Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

TUJUAN SITUS DAN KEBUTUHAN PENGGUNA

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "TUJUAN SITUS DAN KEBUTUHAN PENGGUNA"— Transcript presentasi:

1 TUJUAN SITUS DAN KEBUTUHAN PENGGUNA
A. Ridwan Siregar

2 AI Modul-4 Usabilitas Web
TIGA TIPE SITUS WEB Tiga tipe tujuan suatu web: Informasi Promosi Web Aplikasi Kriteria desain untuk setiap tujuan tersebut adalah berbeda ARS AI Modul-4 Usabilitas Web

3 TIGA TIPE TUJUAN SITUS WEB
Informasi Transaksi Promosi ARS AI Modul-4 Usabilitas Web

4 AI Modul-4 Usabilitas Web
SITUS WEB INFORMASI Konten, publikasi Buku, makalah, artikel, bahan referensi, spesifikasi Tidak ada informasi yang absolut, informasi dapat ditinjau dan berubah Situs informasi biasanya besar dan dibentuk atau dipelihara sekurang-kurangnya semi-otomatis Unit dasar informasi adalah fakta Untuk situs web informasi, sasaran desainer adalah meminimalisasi jumlah waktu yang dihabiskan oleh pengguna pada situs tersebut ARS AI Modul-4 Usabilitas Web

5 AI Modul-4 Usabilitas Web
SITUS WEB PROMOSI Hiburan, pemasaran Gambar, betukar-pikiran, membangun komunitas Situs promosi secara tipikal diukir oleh desainer grafis untuk terlihat khas dan berpengalaman Unit dasar interaksi adalah pengalaman Untuk situs web promosi, sasaran desainer adalah memaksimalisasi waktu yang digunakan oleh pengguna pada situs trsebut ARS AI Modul-4 Usabilitas Web

6 AI Modul-4 Usabilitas Web
SITUS WEB APLIKASI Transaksi, penjualan, pertukaran Pemesanan,booking, pengisian formulir, arus kerja Unit dasar interaksi adalah transaksi Aplikasi web biasanya memerlukan suatu pemerosesan backend dan sering membuat halaman secara dinamis dari suatu database ARS AI Modul-4 Usabilitas Web

7 CAMPURAN TUJUAN DALAM SATU SITUS WEB
Kebanyakan situs web komersial menggabungkan ketiga tujuan yang disebutkan sebelumnya, kriteria desainnya tentu akan berbeda ARS AI Modul-4 Usabilitas Web

8 AI Modul-4 Usabilitas Web
SITUS WEB KOMERSIAL Informasi Spesifikasi Produk Games, Eksibisi Transaksi Order Produk Promosi Permintaan Katalog Rilis Pers Review ARS AI Modul-4 Usabilitas Web

9 PERBANDINGAN BIAYA PEMBUATAN SITUS WEB
ARS AI Modul-4 Usabilitas Web

10 AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna
PERTANYAAN AWAL Ketika suatu proyek pembuatan situs web dimulai, ada beberpa pertanyaan yang perlu dijawab: Apa tujuan jangka pendek dan jangka panjang? Apa rencana bisnis? Apa kebijakannya? Bagaimana jadwal dan anggaran? Siapa saja audiens yang diharapkan? Mengapa audiens mengunjungi situs? Mengapa mereka kembali? Apa saja tugas yang bisa dilakukan oleh pengguna? Bagaimana konten diciptakan? Dan oleh siapa? Apa saja infrastruktur teknisnya? Apa yang dikerjakan sebelumnya? Apa yang tidak? ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna

11 TUJUAN DAN KEBUTUHAN PENGGUNA
Tujuan Situs: bisnis, kreatif, dan sasaran lainnya untuk situs web yang diperoleh dari internal organisasi Kebutuhan Pengguna: sasaran yang diperoleh dari eksternal yang diidentifikasi melalui riset pengguna ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna

12 AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna
KEBUTUHAN INFORMASI Ketika pengguna mengunjungi sebuah situs web untuk mendapatkan sesuatu, apa sesungguhnya yang mereka inginkan? Secara sederhana, mereka menginginkan “jawaban yang benar” terhadap pertanyaan mereka Bagi banyak orang, penelusuran database adalah model paling akrab dalam penelusuran ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna

13 AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna
KEBUTUHAN INFORMASI Bagi banyak orang memahami bahwa penelusuran database adalah model paling akrab dalam pencarian Tetapi situs web menyimpan banyak data terstruktur. Teks adalah data paling umum yang disimpan, dan teks tersebut sering mendua, dan ide dan konsep yang kacau ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna

14 4 JENIS KEBUTUHAN INFORMASI
ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna

15 JENIS KEBUTUHAN INFORMASI
Ketika anda berharap memperoleh informasi sempurna, biasanya anda tahu apa yang sedang anda cari, bagaimana menyebutnya, dan di mana anda akan menemukannya  disebut known-item seeking Ketika anda mengharapkan untuk menemukan item yang berguna dalam pencarian anda  anda melakukan sesuatu yang disebut exploratory seeking Ketika anda menginginkan segala sesuatu  anda melakukan exhaustive research Jika memori kita penuh dan jadwal yang sibuk terus menekan kita untuk menemukan kembali sepotong informasi berguna dan tidak sempat membaca informasi yang panjang, kita seharusnya bisa kembali melalui bookmark untuk dibaca kemudian  disebut refinding (readme, to read, atau read later) ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna

