Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Cowell Development Tbk.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Cowell Development Tbk."— Transcript presentasi:

1 Cowell Development Tbk.
Jawaban Pertanyaan News Komponen Lainnya Visi dan Misi Profil Perusahaan Ilham Agung Pancoro Muhammad Reza Saputra Puspa Ovinia Saraswati Jihad Pahlawan Mochamad Akhbar Syahputra Ali Muhsin M Sarastia Adhi Guna

2 Profil Perusahaan PROYEK
PT Cowell Development Tbk. (Perseroan) didirikan di Jakarta pada 25 Maret Perusahaan yang bergerak di bidang pengembangan kawasan perumahan dan bangunan komersial. PT Internusa Artacipta (1984) PT Karya Cipta Putra Indonesia (2005) PT Cowell Development Tbk(2007) Pengembangan Proyek Residencial Melati Mas Residence Serpong Park Serpong Terrace Laverde Borneo Paradiso Proyek apartemen Westmark di Jakarta Barat Perbelanjaan & Kantor Plaza Atrium di Jakarta Pusat PROYEK

3 Visi Perusahaan Misi Perusahaan
“Menjadi perusahaan terpandang, dihormati dan menguntungkan dalam industri property dan dengan peran signifikan dalam pasaran developer.” Misi Perusahaan Menyediakan produk-produk berkualitas yang memenuhi bahkan melebihi ekspetasi pelanggan dan sekaligus memberikan nilai tambah bagi semua stakeholder.

4 ANALISA VISI

5 Citra Publik: Menjadi perusahaan terpandang, dihormati
Tanggung jawab sosial perusahaan diaplikasikan dalam bentuk kontribusi nyata dalam pembangunan fasilitas, bantuan dana, maupun penyelenggaraan kegiatan dalam lingkup sosial dan lingkungan Meningkatkan taraf hidup masyarakat sekitar dengan menyediakan tempat usaha dan membuka lapangan pekerjaan dengan merekrut warga sekitar menjadi tenaga SPG/SPB, cleaning service dan security Memberikan lokasi bagi UKM dan pengusaha ekonomi lemah dengan menyediakan lahan untuk berdagang dengan harga sewa yang murah PT Cowell Development Tbk melakukan pengambilalihan 84,99 persen saham di PT Nusantara Prospekindo Sukses milik Smarthome Properties Limited

6 Perhatian dan Pertumbuhan Profitabilitas: menguntungkan dalam industri property
Dari aspek keuangan: pendapatan bersih, laba bruto, laba bersih, jumlah aktiva, jumlah lianilitas, jumlah equity menunjukkan nilai yang lebih tinggi di bandingkan pada tahun-tahun sebelumnya. Kinerja Perseroan mencapai target yang ditetapkan dengan peningkatan penjualan dan pendapatan usaha sebesar 71,20% mencapai Rp 566,38 miliar pada tahun 2014

7 Pasar : Dalam industri property, dalam pasaran developer :
5 jenis pasar dalam industi property, terdiri dari : Pasar tanah Pasar Investasi Tanah Kavling Pasar Properti Pasar Properti yang di sewakan Pasar Properti yang memiliki Goodwill. Pengertian Developer/ Perusahaan Pembangunan Perumahan adalah suatu perusahaan yang berusaha dalam bidang pembangunan perumahan dari berbagai jenis dalam jumlah yang besar di atas suatu areal tanah yang akan merupakan suatu kesatuan lingkungan pemukiman yang dilengkapi dengan prasarana-prasarana lingkungan dan fasilitas-fasilitas sosial yang diperlukan oleh masyarakat penghuninya

8 Konsep Diri: Dengan peran signifikan dalam pasaran developer :
Bekerja dengan profesionalisme yang tinggi Mengutamakan kepentingan perusahaan di atas kepentingan pribadi Berkomunikasi secara jujur, terbuka dan tanggung jawab Contoh berperan signifikan dalam pasaran developer, dengan memiliki berbagai anak perusahaan; PT Sandi Mitra Selaras PT Nusantara Prospekindo Sukses, bergerak di bidang jasa pembangunan properti. Dan bertindak sebagai pengembang serta menjalankan usaha jasa penyewaan dan pengelolaan propert PT Plaza Adika Lestari, bergerak di bidang jasa pembangunan. Dan bertindak sebagai pengembang serta menjalankan usaha jasa penyewaan dan pengelolaan properti. PT Plaza Adika Lestari merupakan pengelola pusat perbelanjaan Plaza Atrium dan perkantoran Cowell Tower di daerah Senen, Jakarta Pusat

9 ANALISIS MISI

10 Produk: Menyediakan produk-produk yang berkualitas
Mengeluarkan produk-produk inovatif yang dapat memenuhi kebutuhan dan selera pasar Menghasilkan strategi yang matang bagi produk-produk yang sedang berjalan Menyiapkan produk baru yang berbeda, berkarakter dan berkualitas menyesuaikan dengan kebutuhan pasar Mengutamakan penggunaan material bangunan produksi dalam negeri Pelanggan: yang memenuhi bahkan melebihi ekspetasi pelanggan Berkomitmen untuk mengembangkan hubungan yang baik yang memberikan nilai tambah positif bagi setiap pelanggan kami Membina hubungan kerja yang professional Menjadikan kritik/ feedback sebagai bagian dari upaya meningkatkan kualitas kerja Berkomitment untuk bekerja lebih baik setiap hari Konsep Diri: Dan sekaligus memberikan nilai tambah bagi semua stakeholder Bertanggung jawab terhadap pengelolaan dan operasional perusahaan Cowell selalu berusaha memenuhi ekspektasi seluruh pemegang kepentingan sebelum memulai sebuah proyek Praktik bisnis yang dijalankan telah sesuai dengan prinsip- prinsip tata kelola perusahaa

