Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

KETERAMPILAN PROSES SAINS DASAR

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "KETERAMPILAN PROSES SAINS DASAR"— Transcript presentasi:

1 KETERAMPILAN PROSES SAINS DASAR
Imanuel Sairo Awang STKIP Persada Khatulistiwa Sintang, Kal-Bar

2 Sains (science) lebih dari sekedar fakta dan ide
Sains (science) lebih dari sekedar fakta dan ide yang ditemukan ilmuwan pada masa lampau. Kegiatan yang dilakukan untuk menemukan sejumlah fakta dan ide juga termasuk sains. Jadi sains adalah kumpulan fakta dan ide (konsep) serta cara untuk mendapatkan (proses). Proses sains Science process skill

3 Proses sains dasar  dijadikan dasar untuk memahami
Mengamati  menggunakan satu atau lebih alat indera untuk mendeskripsikan benda/objek atau kejadian. mengkomunikasi  menyampaikan informasi melalui kalimat, gambar, atau grafik. Mengklasifikasi  menempatkan sesuatu menurut karakter yang terlihat. Mengukur  membuat pengamatan kuantitatif dengan membandingkan sesuatu dengan satuan pengukuran. Menempatkan objek dalam ruang dan waktu  menggunakan ruang dan waktu dalam mendeskripsikan dan membandingkan bentuk, tempat, gerakan, dan pola.

4 mengamati Mengamati kadang-kadang disebut sebagai ratu dari proses sains. Pengamatan yang baik adalah menggunakan seluruh alat indera dalam setiap situasi. Prinsip lain dalam melakukan pengamatan adalah perbandingan. Prinsip yang berikut adalah pengulangan. Muara dari observasi adalah inferensi (yang akan dibahas pada bagian selanjutnya).

5 Contoh pengamatan: Contoh 1: Objek yang tidak diketahui (mis: permen berbentuk mobil) Contoh 2: mengamati perubahan yang cukup cepat. Contoh 3: mengamati suatu perubahan.

6 mengkomunikasikan Mengkomunikasikan berarti bercerita atau menunjukkan. Mengatakan dan menunjukan sesuatu serta mengantisipasi pertanyaan dan meminta klarifikasi. Dalam sains, beberapa cara dalam berkomunikasi telah dikembangkan . Berkomunikasi melibatkan empati kepada pendengar dan mengantisipasi pertanyaan- pertanyaan mereka. Grafik adalah cara yang sangat efektif untuk berkomunikasi dalam jenis informasi tertentu

7 Lanjutan …mengkomunikasikan
Berkomunikasi melibatkan empati kepada pendengar dan mengantisipasi pertanyaan- pertanyaan mereka. Grafik adalah cara yang sangat efektif untuk berkomunikasi dalam jenis informasi tertentu. Menggunakan grafik Grafik adalah cara untuk menunjukan hubungan antara dua variabel. - Jenis Grafik 1. Grafik blok 2. Grafik lingkaran 3. Grafik garis

8 1.a. Grafik Blok (histogram)

9 1.b. Grafik blok (pictogram)

10 2. Grafik Lingkaran

11 3. Grafik Garis

12 mengklasifikasi Klasifikasi berkaitan dengan persamaan dan perbedaaan abstraksi dari objek yang diamati. Tiga konsep yang terlibat dalam klasifikasi diantaranya : (1) Klasifikasi bertujuan untuk dapat digunakan, (2) klasifikasi itu arbitri, dan (3) setiap kelompok objek dapat diklasifikasikan dalam lebih satu cara.

13 mengukur Mengukur adalah salah satu topik yang sangat universal yang dapat digunakan untuk mengintegrasikan berbagai bidang kurikulum dan kehidupan sekolah dan tidak dibatasi hanya untuk sains dan matematika. Definisinya adalah sebuah proses untuk mencari tahu sejauh mana dimensi atau kualitas sesuatu serta membuat observasi kuantitatif dengan membandingkan satu sama lain atau satuan ukuran. Poin utama untuk mengukur adalah belajar mengukur secara berulang-ulang.

14 Hubungan ruang dan waktu
Visualisasi dan berfikir tentang gerakan melalui ruang dan waktu merupakan keterampilan yang perlu ditanamkan. Kegiatan ini disajikan untuk membantu mengapresiasikan aspek hubungan ruang dan waktu yang mungkin tidak terpikirkan

15 Sekian & TeRIMA KASIH


Download ppt "KETERAMPILAN PROSES SAINS DASAR"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google