Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Pemanfaatan Sumber Belajar

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Pemanfaatan Sumber Belajar"— Transcript presentasi:

1 Pemanfaatan Sumber Belajar
Modul 2 Pemanfaatan Sumber Belajar

2 Pengertian dan Jenis Sumber Belajar
Pengertian Belajar proses untuk mengetahui sesuatu dialami oleh setiap individu interaksi dengan sumber belajar. perubahan tingkah laku dapat berupa kognisi, afeksi, dan psikomotor. hasil belajar itu permanen dan positif.

3 Pengertian dan Jenis Sumber Belajar
Pengertian Sumber belajar Semua sumber (data, manusia, dan barang) yang dapat dipakai oleh pelajar sebagai suatu sumber tersendiri atau dalam kombinasi untuk memperlancar belajar (AECT, 1977). Berbagai atau semua sumber baik berupa data, orang dan wujud tertentu yang dapat digunakan siswa dalam belajar, baik secara terpisah maupun terkombinasi sehingga mempermudah siswa dalam mencapai tujuan belajar (AECT, 2007

4 Pengertian dan Jenis Sumber Belajar
Dari segi pembuatannya, sumber belajar terbagi menjadi dua : By design learning resources: Sumber belajar yang sengaja dirancang dan dibuat khusus untuk tujuan pembelajaran. Misal : buku pelajaran, modul, program audio, program video, transparansi OHP. Learning resources by utilization: sumber belajar yang bukan dirancang untuk tujuan pembelajaran, tetapi sudah tersedia dan dapat dimanfaatkan untuk keperluan pembelajaran. Misal : mesjid, penjara, sawah, pasar, surat kabar, siaran televisi, pabrik, terminal dll.

5 Pengertian dan Jenis Sumber Belajar

6 Pengertian dan Jenis Sumber Belajar
Manfaat Sumber Belajar Meningkatkan produktivitas pembelajaran Pembelajaran lebih individual Lebih ilmiah Mantapkan pembelajaran Belajar seketika Pembelajaran lebih luas

7 Cara Memperoleh Sumber Belajar Online
Alamat Internet: IP Address Domain Name System Search engine adalah sebuah program yang dapat diakses melalui internet yang berfungsi untuk membantu pengguna komputer dalam mencari berbagai hal yang ingin diketahuinya.

8 Cara Memperoleh Sumber Belajar Online
2. Contoh-contoh Sumber Belajar Online halaman web yang dapat dimanfaatkan sebagai sumber belajar: , tve.kemdikbud.go.id, , kihajar.kemdikbud.go.id, p4tkipa.kemdikbud.go.id, suaraedukasi.kemdikbud.go.id belajar.kemdikbud.go.id,

9 MENGUNDUH SUMBER BELAJAR ONLINE
Unduh (download) adalah proses pengambilan file dari komputer sumber (server) ke komputer penerima melalui jaringan internet. File hasil unduhan dapat berbentuk : dokumen, video, audio, gambar dll.

10 Mengunduh Sumber Belajar Online
Persiapan Sebelum Mengunduh Bahan Ajar online Tetapkan materi bahan ajar yang dibutuhkan atau yang akan diunduh, misal : IPA, IPS, Seni Budaya, TIK, dll. Tetapkan jenis file yang akan diunduh, misal : dokumen, video, audio, atau bentuk lainnya. Tentukan cara unduh, bisa melalui browser secara langsung, atau dapat juga menggunakan software pembantu. Tentukan tempat atau media penyimpanan materi hasil unduhan.

11 Mengunduh Sumber Belajar Online
Langkah Mengunduh Sumber Belajar Online (1) Pastikan komputer terkoneksi dengan jaringan internet. Buka web browser, ada beberapa web browser yang dapat digunakan antara lain : internet explorer, mozila firefox, chrome, opera, dll Buka search engine yang akan digunakan untuk mengunduh sumber belajar, ada beberapa macam search engine, seperti : google, yahoo, ask, msn, dll. Masukkan kata kunci materi yang akan dicari ke dalam kotak pencarian. Cari dan buka situs atau website yang relevan.

