Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Pertemuan 11 STRUKTUR SEARCHING.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Pertemuan 11 STRUKTUR SEARCHING."— Transcript presentasi:

1 Pertemuan 11 STRUKTUR SEARCHING

2 STRUKTUR SEARCHING   Searching adalah salah satu pekerjaan yang paling mendasar dalam bidang perkomputeran. Struktur Searching digunakan dalam setiap tindakan yang perlu, untuk mengetahui sebuah elemen yang tercantum di dalam sebuah daftar, serta percarian ulang dari file informasi yang berhubungan dengan unsur tersebut.   Linier Searching (Sequential Searching) Pencarian dimulai dari record ke-1, diteruskan ke record berikutnya, yaitu record ke-2,ke-3 …… dst, sampai diperoleh isi record sama dengan bilangan yang dicari.

3

4 STRUKTUR SEARCHING   Searching adalah salah satu pekerjaan yang paling mendasar dalam bidang perkomputeran. Struktur Searching digunakan dalam setiap tindakan yang perlu, untuk mengetahui sebuah elemen yang tercantum di dalam sebuah daftar, serta percarian ulang dari file informasi yang berhubungan dengan unsur tersebut.   Linier Searching (Sequential Searching) Pencarian dimulai dari record ke-1, diteruskan ke record berikutnya, yaitu record ke-2,ke-3 …… dst, sampai diperoleh isi record sama dengan bilangan yang dicari.

5

6 Binary Search Merupakan metode terbaik dalam search (pencarian), karena memulai pencarian dari lokasi tengah (Middle). Kemudian berdasarkan posisi tengah tersebut terdapat 3 kemungkinan : a.  Jika X < K[Middle], maka informasi yang dicari berada dibagian bawah dari lokasi tengah (Middle) b. Jika X = K[Middle], maka record tengah tersebut adalah informasi yang dicari c. Jika X > K[Middle], maka informasi yang dicari ada dibagian atas dari lokasi tengah (Middle)

7 Procedure Binary_Search(K,N,X); Var
Procedure Binary_Search(K,N,X); Var Low,High,Middle : Integer; Begin Low :=1;High:=N; While Low <= High Do Begin Middle:=((Low+High) Div 2); If X < K[Middle] Then High := Middle – 1 Else If X > K[Middle] Then Low := Middle+1 Else Write(‘Search Sukses’) End; Write(‘Search Gagal’); End;

8 Fibonancy Search Pencarian yang menggunakan deret Fibonancy sebagai dasar pencarian. Deret Fibonancy : 0,1,1,2,3,5,8,13,21,…….. Langkah-langkah yang harus dilalui : a. tent. Angka Pertambahan (Increament). Rumus : Fk+M = N+1 Dimana : Fk = Angka Fibonancy terdekat M = Angka Pertambahan N = Banyak deret bilangan b. Tent. Fk-1,Fk-2 dan Fk-3 c. Misalkan I=Fk-1,P=Fk-2,Q=Fk-3 d. Lakukan Algorithma untuk Jika X>K[i], maka i = i + M

9 Lakukan Perulangan bila i <> 0 yang berisi :. Case Of : 1
Lakukan Perulangan bila i <> 0 yang berisi : Case Of : 1. X<K[I] : jika Q=0, maka I=0 jika Q<>0, I=I-Q,t=P,P=Q,Q=t-Q X=K[I] : “Search Sukses” X>K[I] : jika P=1, maka I= jika P<>1, I=I+Q,P=P-Q,Q=Q-P  

10 1. Secara umum metode pencarian data adalah Pencarian : a. Biner. b
1.        Secara umum metode pencarian data adalah Pencarian : a. Biner b. Linier c. Fibonancy d. Semua benar   2.        Metode pencarian data berdasarkan posisi tengah adalah a. Biner b. Linier c. Fibonancy d. Semua benar   3.        Metode pencarian data berdasarkan urutan sejumlah bilangan adalah: a. Biner b. Linier c. Fibonancy d. Semua benar   4.        Metode pencarian data berdasarkan urutan Record awal sampai Record selanjutnya adalah: a. Biner b. Linier c. Fibonancy d. Semua benar   5.        Komplexitas waktu yang dibutuhkan untuk Biner Searh : a. O (n) b. O ( Log2 n ) c. O ( n Log2 n ) d. Salah semua 6.        Komplexitas waktu yang dibutuhkan untuk Linear Searh : a. O (n) b. O ( Log2 n ) c. O ( n Log2 n ) d. Salah semua  


Download ppt "Pertemuan 11 STRUKTUR SEARCHING."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google