Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Pemulihan tembok dan orang- orang
Nehemia Pemulihan tembok dan orang- orang Dr. Rick Griffith, Singapore Bible College
2
Nehemia: Tembok Walk Through The Bible ©1989
3
EZRA NEHEMIA Kembali 1-2 Pemulihan 3-6 Kembali 7-8 Pemulihan 9-10
Perencanaan 1-2 Kemajuan 3-7 Pembangunan ulang 1-6 Mengalihkan jurusan 7-10 Pembangunan ulang 1-7 Zerubbabel Ezra Nehemia 537 457 444
6
Bukit Zaitun
8
EZRA NEHEMIA Kembali 1-2 Pemulihan 3-6 Kembali 7-8 Pemulihan 9-10
Kembangkitan kembali 8-12 Kembali 1-2 Pemulihan 3-6 Kembali 7-8 Pemulihan 9-10 Perencanaan 1-2 Kemajuan 3-7 Reformasi 13 Pembangunan kembali 1-6 Mengalihkan jurusan 7-10 Pembangunan kembali 1-7 Mengalihkan jurusan 8-13 Zerubbabel Ezra Nehemia Ezra Neh. 537 457 444 430
9
Ezra-Nehemia Ingatlah juga bahwa dari kecil engkau sudah mengenal Kitab Suci yang dapat memberi hikmat kepadamu dan menuntun engkau kepada keselamatan oleh iman kepada Kristus Yesus. 2 Timotius 3:15
10
Ezra-Nehemia Sebab segala sesuatu yang ditulis dahulu, telah ditulis untuk menjadi pelajaran bagi kita, supaya kita berpegang teguh pada pengharapan oleh ketekunan dan penghiburan dari Kitab Suci. Roma 15:4
11
Ezra-Nehemia Semuanya ini telah menimpa mereka sebagai contoh dan dituliskan untuk menjadi peringatan bagi kita yang hidup pada waktu, dimana zaman akhir telah tiba. 1 Korintus 10:11
12
Gambaran 299 Pemulihan kembali tembok dan orang- orang Tembok
Pasal 1—7 Pasal 8—13 Pembangunan Perintah Politik Keagamaan Kembali 1—2 Pembangunan ulang 3—7 Pembaharuan 8—10 Mempersatukan 11—13 Doa Persia 1 Penyelidik-an Yerusalem 2 Peng-utusan 3 Penentangan /Selesai 4—6 Pendaf-taran 7 Keyakinan 8 Peng-akuan 9 Perjanjian 10 Transmigrasi & Peresmian 11—12 Hari Sabat & pembaharuan perkawinan campuran 13 hari (6:15)---- BC 13:6a 425 BC? 420 BC? 13:6b
13
Kata kunci 299 Tembok
14
299 Ayat kunci “Maka selesailah tembok itu pada tanggal 25 bulan Elul, dalam waktu lima puluh hari. Ketika semua musih kami mendengarhal itu, takutlah semua bangsa sekeliling kami. Mereka sangat kehilangan muka dan menjadi sadar, bahwa perjanjian itu dilaksanakan dengan bantuan Allah kami.” (Nehemia 6:15-16)
15
Judul 300 Ezra & Nehemia aslinya dibentuk dari satu buku menurut Josephus, Jerome, & the Talmud. Alkitab Ibrani juga mepunya 2 buku bersama dengan judul Ezra Nehemia (hy:m]j,n“ ar;z“[, ezra' nehemeyah). Bagaimanapun, pengulangan Ezra pasal 2 di Nehemia pasal 7 mungkin menyatakan 2 pasal tersebut dikerjakan secara terpisah. Nehemia means “Bantuan Yahwe". Sekali lagi sebuah nama itu penting dalam fungsi Nehemia sebagai bantuan Allah melalui membangun tembok Yerusalem.
16
Kepengarangan Bukti Ekstrinsik Bukti Intrinsik
300 Bukti Intrinsik The inspired title of the book reads, “Riwayat Nehemia bin Hakhalya" (1:1) & sebagian banual dari isinya muncul dengan sudut pandang orang pertama, ini membuat jelas bahwa Nehemia mencatat buku ini. Beberapa percaya bahwa bagian sudut pandang orang ketiga (7:6–12:26; 12:44–13:2a)ditulis oleh Ezra sejak Nehemia absen dalam kejadian ini dan dia berada di Babilonia. (13:6). Bukti Ekstrinsik Sejak lama kitab Nehemia sudah dipertimbangkan diberi nama sesudah pengarangnya dan karakter utamanya, yaitu Nehemia sendiri
17
Keadaan 300 Yang pertama membaca Nehemia terdiri dari Yahudi yang kembali dari Persia dengan Ezra 3 atao 4 dekade seblumnya juga cicit- cicitnya dari kembalian dengan Zerubabel kira-kira 125 tahun lebih awal. Penerima Nehemia meninggalkan Persia di tahun ke 20 Artaxerxes (445 BC) & kembali kepada raja pada umur 32 tahun (433 BC). Beberapa waktu kemudian dia datang lagi ke Yerusalem (13:6b), tetapi waktu tepatnya tidak disebutkan. Mungkin pada saat ca. 425 BC or even 420 BC. Kronologi menempatkan tulisan ini setelah 425 BC, mungkin lebih telat pada 400 BC. Tanggal Kira- kira penanggalan ini pada 425 BC membuat Nehemia sejaman dengan Maleakhi, yang mensupport mereka dalam deskripsi umum tentang sesudah pembuangan Yehuda.