16 KARAKTERISTIK SITUS WEB
Blog Website  berisi tulisan atau gambar peralatan elektronik , seperti forum contoh situs webnya :Blogger.com2. Busines sites  berisi promosi bisnis, contoh: nokia.com3. Commerce sites  menjual barang, misalnya amazon.com4. Community sites  situs orang memiliki tujuan usaha yang sama, contoh: myspace.com5. Database sites  berfungsi untuk mencari dan menampilkan isi secaraspesifik dari database, contoh: internet movie Database.6. Development site  tujuan untuk menyediakan informasiyang berhubungan dengan software development web design, contoh: Adobe.com7. Download site  digunakan untuk mendownload elektronik content, contoh: Wallpaper.com8. Game site merupakan situs web yang berisi tempat untuk bermain secara online dengan oranglain. Contoh: pago.com ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna

17 KARAKTERISTIK SITUS WEB
Information site  bertujuan memberikan informasi kepadapengunjung tanpa memiliki tujuan komersil, contoh: encyclopedia.com News site  hampir sama dengan information site , tetapi isiinformasinya mengarah dalam berita dan komentar, contoh: news_comments.us11. Search Engine  menyediakan informasi umum dan merupakan sebuahgerbang menuju situs web yang lain. Contoh : google.com12. Shock sites  gambar atau material didalamnya bertujuan untuk memberikan rasa terkejut kepada pengunjungnya. Contoh rotten.com13. Vanity site  (Personal site), didirikan oleh individual atau grup kecil yangberisi informasi yang diinginkan. Contoh tragiklab.com14. Web Portal  menyediakan starting point, gerbang ke sumber lain dari internetataupun intranet, contoh : yahoo.com15. Wiki site  berkolaborasi dengan pemakai untuk melakukan editing. Contoh: wikipedia. ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna

18 CONTOH TUJUAN DAN SASARAN
Tujuan: Meningkatkan penjualan. Sasaran: Optimasi search engine, konten yang terorganisasi dengan baik, situs user-friendly, respons yang efektif. Tujuan:  Menjadi sumber daya yang berwibawa. Sasaran:  Menyediakan konten berkualitas, menambahkan informasi baru secara reguler, meningkatkan kepercayaan, memasarkan situs pada situs web lain dan media sosial. Tujuan:  Memperbaiki interaksi dengan pelanggan dan pelanggan potensial. Sasaran:  Daftar pemasaran, dukungan online (live chat), webinars, dan konten didesain agar pengunjung kembali lagi. Tujuan:  Membangun brand. Sasaran: Program pada media sosial yang aktif, promosi, manajemen reputasi. ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna

19 KENALI PENGGUNA SITUS WEB ANDA
Sebagai rekayasa usabilitas (usability engeenering), ketika merancang suatu situs web adalah suatu keharusan untuk mengetahui atau mengenal pengguna target dan jenis tugas (typical tasks) mereka ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna

20 PENGGUNA WEB SECARA UMUM
Statistik tentang pengguna web secara umum, tidak spesifik terhadap suatu situs tertentu dapat diketahui melalui: Browser Statistics Connection Speeds ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna

21 AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna
STATISTIK BROWSER 2015 Chrome IE Firefox Safari Opera February 62.5 % 8.0 % 22.9 % 3.9 % 1.5 % ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna

22 AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna
STATISTIK BROWSER Wikipedia; Usage Share of Web Browsers web_browsers StatCounter Global Statistics NetApplications; Browser Market Share Charles Upsdell, Browser News ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna

23 AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna
KECEPATAN KONEKSI ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna

24 AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna
KECEPATAN KONEKSI Andy King; The Bandwidth Report Pew Internet; Home Broadband Akamai; State of the Internet Report Ookla; Net Index netindex.com Measured connection speeds, aggregated from millions of users speedtest.net . ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna

25 AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna
MOBILE IS COMING Penjualan telepon cerdas (smartphones) menyusul penjualan PC baru (desktop + laptop) Telepon cerdas menyusul PC sebagai peralatan akses web pada tahun 2013 40% dari tweets saat ini berasal dari peralatan mobile, tahun sebelumnya hanya 25% Peningkatan penggunaan peralatan mobile untuk mengakses situs web mobile ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna

26 SUMBER TWEET BERDASARKAN PENGGUNA UNIK
ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna

27 AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna
BROWSER VS APP ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna

28 KENALI PENGGUNA ANDA Server Logs
Demografi Browser: OS Versi Browser Warna Resolusi Page view logs: Halaman paling populer Jalur paling sering Search logs: Apa yang paling banyak dicari? Pencarian populer mana yang tidak berhasil? ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna

29 KENALI PENGGUNA ANDA Bug Reports, Feedback
Laporan kesalahan (bug), umpan balik Problem Isu konsern ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna

30 KENALI PENGGUNA ANDA Survei Online
Survei online, kompetisi Demografi pengguna Kecepatan koneksi ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna

31 AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna
SURVEI PENGGUNA Tahun 1995 situs Sun ( didesain-ulang, dari survei pengguna situs tersebut ditemukan kategori akses seperti berikut: ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna

32 AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna
TERIMA KASIH ARS AI Modul-5: Tujuan Situs dan Kebutuhan Pengguna


Download ppt "TUJUAN SITUS DAN KEBUTUHAN PENGGUNA"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google