12 Mengunduh Sumber Belajar Online
Langkah Mengunduh Sumber Belajar Online (2) Tentukan folder/lokasi yang direncanakan tempat menyimpan file hasil unduhan. Setelah menemukan materi yang dikehendaki lakukan unduhan pada materi tersebut dengan cara meng-klik link untuk menyimpan/mengunduh file. Tunggu hingga proses pengunduhan selesai.

13 Mengunduh Sumber Belajar Online
Menyimpan Sumber Belajar Hasil Unduh (1) Siapkan tempat untuk menyimpan hasil unduhan. Cara setting lokasi penyimpanan hasil unduh (menggunakan firefox) :

14 Mengunduh Sumber Belajar Online
Menyimpan Sumber Belajar Hasil Unduh (2)

15 Mengunduh Sumber Belajar Online
Menyimpan Sumber Belajar Hasil Unduh

16 Mengunduh Sumber Belajar Online
TIPS & TRIK MENGUNDUH BAHAN AJAR Unduh dan install aplikasi untuk unduhan Pilihlah server yang ada di Indonesia, seperti indowebster atau 4shared. Tentukan waktu unduh saat sepi (04.00 – wib). Cek tingkat kecepatan koneksi buatlah akun premium untuk mengunduh karena kecepatan unduh akan beberapa lebih cepat jika dibandingkan dengan gratisan.

17 Etika Mengutip Sumber Belajar
Jika menggunakan ide, pendapat, bahan ajar atau informasi lainnya dari orang lan, dan menggunakannya baik secara langsung, mengolahnya dan memodifikasinya maka pengguna wajib menyebutkan dan mencantumkan sumbernya dengan jelas. Plagiarisme Plagiarisme adalah menggunakan ide, pendapat, karya, bahan ajar atau tulisan orang lain tanpa mengakui dengan jelas sumbernya. Cara Mengutip Cara mengutip harus menghindari plagiarisme dan penulisannya disesuaikan dengan berbagai kaidah yang berlaku umum dalam masyarakat keilmuan.

18 Etika Mengutip Sumber Belajar
Etika dalam Mengutip Sumber Belajar (dikutip dari Writing at Yale) Anda harus membuat kutipan yang benar jika anda: mengutip dua kata atau lebih kata demi kata atau bahkan hanya satu kata jika penggunaan kata tersebut unik dari sumber ajar yang dikutip, memperkanalkan suatu fakta baru yang ditemukan pada sumber ajar yang dikutip, mem-paraphrase atau meringkas ide, interpretasi, atau kesimpulan yang ada pada sumber yang dikutip, mengemukakan informasi yang bukan merupakan pengetahuan umum (common knowledge) atau yang dianggap pengetahuan umum dalam bidang anda, tetapi pembaca mungkin tidak mengetahuinya,

19 Etika Mengutip Sumber Belajar
Etika Mengutip Sumber Belajar (lanjutan) meminjam rencana atau meminjam struktur dari suatu bagian besar argumen dari sumber yang dikutip (sebagai contoh, menggunakan suatu teori dari suatu sumber atau menganailisa tiga studi kasus yang digunakan oleh sumber ajar yang dikutip), membangun suatu metode berdasarkan metode orang lain yang anda temukan suatu sumber atau dari hasil kerjasama dalam suatu tim kerja, mengembangkan suatu program berdasarkan program orang lain atau algoritma yang tidak terlalu dikenal dalam penulisan program komputer, dan bekerjasama atau berkolaborasi dengan orang lain dalam menyusun bahan ajar.

