Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

EKONOMI KREATIF DI BIDANG PARIWISATA TERHADAP MEA

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "EKONOMI KREATIF DI BIDANG PARIWISATA TERHADAP MEA"— Transcript presentasi:

1 EKONOMI KREATIF DI BIDANG PARIWISATA TERHADAP MEA
presented by ANTONIA KLARA BONAY

2 EKONOMI KREATIF Ekonomi kreatif sendiri didefinisikan dalam beberapa poin berikut: Ekonomi Kreatif adalah konsep yang berkembang berdasarkan aset kreatif yang berpotensi membantu pertumbuhan ekonomi. Ekonomi kreatif mampu meningkatkan pemasukan bagi masyarakat, menciptakan lapangan pekerjaan dan nilai ekonomi yang berasal dari kegiatan ekspor yang dalam waktu bersamaan juga membantu mempromosikan keragaman sosial-budaya serta mengembangkan sumber daya manusia. Ekonomi Kreatif juga mampu menguatkan aspek-aspek ekonomi, kebudayaan dan sosial yang mampu berinteraksi baik dengan teknologi, kegiatan intelektual serta tujuan pariwisata. Ekonomi kreatif merupakan aktivitas ekonomi berbasis ilmu pengetahuan (knowledge-based economy) dengan dimensi pengembangan hubungan lintas sektoral baik di level makro maupun mikro di dalam aktivitas ekonomi secara keseluruhan. Di jantung ekonomi kreatif terdapat industri kreatif. (United Nations Conference on Trade and Development) seperti dikutip pada buku “Creative Economy Report 2010” yang dirilis PBB.

3 SEKILAS TTG MEA Pemberlakuan MEA dapat dimaknai sebagai harapan akan prospek dan peluang bagi kerjasama ekonomi antar kawasan dalam skala yang lebih luas, melalui integrasi ekonomi regional kawasan Asia Tenggara, yang ditandai dengan terjadinya arus bebas (free flow): barang, jasa, investasi, tenaga kerja, dan modal. Ini juga akan menjadikan kawasan ASEAN yang lebih dinamis dan kompetitif.

4 SEKILAS TTG MEA Dengan hadirnya MEA, Indonesia sejatinya memiliki peluang untuk memanfaatkan keunggulan dengan meningkatkan skala ekonomi aggregate, sebagai dasar untuk memperoleh keuntungan, dengan menjadikannya sebagai sebuah momentum untuk memacu pertumbuhan ekonomi. Bagi Indonesia, MEA akan menjadi peluang  karena hambatan perdagangan akan cenderung berkurang bahkan perdagangan antar negara ASEAN menjadi bebas tanpa hambatan. Hal tersebut akan berdampak pada peningkatan ekspor yang pada akhirnya akan meningkatkan GDP Indonesia.

5 SEKILAS TTG MEA Produktivitas yang tinggi mencerminkan daya saing tinggi dan daya saing tinggi berpotensi menghasilkan pertumbuhan ekonomi yang tinggi. Untuk bisa menjadi negara dengan daya saing tinggi harus ada beberapa yang harus terpenuhi diantaranya meliputi infrastruktur, kualitas birokrasi, stabilitas ekonomi makro, serta pendidikan, yang kesemuanya bermuara pada upaya meningkatkan daya saing ekonomi.

6 PARIWISATA DI PAPUA PANTAI CAGAR ALAM WISATA ROHANI
KERAJINAN DAN SENTRA PRODUKSI FESTIVAL SENI DAN BUDAYA DLL

7 EKONOMI KREATIF SAAT INI
KERAJINAN TANGAN MASYARAKAT SETEMPAT DARI BAHAN ALAMI YANG MENJADI POTENSI EKONOMI DENGAN NILAI SENI YANG TINGGI. HARGA MENJADI NOMOR 2 APABILA SUATU HASIL KARYA TERLIHAT UNIK DENGAN TINGKAT KESULITAN PEMBUATAN. DENGAN HOME MADE MEMBUAT KUALITASNYA TERPERCAYA. CONTOH-CONTOHNYA SEPERTI KERAJINAN UKIRAN KAYU, TAS, DOMPET, TOPI, AKSESORIS, LUKISAN, BATIK, DLL

8 EKONOMI KREATIF DI BID PARIWISATA MENUJU MEA
PERBAIKAN INFRASTRUKTUR MASALAH KUALITAS BIROKRASI PENDIDIKAN YANG TERUS MENGGERAKAN SDM DALAM UPAYA PENINGKATAN DAYA SAING DAN KEMANDIRIAN PERMODALAN YANG RINGAN DAN MUDAH DIAKSES SISTEM DAN AKSES INFORMASI YANG MEMADAI BAGI MASYARAKAT LUAS TTG EKONOMI KREATIF DI BIDANG PARIWISATA STABILITAS EKONOMI MAKRO PRODUKSI DAN MARKETING PRODUK KREATIF TERUS DIDORONG

9 LIST TO DO PERKENALKAN DUNIA PARIWISATA DI PORT NUMBAY
BELAJAR DENGAN PEKA TERHADAP HAL-HAL KECIL DI SEKITAR KITA DENGAN MENCIPTAKAN LINGKUNGAN YANG BERSIH DAN NYAMAN UNTUK DIKUNJUNGI. MENJADI DUTA PARIWISATA BAGI SETIAP ORANG DIMANAPUN KITA BERADA. SELALU MAMPU MENJADIKAN DIRI KITA KAYA AKAN INFORMASI WISATA YANG MENARIK BAGI ORANG LAIN.

10 TERIMA KASIH TERUS BERKARYA DALAM BIDANG ILMU KITA UNTUK WUJUDKAN PORT NUMBAY DESTINASI WISATA TERDEPAN DI MASA MENDATANG.


Download ppt "EKONOMI KREATIF DI BIDANG PARIWISATA TERHADAP MEA"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google