18
Peristiwa 300 Cerita ini melanjutkan Ezra tentang 11 tahun setelah Kerohanian Ezra memperbaharui sisa orang di Yerusalem. Bagaimanapun, mengingat Ezra membantu pembentukan rohani dari komunitas baru, Nehemia memberi kestabilan fisikal,geografi, politik. Iman Nehemia dalam Tuhan menyelesaikan dalam 52 har yang tidak bisa diselesaikan dalam 93 tahun sejak pengembalian dibawah Zerubabel. Laporan ini diragukan dalam membantu pembaca aslinya untuk melihat kepatuhan iman yang menyempurnakan keinginan Tuhan meskipun terlihat tidak mungkin.
19
Karakter 301 Meskipun Ester setelah Nehemia dalam alkitab, sebenarnya urutan waktu Nehemia lebih telat. Karena itu meringkas semua laporan tentang kitab sejarah di Perjanjian Lama. Mungkin tidak ada firman lain yang menyediakan gambaran yang bagus tentang keseimbangan antara kepercayaan dan disiplin, juga doa dan perencanaan. Satu kesulitan dalam mendamaikan perhatian Nehemia dengan Ezra yaitu tembok itu sendiri. Pada awal laporan, Nehemia kelihatan terkejut bahwa temboknya runtuh. Satu petunjuk adalah tembok itu dibangun kembali oleh Ezra pada masa pemerintahan Ataxerxes, tapi berhenti. Nehemia adalah salah satu dalam alkitab yang menulis dengan sudut pandang orang pertama.
20
Penjelasan 301 Kitab Nehemia melanjutkan laporan Ezra & menurut aslinya dibentuk tunggal mempunyai tema yang sama: laporan tentang pemulihan orang- orang Tuhan di tanah dimana melayani untuk mendukung sisa orang terhadap perjanjian, kepatuhan, khususnya penyembahan yg benar dalam Bait Allah. Nehemia menyelesaikan pemulihan dengan ketiga dan terakhir pengembalian dibawah Nehemia untuk membangun kembali tembok (pasal 1—7),diikuti pemulihan orang- orang (pasal 8—13). Di dalam kitab ini juga terdapat pengajaran tentang prinsip kepemimpinan (pasal 1—7), prinsip kerohanian (pasal 8—10), dan prinsip moral dan sosial (pasal 11—13).
21
Memulihkan tembok dan orang- orang
Perpaduan 301 Memulihkan tembok dan orang- orang 1—7 Tembok 8—13 orang- orang
22
299 Kesimpulan Pemulihan tembok dan orang-orang di tanah dibawah Nehemia mencata kesetiaan Tuhan terhadap janji pemulihan untuk mendukung sisa orang dalam kepatuhan perjanjian yang berakar pada penyembahan di Bait Allah di Yerusalem.
23
Garis Besar I. (Pasal 1—7) Pembangunan kembali tembok dalam pengembalian yang ketiga dibawah Nehemia menjalankan rencana dengan hati-hati meskipun perlawanan diberikan untunk mendukung sisa orang dalam kepatuhan perjanjian yang berakar dalam penyembahan di Bait Allah di Yerusalem. II. (Pasal 8—13) Pemulihan orang-orang melalu Nehemia memimpin Israel untuk mematuhi perjanjian yang baru disediakan seperti pendorong untuk medukung sisa orang dalam kepatuhan perjanjian dan komitmen kepada Bait Allah.