20 Etika Mengutip Sumber Belajar
Jika menggunakan ide, pendapat, bahan ajar atau informasi lainnya dari orang lan, dan menggunakannya baik secara langsung, mengolahnya dan memodifikasinya maka pengguna wajib menyebutkan dan mencantumkan sumbernya dengan jelas. Plagiarisme Plagiarisme adalah menggunakan ide, pendapat, karya, bahan ajar atau tulisan orang lain tanpa mengakui dengan jelas sumbernya. Cara Mengutip Cara mengutip harus menghindari plagiarisme dan penulisannya disesuaikan dengan berbagai kaidah yang berlaku umum dalam masyarakat keilmuan.

21 Etika Mengutip Sumber Belajar
Etika dalam Mengutip Sumber Belajar (dikutip dari Writing at Yale) Anda harus membuat kutipan yang benar jika anda: mengutip dua kata atau lebih kata demi kata atau bahkan hanya satu kata jika penggunaan kata tersebut unik dari sumber ajar yang dikutip, memperkanalkan suatu fakta baru yang ditemukan pada sumber ajar yang dikutip, mem-paraphrase atau meringkas ide, interpretasi, atau kesimpulan yang ada pada sumber yang dikutip, mengemukakan informasi yang bukan merupakan pengetahuan umum (common knowledge) atau yang dianggap pengetahuan umum dalam bidang anda, tetapi pembaca mungkin tidak mengetahuinya,

22 Etika Mengutip Sumber Belajar
Etika Mengutip Sumber Belajar (lanjutan) meminjam rencana atau meminjam struktur dari suatu bagian besar argumen dari sumber yang dikutip (sebagai contoh, menggunakan suatu teori dari suatu sumber atau menganailisa tiga studi kasus yang digunakan oleh sumber ajar yang dikutip), membangun suatu metode berdasarkan metode orang lain yang anda temukan suatu sumber atau dari hasil kerjasama dalam suatu tim kerja, mengembangkan suatu program berdasarkan program orang lain atau algoritma yang tidak terlalu dikenal dalam penulisan program komputer, dan bekerjasama atau berkolaborasi dengan orang lain dalam menyusun bahan ajar.

23 Memanfaatkan Sumber Belajar Online
Pemanfaatan sumber belajar online Sumber belajar online sebagai Sumber Bahan Belajar sumber bahan belajar yang dapat diunduh, dimanfaatkan dan diterapkan di kelas Sebagai Sarana Komunikasi dan Kolaborasi Guru dapat berbagi ilmu dan pengalaman pembelajaran dengan siswa, guru bahkan siswa dengan siswa Sumber belajar online sebagai manajemen pembelajaran manajemen pembelajaran untuk menjalankan proses pembelajaran yang harus dikelola dengan baik, yaitu pembelajaran, mata pelajaran, dan aktivitas pembelajaran.

24 Memanfaatkan Sumber Belajar Online
Mengintegrasikan sumber belajar online dan offline Sumber belajar online dan offline dapat dipresentasikan secara online sebagai media dan manajemen pembelajaran. Bentuk presentasi tersebut dapat dituangkan dalam bentuk blog wikispaces. Wiki adalah sebuah situs web (atau koleksi dokumen hiperteks lainnya) yang memperbolehkan penggunanya menambah atau mengubah isi situs tersebut. Salah satu layanan wikis adalah wikispaces. Wikispaces adalah satu-satunya layanan wiki yang merangkul pendidikan. Wikispaces memberikan kebebasan kepada user secara lengkap untuk membuat, mengedit konten dengan mudah dan memasukkan elemen interaktif.

25 Memanfaatkan Sumber Belajar Online
Membuat wikispaces Sign up Halaman Awal Dashboard : page, upload file & gambar, member, project, assesment, Kolaborasi, e-portofolio

26 1. buka http://www. wikispaces. com 2
1. buka 2. lalu klik Create a new Wikispaces account 3. masukan username, password, dan alamat anda 4. pada pilihan make a wiki? pilih “Yes” 5. lalu anda klik Join 6. setelah itu anda akan menerima pesan verifikasi di anda,


Download ppt "Pemanfaatan Sumber Belajar"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google