11 KOMPONEN LAINNYA

12 Perhatian Terhadap Karyawan
Melakukan berbagai upaya untuk mengembangkan Sumber Daya Manusia (SDM) sehingga kompetensi dan profesionalitas karyawan dapat meningkat sesuai potensinya. Mencari dan menyeleksi calon karyawan berkompeten yang memiliki integritas untuk tumbuh dan berkembang bersama serta menjadi calon pemimpin masa depan Memberikan penghargaan yang tinggi kepada seluruh karyawan yang telah mencurahkan tenaga dan pikirannya demi pertumbuhan Perseroan dan perannya dalam masyarakat People Development ditujukan untuk memberikan karyawan penguatan akan pengetahuan dan keterampilan yang diperlukan pada bidangnya

13 Komponen Yang Tidak Dijelaskan
Teknologi Filosofi

14 NILAI PERUSAHAAN INTEGRITAS DAN ETIKA DALAM BEKERJA
KERJASAMA TIM Saling berkomunikasi Menjadi pemimpin bagi diri sendiri Saling menghargai dan mengenyampingkan kepentingan pribadi FOKUS PADA PELANGGAN Membina hubungan kerja yang profesional Menjadikan kritik/feedback sebagai bagian dari upaya meningkatkan kualitas kerja Berkomitment untuk bekerja lebih baik setiap hari KINERJA DAN SEMANGAT UNTUK MENCAPAI HASIL Tidak mudah berpuas diri dan senantiasa berbuat lebih baik lagi Melakukan perbaikan berkesinambungan atas apa yang telah dicapai Mencapai kinerja optimal INTEGRITAS DAN ETIKA DALAM BEKERJA Bekerja dengan profesionalisme yang tinggi Mengutamakan kepentingan Perusahaan di atas kepentingan pribadi Berkomunikasi secara jujur, terbuka dan bertanggung jawab

15 NEWS PT Cowell Development Tbk (COWL) mengakuisisi sebanyak 84,99% atau saham Nusantara Prospekindo Sukses (NPS) milik Smarthhome Properties Limited senilai Rp503,02 miliar. ( nusantara-prospekindo ) PT Cowell Development melalui anak usahanya PT Nusantara Prospekindo Sukses (NPS) memaksimalkan penjualan apartemen tipe studio melalui proyek terbaru mereka bertajuk Acacia di kawasan The Oasis Cikarang, Bekasi, Jawa Barat. ( =cowl_cowell_genjot_penjualan_apartemen_tipe_studio)

16 COWL: Cowell Bidik 12. 000 Ekspatriat di Cikarang (http://www
COWL: Cowell Bidik Ekspatriat di Cikarang ( &title=cowl_cowell_bidik_12000_ekspatriat_di_cikarang) Emiten pengembang properti PT Cowell Development Tbk (COWL) menganggarkan belanja modal atau capital expenditure (capex) sebesar Rp1,3 triliun pada Untuk mengembangkan proyek yang beberapa masih berjalan hingga kini. ( &title=cowl_cowell_siapkan_amunisi_ekspansi_rp13_triliun)

17 JAWABAN PERTANYAAN

18 Bagaimana cara memperbaiki Citra Publik?
Perseroan dalam menerapkan GCG yakni transparansi, akuntabilitas, tanggung jawab, kemandirian, disiplin, dan kewajaran sehingga dapat meningkatan kinerja dan citra Perseroan. Diantaranya sebagai berikut: Pembangunan fasilitas, bantuan dana, maupun penyelenggaraan kegiatan dalam lingkup sosial dan lingkungan Meningkatkan taraf hidup masyarakat sekitar dengan menyediakan tempat usaha dan membuka lapangan pekerjaan dengan merekrut warga sekitar menjadi tenaga SPG/SPB, cleaning service dan security Memberikan lokasi bagi UKM dan pengusaha ekonomi lemah dengan menyediakan lahan untuk berdagang dengan harga sewa yang murah Kenapa “pasar developer” termasuk dalam komponen pasar? Pengertian Developer/ Perusahaan Pembangunan Perumahan adalah suatu perusahaan yang berusaha dalam bidang pembangunan perumahan dari berbagai jenis dalam jumlah yang besar di atas suatu areal tanah yang akan merupakan suatu kesatuan lingkungan pemukiman yang dilengkapi dengan prasarana-prasarana lingkungan dan fasilitas-fasilitas sosial yang diperlukan oleh masyarakat penghuninya Karena cowell development ini perusahaan property, yang khususnya bergerak dalam bidang residence/rumah hunian. Sehingga lebih difokuskan pada pasar developer.


Download ppt "Cowell Development Tbk."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google