24
Menyelesaikan pekerjaan
299 Aplikasi Menyelesaikan pekerjaan Tuhan seharusnya memimpin kita lebih patuh
25
Yerusalem dari orang-orang yang kembali dari pembuangan The Bible Visual Resource Book, 99; Gene Getz, “Nehemiah,” in Bible Knowledge Commentary, 1:679 304
26
304 Yerusalem dari orang- orang yang kembali dari pembuang-an The Bible Visual Resource Book, 99; Gene Getz, “Nehemiah,” in Bible Knowledge Commentary, 1:679
27
Respon Nehemia kepada masalah Gene Getz, “Nehemiah,” in Bible Knowledge Commentary, 1:681
305 Masalah Respon Tembok hancur dan pintu gerbang dibakar(1:2-3) Sedih dan berdoa(1:4), & memotivasi orang-orang untuk membangun lagi (2:17-18) Mengolok-olok/menuduh pekerja (2:19) Keprcayaan bahwa Tuhan akan memberikan kesuksesan (2:20) Ejekan kepada pekerja (4:1-3) Doa (4:4-b) & aksi (sangat rajin bekerja 4:6) Rencana untuk memerangi Yerusalem (4:7-8) Doa & aksi (Berjaga-jaga, 4:9) Kelelahan fisikal &ancaman pembunuhan (4:10-12) Positioning of people by families with weapons (4:13, 16-18) & encouragement of the people (4:14, 20) Krisis ekonomi dan ketamakan (5:1-5) Kemarahan (5:6), celaan, omelan (5:7), & aksi (orang- orang kembali ke keinginan untuk berdosa(5:7b-11)
28
Respon Nehemia terhadap Masalah Gene Getz, “Nehemiah,” in Bible Knowledge Commentary, 1:681
305 Masalah Respon Rencana untuk membunuh (atau paling sedikit bahaya) Nehemia (6:1-2) Menolak untuk bekerja sama (6:3) Fitnah terhadap Nehemia (6:5-7) Penyangkalan(6:8) & doa (6:9) Rencana untuk menyingkirkan Nehemia (6:13) Penolakan untuk bekerja sama (6:11-13) & doa (6:14) Tobia pindah ke dalam sebuah bilik Bait Allah(13:4-7) Melempar keluar perabot rumah Tobia (13:8) Pengacuhan perpuluhan dan persembahan Bait Allah (13:10) Memarahi (13:11a), menempatkan orang-orang Lewi pada tempatnya (13:11b), & doa (13:14) Pelanggaran terhadap hari Sabat dengan melakukan kegiatan perdagangan (I3:15-16) Memarahi(13:17-18), menempatkan para penjaga (13:19), & doa(13:22) Pernikahan campur (13:23-24) Memarahi (I3:25-27), pengusiran seorang imam yang bersalah (13:28), & doa (13:29)
29
Kepemimpinan Nehemia Donald K. Campbell, Nehemiah: Man in Charge, 23
306 Sementara kepemimpinan bukanlah tujuan utama dari kitab ini, namun Nehemia memberikan banyak contoh prinsip-prinsip kepemimpinan yang baik. Beberapa di antaranya: 1. Dia membuat tujuan yang masuk akal dan dapat dicapai 2. Dia memiliki pengertian tentang misi. 3. Dia mau ikut terlibat. 4. Dia mengatur kembali prioritasnya untuk mencapai tujuannya. 5. Dia menunggu waktu Tuhan dengan sabar. 6. Dia menunjukkan rasa hormat terhadap pimpinannya. 7. Dia berdoa pada saat penting. 8. Dia membuat permintaanya dengan bijaksana dan murah hati 9. Dia siap sedia dan memikirkan kebutuhannya lebih awal. 10. Dia melewati saluran yang tepat.
30
Kepemimpinan Nehemia Donald K. Campbell, Nehemiah: Man in Charge, 23
306 Sementara kepemimpinan bukanlah tujuan utama dari kitab ini, namun Nehemia memberikan banyak contoh prinsip-prinsip kepemimpinan yang baik. Beberapa di antaranya: 11. Dia mengambil waktu (3hari) untuk beristirahat,berdoa & membuat rencana. 12. Dia menyelidiki situasi secara langsung. 13. Dia memberi tahu orang lain hanya setelah dia mengetahui besarnya masalah. 14. Dia mengidentifikasikan dirinya sebagai satu kesatuan dengan masyarakat. 15. Dia menunjukkan kepada orang-orang tujuan yang masuk akal dan dapat dicapai. 16. Dia meyakinkan orang- orang bahwa Tuhan ikut campur dalam proyek mereka. 17. Dia menunjukkan rasa percaya diri dalam menghadapi hambatan-hambatan. 18. Dia menunjukkan kepercayaan diri Tuhan dalam menghadapi hambatan-hambatan. 19. Dia tidak berdebat dengan lawan seterunya. 20. Dia tidak patah semangat karena hambatan-hambatan. 21. Dia menggunakan kekuasaan jabatannya dengan gagah berani.
32
Perjanjian Lama — biblestudydownloads.com
Dapatkan slide ini tanpa biaya Old Testament Survey PPT in Bahasa Indonesia Perjanjian Lama — biblestudydownloads.com
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.