Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PEMANTULAN CAHAYA Peserta didik dapat: 1.Memahami jenis pemantulan 2.Menyebutkan hukum pemantulan cahaya 3.Melukiskan peristiwa pemantulan cahaya 4.Contoh.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PEMANTULAN CAHAYA Peserta didik dapat: 1.Memahami jenis pemantulan 2.Menyebutkan hukum pemantulan cahaya 3.Melukiskan peristiwa pemantulan cahaya 4.Contoh."— Transcript presentasi:

1

2 PEMANTULAN CAHAYA Peserta didik dapat: 1.Memahami jenis pemantulan 2.Menyebutkan hukum pemantulan cahaya 3.Melukiskan peristiwa pemantulan cahaya 4.Contoh peristiwa pemantulan cahaya 5.Mengetahui penyebab terjadinya pemantulan cahaya Peserta didik dapat: 1.Memahami jenis pemantulan 2.Menyebutkan hukum pemantulan cahaya 3.Melukiskan peristiwa pemantulan cahaya 4.Contoh peristiwa pemantulan cahaya 5.Mengetahui penyebab terjadinya pemantulan cahaya Tujuan Pembelajaran Peserta didik mampu: 1.Memahami jenis pemantulan 2.Menyebutkan hukum pemantulan cahaya 3.Melukiskan peristiwa pemantulan cahaya 4.Contoh peristiwa pemantulan cahaya 5.Mengetahui penyebab terjadinya pemantulan cahaya

3 JENIS PEMANTULAN Pemantulan cahaya teratur yaitu pemantulan cahaya yang mempunyai arah teratur. Terjadi karena cahaya jatuh pada benda yang datar (rata). Gambar Pemantulan Teratur Pemantulan cahaya baur yaitu pemantulan cahaya ke segala arah yang terjadi karena bekas sinar datang jatuh pada permukaan kasar atau tidak rata. Gambar pemantulan baur

4 HUKUM PEMANTULAN CAHAYA Sifat pemantulan cahaya diselidiki oleh willebord snellius (1591-1626) yang kemudian kita kenal dengan hukum pemantulan cahaya: a. Sinar datang, garis normal, dan sinar pantul, terletak dalam satu bidang. b. Besarnya sudut datang sama dengan sudut pantul (i=r).

5 Sinar datang garis normal sinar pantul i r sudut datangsudut pantul HUKUM PEMANTULAN CAHAYA

6 CONTOH PEMANTULAN CAHAYA Ada bayangan cangkir di meja yang licin dan mengkilap. Cahaya dipantulkan oleh cermin.

7 Terjadinya peristiwa pemantulan cahaya disebabkan karena cahaya mengenai suatu benda baik itu benda dengan permukaan datar maupun benda yang memiliki permukaan yang kasar sehingga cahaya tersebut akan dipantulkan PENYEBAB TERJADINYA PERISTIWA PEMANTULAN CAHAYA


Download ppt "PEMANTULAN CAHAYA Peserta didik dapat: 1.Memahami jenis pemantulan 2.Menyebutkan hukum pemantulan cahaya 3.Melukiskan peristiwa pemantulan cahaya 4.Contoh."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google