Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
BAB 2 Magnetostatik
2
1.1 Gaya Magnetik dan Torsi
Medan Listrik pada suatu titik di ruangan didefinisikan sebagai gaya listrik persatuan muatan yang bekerja pada muatan uji bila diletakkan pada titik tersebut. 2-1 Muatan listrik yang ditempatkan dalam ruangan yang mengandung medan magnet akan mengalami Gaya Magnetik sebesar
3
Arah tegak lurus terhadap dan
Gambar: 2-1 Arah tegak lurus terhadap dan
4
D = ε E B = kerapatan fluks magnet (T) B = µ0 H,
dengan H = medan magnet rung hampa µ0 = 4π x 10-7 Ingat pada Electrostatic : D = ε E
5
2-3 Gaya yang dinyatakan oleh Persamaan. 2-3 dikenal sebagai gaya Lorentz. Beberapa perbedaan penting antara gaya listrik dan gaya magnetik adalah: 1. Gaya listrik selalu dalam arah medan listrik, sedangkan gaya magnet selalu tegak lurus terhadap medan magnet.
6
2. Sedangkan gaya listrik bekerja pada sebuah partikel
bermuatan apakah muatan tersebut bergerak atau tidak bergerak, gaya magnet hanya bekerja pada muatan yang bergerak . 3. Gaya listrik harus mengeluarkan energi untuk memindahkan partikel bermuatan, sedangkan gaya magnetik tidak mengeluarkan energi ketika memindahkan sebuah partikel.
7
Karena gaya magnet selalu tegak lurus terhadap, maka Oleh karena itu, kerja yang dilakukan ketika partikel dipindahkan sejauh adalah: 2-4 Karena tidak ada kerja yang dilakukan, medan magnet tidak dapat mengubah energi kinetik dari partikel bermuatan, medan magnet dapat mengubah arah gerak dari partikel bermuatan tetapi tidak dapat mengubah kecepatan.
8
Contoh: 2.1 Sebuah elektron bergerak dalam arah x positip tegak lurus medan magnet mengalami pembelokan dalam arah z negatif. Bagaimana arah medan magnetnya? Contoh: 2.2 Sebuah proton bergerak dengan kecepatan 2 x 106 m/s melalui medan magnet dengan kerapatan fluks magnet sebesar 2,5 T mengalami gaya magnet sebesar 4 x 1013 N. Berapa sudut antara medan magnet dan kecepatan proton itu?
9
2.1 kearah y positif, 2.2
10
2.2 Gaya Magnetik pada Konduktor yang dialiri arus
Konduktor pembawa arus yang ditempatkan dalam medan magnet, akan mengalami gaya yang mempunyai arah tegak lurus, baik dengan arah arus maupun arah medannya. Arah gaya dengan mudah didapatkan dengan aturan tangan kiri Fleming. * Ibu jari : menunjukkan arah gaya magnet * Telunjuk : menunjukkan arah medan magnet B * Jari tengah : menunjukkan arah arus listrik
11
Soal Muatan titik Q = 18nC bergerak dengan kecepatan 5x106 m/s pada arah av = 0,6ax + 0,75ay+0,3az. Hitunglah Magnitudo gaya yang bekerja pada muatan ini, jika diketahui : B = -3ax + 4ay+6az mT E = -3ax + 4ay+6az kV/m kombinasi B dan E
12
Gaya magnet pada saluran yang dialiri arus
2-5 Jika panjang saluran serba sama. 2-6 Contoh: 2-3 Konduktor berbentuk setengah lingkaran ditunjukkan pada Gambar. 1-3 terletak pada bidang x-y dan membawa arus I. Rangkaian tertutup terkena medan magnetik homogen Tentukan: gaya magnet F1 pada bagian lurus kawat
13
Konduktor setengah lingkaran dalam medan magnet serba sama
Gambar 2-3 Konduktor setengah lingkaran dalam medan magnet serba sama
14
Solusi: Bagian lurus dari rangkaian ini adalah panjangnya 2r, dan arus mengalir sepanjang arah +x. Penerapan persamaan 1-5 dengan diperoleh:
15
Soal Medan B = -2ax + 3ay+4az mT terdapat di setiap titik di dalam suatu ruang hampa. Tentukan vektor gaya yang dikerahkan pada sepotong kawat lurus yang dialiri arus 12 A searah aAB jika diketahui A(1,1,1) dan : B(2,1,1) B(3,5,6)
16
arus 2.3 Momen Putar (torsi) pada loop yang membawa Torsi (N.m) 2-7
Medan magnet sebidang dengan loop Loop berbentuk persegi panjang ditunjukkan pada Gambar. 2-4 (a) terbuat dari kawat yang kaku membawa arus loop I, terletak pada bidang x-y dan diputar pada sumbunya. Bawah pengaruh medan magnet serba sama eksternal yang dihasilkan B = xBo, lengan 1 dan 3 dari loop mendapatkan gaya sebesar F1 dan F3, masing-masing, dengan:
17
Gambar : 2-4a Kumparan berbentuk persegi panjang dengan sumbu y
Gambar : 2-4a Kumparan berbentuk persegi panjang dengan sumbu y. a) Tampak depan
18
Kumparan berbentuk persegi panjang dengan sumbu y.
Gambar: 2-4b Kumparan berbentuk persegi panjang dengan sumbu y. b). Tampak samping
19
2-8a dan 2-8b Total Torsi 1-9
20
Medan Magnet tegak lurus terhadap sumbu loop persegi pangjang
21
Torsi 2-10 Untuk N lilitan 2-11
22
Jika kuantitas dari 1-12 Dimana : m = moment magnetik dari loop Sehingga Torsi 1-13
23
Sebuah kumparan berbentuk persegi mempunyai
100 lilitan dan panjang sisi-sisinya adalah 0,5 m terletak pada daerah dengan density fluks magnetik B serba-sama sebesar 0,2 T. Jika torsi maksimum yang diberikan pada kumparan adalah 4 x 10-2 (Nm), berapakah arus yang mengalir dalam kumparan? Suatu elemen arus sepanjang 2 m terletak sepanjang sumbu y dengan titik tengahnya di titik asal. Arus itu besarnya 5 A dalam arah ay. Jika ia mengalami gaya oleh medan B serbasama, tentukan B.
24
1. Solusi: T = NIA x B I = 8 mA. 2. Solusi: F = Il x B
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.