknya PNI Lahirnya PNI dilatarbelakangi oleh situasi sosio-politik yang kompleks yang disebabkan oleh dibubarkannya PKI oleh Pemerintah akibat pemberontakkan yang dilakukan PKI Pada tanggal 4 Juli 1927 di Bandung atas inisiatif Aglemeene Studie Club diadakanlah rapat pendirian Perserikatan Nasional Indonesia. Pada tahun 1928 nama perserikatan diganti menjadi partai, sehingga lahirlah nama baru yakni Partai Nasional Indonesia. Tujuan PNI adalah untuk mencapai Indonesia Merdeka, sedangkan asas berdirinya yaitu diatas kaki sendiri, nonkoperasi, dan marhaenisme. Ketiga asas itu kemudian dipakai sebagai prinsip PNI. 04-04-2015 Pergerakan Nasional // SMAN 71

TUJUAN DIBENTUKNYA PNI Tujuan dibentuknya PNI antara lain kemerdekaan Indonesia dan tujuan itu akan dicapai dengan asas “percaya pada diri sendiri”. Artinya: memperbaiki keadaan politik, ekonomi, sosial, dan budaya yang sudah dirusak oleh penjajahan, dengan kekuatan sendiri 04-04-2015 Pergerakan Nasional // SMAN 71

Usaha Yang Dilakukan Untuk Mencapai Tujuan PNI usaha politik, yaitu dengan cara memperkuat rasa kebangsaan persatuan dan kesatuan. usaha ekonomi, yaitu dengan memajukan perdagangan rakyaat, kerajinan atau industri kecil, bank-bank, sekolah-sekolah, dan terutama koperasi; usaha sosial, yaitu dengan memajukan pengajaran yang bersifat nasional, mengurangi pengangguran, mengangkat derajat kaum wanita, meningkatkan transmigrasi dan memperbaiki kesehatan rakyat. 04-04-2015 Pergerakan Nasional // SMAN 71

Pergerakan Nasional // SMAN 71 Perkembangan PNI PNI berkembang dengan pesat. Terlebih lagi disertai dengan propaganda-propaganda yang bertema antara lain : karakter yang buruk dari penjajah, konflik pengusaha dengan petani, front sawo matang melawan front putih, menghilangkan ketergantungan dan menegakkan kemandirian. 04-04-2015 Pergerakan Nasional // SMAN 71

Pergerakan Nasional // SMAN 71 Foto propaganda PNI 04-04-2015 Pergerakan Nasional // SMAN 71

Pergerakan Nasional // SMAN 71 04-04-2015 Pergerakan Nasional // SMAN 71

Pergerakan Nasional // SMAN 71 dalam rapat PNI di Bandung tanggal 24-26 Maret disusunlah azas dan daftar usaha suatu anggaran dasar PNI Tujuan Kongres adalah untuk mensahkan anggaran dasar,program azas dan rencana kerja PNI. Selain itu Kongres juga bertujuan untuk memperkenalkan diri lebih jauh kepada masyarakat dan dihadiri oleh wakil-wakil organisasi pergerakan. PNI membentuk sebuah badan koordinasi dari berbagai macam aliran untuk menggalang kesatuan aksi melawan penjajahan. Badan tersbut diberi nama PPPKI atau permufakatan perhimpunan politik kebangsaan Indonesia. 04-04-2015 Pergerakan Nasional // SMAN 71

Pergerakan Nasional // SMAN 71 Ada dua macam tindakan yang dilakukan oleh PNI untuk memperkuat diri dan pengaruhnya di dalam masyarakat, yaitu : kedalam, mengadakan usaha-usaha terhadap dan untuk lingkungan sendiri, mengadakan  kursus-kursus, mendirikan sekolah-sekolah, bank-bank dan sebagainya. memperkuat publik opini terhadap tujuan PNI, antara lain melalui rapat-rapat umum dan menerbitkan suratkabar-suratkabar Banteng Priangan (di Bandung) dan Persatoean Indonesia (di Jakarta). 04-04-2015 Pergerakan Nasional // SMAN 71

Pergerakan Nasional // SMAN 71 BUBARNYA PNI Kemajuan-kemajuan usaha PNI untuk memperoleh kemerdekaan telah menguatirkan Belanda, yang kemudian membentuk Vaderlandsche Club tahun 1929 yang mendesak pemerintah mengambil tindakan tegas. Walaupun ada ancaman PNI tetap jalan malah semakin berkembang. 04-04-2015 Pergerakan Nasional // SMAN 71

Pergerakan Nasional // SMAN 71 PNI menghiraukan peringatan untuk menghentikan propagandanya dan pemerintah memberikan peringatan kedua pada bulan Juli 1929. Berdasarkan itu pemerintah mengadakan penggeledahan dan menagkap pemimpin PNI yaitu Ir. Soekarno, Maskun, Gatot Mangkupraja, dan Supriadinata pada tanggal 24 Desember 1929.Perkara itu pada 18 Agustus 1930 di ajukan ke pengadilan Landraad Bandung. 04-04-2015 Pergerakan Nasional // SMAN 71

Pergerakan Nasional // SMAN 71 Dan hasil keputusan Landraad di Bandung yakni menghukum Ir. Soekarno 4 tahun penjara, Gatot Mangkuprojo 2 tahun, Markoen Soemadiredja 1 tahun 8 bulan, dan Supradinata 1tahun 3bulan. Pengadilan menjatuhkan hukuman berdasarkan pasal 153 dan 169 KUHP. Keputusan itu ditetapkan oleh Raad Van Justitie pada 17 April 1931. 04-04-2015 Pergerakan Nasional // SMAN 71

Pergerakan Nasional // SMAN 71 Dampak dari hukuman terhadap para pemimpin PNI ini juga mengandung pengertian bahwa barang siapa melakukan tindakan seperti pemimpin PNI itu maka dapat dituduh melakukan kejahatan dan dapat dijatuhi hukuman. Hal ini menyebabkan anggota PNI yang masih meneruskan jejak dan langkah PNI dalam keadaan bahaya. Dan juga hilangnya tokoh yang sangat berpengaruh, Oleh sebab itu atas pertimbangan ini khususnya dari segi keselamatan dari ancaman dan hukuman maka pengurus besar PNI memutuskan pembubaran PNI pada 25 April 1931 04-04-2015 Pergerakan Nasional // SMAN 71